INSTRUMEN KEUANGAN, RISIKO KEUANGAN DAN MANAJEMEN RISIKO MODAL

PT MITRABAHTERA SEGARA SEJATI Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 30 SEPTEMBER 2013 TIDAK DIAUDIT DAN 31 DESEMBER 2012 DIAUDIT DAN UNTUK PERIODE- PERIODE SEMBILAN BULAN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL 30 SEPTEMBER 2013 TIDAK DIAUDIT DAN 2012 DIAUDIT PT MITRABAHTERA SEGARA SEJATI Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS SEPTEMBER 30, 2013 UNAUDITED AND DECEMBER 31, 2012 AUDITED AND FOR THE NINE-MONTH PERIODS ENDED SEPTEMBER 30, 2013 UNAUDITED AND 2012 AUDITED - 85 - Dewan Direksi Grup secara berkala melakukan peninjauan kembali struktur permodalan Perusahaan. Sebagai bagian dari peninjauan ini, Dewan Direksi mempertimbangkan biaya permodalan dan risiko yang berhubungan. The Board of Directors of the Group periodically review the Companys capital structure. As part of this review, the Board of Directors consider the cost of capital and related risk. Gearing ratio pada tanggal 30 September 2013 dan 31 Desember 2012 adalah sebagai berikut: The gearing ratio as of September 30, 2013 and December 31,2012, are as follows: 30 September 31 Desember September 30, December 31, 2013 2012 USD USD Pinjaman Debt Utang bank 24.381.062 44.215.191 Bank loans Utang bank jangka panjang 75.862.709 71.328.183 Long-term bank loans Jumlah pinjaman 100.243.771 115.543.374 Total debt Kas dan setara kas 30.422.684 17.710.611 Cash and cash equivalents Pinjaman - bersih 69.821.087 97.832.763 Net debt Modal 231.217.950 211.325.115 Capital Rasio pinjaman bersih terhadap modal 30 46 Net debt to equity ratio Termasuk bagian utang bank jangka panjang Includes current maturity yang jatuh tempo dalam satu tahun of long-term bank loans

b. Tujuan dan Kebijakan Manajemen Risiko Keuangan

b. Financial Risk Management Objective and Policies

Dalam menjalankan aktivitas operasi, investasi dan pendanaan, Grup menghadapi risiko keuangan yaitu risiko kredit, risiko likuiditas dan risiko pasar dan mendefinisikan risiko-risiko sebagai berikut: In its operating, investing and financing activities, the Group is exposed to the following financial risks: credit risk, liquidity risk and market risk and define those risks as follows: • Risiko kredit: kemungkinan bahwa pelanggan tidak membayar semua atau sebagian piutang atau tidak membayar secara tepat waktu dan akan menyebabkan kerugian Perusahaan. • Credit risk: the possibility that a customer will not repay all or a portion of a receivable or will not repay in a timely manner and therefore will cause a loss to the Company. • Risiko likuiditas: Grup menetapkan risiko kolektibilitas dari piutang usaha seperti yang dijelaskan di atas, sehingga mengalami kesulitan dalam memenuhi liabilitas yang terkait dengan liabilitas keuangan. • Liquidity risk: the Group defines this risk as the collectability of the accounts receivable as explained above, therefore they encounter difficulty in meeting obligations associated with financial liabilities. • Risiko pasar: pada saat ini tidak terdapat risiko pasar, selain risiko suku bunga dan risiko nilai tukar karena Grup tidak berinvestasi di instrumen keuangan dalam usaha. • Market risk: currently there is no market risk other than interest rate risk and currency risk as the Group does not invest in any financial instruments in its course of business. Dalam rangka untuk mengelola risiko tersebut secara efektif, Direksi telah menyetujui beberapa strategi untuk pengelolaan risiko keuangan, yang sejalan dengan tujuan perusahaan. Pedoman ini In order to effectively manage those risks, the Directors has approved some strategies for the management of financial risks, which are in line with corporate objectives. These guidelines set up