KROMOSOM 6 dan KROMOSOM 7 Hasil

MEDIKA TADULAKO , Jurnal Ilmiah Kedokteran, Vol.1 No.2 Mei 2014 40 Tri Setyawati, Polimorfisme Gen pada Penderita Asma Bronkial ... polimorfisme gen IL-13, genotip TT menunjukkan peningkatan resiko terhadap asma. Alel T rs20541 berpengaruh secara signifikan terhadap peningkatan resiko asma. hasil ini sama dengan yang ditemukan di India dan Meksiko. Polimorfisme gen IL-4 menunjukkan bahwa SNP pada rs2070874 tidak ditemukan adanya hubungan dengan resiko asma. Ini berarti bahwa polimorfisme pada iL-4 tidak meningkatkan resiko penyakit asma pada seseorang. CD14 ditemukan pada pemukaan monosit dan makrofag sebagai bentuk yang larut. CD14 berperan sebagai ligan berafinitas tinggi untuk LPS bakteri dan memulai respon imun innate nonspesifik terhadap infeksi bakteri. Polimorfisme pada daerah hulu upstream dari daerah awal transkripsi untuk CD14 dihubungkan dengan tingginya kadar CD14 dan rendahnya kadar IgE. Prevalensi asma berkorelasi terbalik dengan gaya hidup dan lingkungan yang tinggi LPS sehingga disarankan bahwa interaksi CD14 dan LPS dapat melindungi dari serangan alergi.

3. KROMOSOM 6 dan KROMOSOM 7

Regio MHC pada kromosom 6 menunjukkan adanya keterkaitan dengan fenotip asma pada beberapa penelitian. Kemungkinan perlunya pertimbangan bahwa lokus utama mempengaruhi penyakit-penyakit alergi. Dimana MHC mengandung beberapa molekul yang terlibat dalam respon imun innate bawaan dan spesifik didapat. Pada waktu yang sama, fenotip asma sangat kompleks, mengadung komponen-komponen alergi dan inflamatori. Sebuah investigasi pada efek MHC terhadap asma dan fenotip yang muncul, mulai banyak dilakukan. Gen MHC klas II dapat mempengaruhi pengenalan terutama respon terhadap alergen. Peran IgE pada kromosm 7 sangat besar dan relevansinya dengan penyakit klinis. Selain pada kromosom 7, IgE dengan melibatkan sel T reseptor juga ditemukan pada kromosom 14q. MHC klas I berperan penting pada respon atopik, tapi belum diinvestigasi secara pasti. Sama dengan komplemen klas III, yang mengandung polimorfisme berhubungan dengan inflamasi atau penyakit umun tetap juga belum diujikan pada penderita asma. Gen MHC nonklas juga berdampak pada asma melalui jalur non alergik. Polimorfisme sebgai kontrol elemen sitokin inflamasi dan reseptornya penting dalam mekanisme fleksibilitas imunoregulatori. Tumor nekrosis faktor sebagai sitokin inflamasi poten ditemukan berlebihan pada jalan nafas. Polimorfisme kompleks TNF dihubungkan dengan variasi pada ekspresi TNF-alfa dan dengan adanya asma. Penelitian terkait peran kromosom 7 terhadap resiko asma dilakukan oleh Wei, dkk 2012, untuk melihat hubungan antara polimorfisme gen PAI plasminogen activator inhibitor yang berlokasi di kromosom 7 dengan peningkatan resiko asma. Hasilnya menunjukkan bahwa genotip 4G5G menunjukkan resiko asma lebih tinggi. Jadi MEDIKA TADULAKO , Jurnal Ilmiah Kedokteran, Vol.1 No.2 Mei 2014 41 Tri Setyawati, Polimorfisme Gen pada Penderita Asma Bronkial ... polimorfisme pada promoter gen PAI -657 4G5G meningkatkan resiko penyakit asma pada seseorang. Cho, dkk menemukan bahwa polimorfisme gen PAI ini meningkatkan resiko asma pada anak-anak.

4. KROMOSOM 11q

Dokumen yang terkait

PERANAN VITAMIN C PADA KULIT | Pakaya | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 7932 26051 1 PB

2 7 10

EKSPRESI GEN TNF-α INDIVIDU DENGAN HIPERTENSI | Sabir | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 7937 26071 1 PB

1 3 13

CUBITAL TUNNEL SYNDROME | Munir | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 8003 26301 1 PB

0 1 26

Obstructive Sleep Apnea (OSA) | Rasjid HS | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 8015 26343 1 PB

0 2 16

PENGELOLAAN PENINGKATAN TEKANAN INTRAKRANIAL | Amri | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 9288 30346 1 PB

0 1 17

GAMBARAN VARIASI GEN SEX HORMONE BINDING PROTEIN GLOBULIN (SHBG) MENGGUNAKAN PCR-RFLP | Pakaya | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 9294 30369 1 PB

0 0 7

ASPEK IMUNOLOGI CHRONIC OBSTRUCTIVE PULMONARY DISEASES (COPD) | Wahyuni | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 9281 30317 1 PB

1 2 19

PARAMETER PROGNOSIS PERBAIKAN FUNGSI GINJAL PADA PASIEN OBSTRUKSI UROPATI. | Aristo | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 9271 30283 1 PB

0 1 11

MANFAAT EKSTRAK DAUN SIRSAK (annona muricata) SEBAGAI ANTIHIPERGLIKEMIA PADA TIKUS WISTAR DIABETIK YANG DIINDUKSI ALOKSAN | Setyawati | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 7943 26091 1 PB

0 0 12

PENINGKATAN HDL PLASMA PADA DIABETES MELITUS TIPE 2 MELALUI TERAPI SINBIO EUBACTERIUM RECTALE DAN PATI GEMBILI (DIOSCOREA ESCULENTA) | Setyawati | Medika Tadulako: Jurnal Ilmiah Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan 7936 26067 1 PB

0 0 13