Reguler Remedial Pengayaan Materi Pembelajaran

berikutnya yakni membaca teks laporan hasil observasi lain. Pertemuan Kedua 2X40 menit Langkah Tahap Kegiatan Pembelajaran Waktu Persiapan  Pendidik dan peserta didik bertanya jawab tentang lingkungan alam.  Guru dan peserta didik bertanya jawab tentang sifat baik orang yang gemar mendokumentasikan keindahan lingkungan dalam bentuk tulisan maupun gambar.  Pendidik menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dilakukan.  Pendidik dan peserta didik menyepakati langkah- langkah kegiatan yang akan ditempuh untuk mencapai kompetensi. 10’ Kegiatan Inti  Peserta didik mendapatkan sebuah teks dan lembar kerja  Peserta didik secara berpasangan mengamati dan mengidentifikasi struktur teks laporan hasil observasi  Peserta didik secara berpasangan menandai bagian-bagian dari struktur teks laporan hasil observasi  Peserta didik secara berpasangan mengidentifikasi ciri dari masing-masing struktur teks laporan hasil observasi  Peserta didik secara berpasangan menyimpulkan struktur dan ciri struktur teks laporan hasil observasi  Peserta didik sebagai perwakilan menyampaikan hasil diskusinya  Peserta lain menanggapi hasil diskusi teman yang dibacakan dengan kalimat yang baik 60’ Penutup  Peserta didik mendapatkan penguatan terkait 10’ dengan materi yang telah dipelajari.  Peserta didik dibantu oleh pendidik menyimpulkan hasil pembelajaran yang telah berlangsung.  Peserta didik mengemukakan kesulitan dan kemanfaatan selama pembelajaran berlangsung.  Peserta didik menyampaikan usulan untuk perbaikan pembelajaran berikutnya.  Peserta didik menerima rencana kegiatan berikutnya yakni mengamati suatu objek sebagai bahan menulis teks laporan hasil observasi pada pertemuan berikutnya.

F. Penilaian, Pembelajaran Remedial, dan Pengayaan

a Penilaian sikap spiritual dan sosial  Berdoa religious  Mengagumi ciptaan Tuhan bersyukur  Indikator soalKisi-kisi : Jurnal Perkembangan Sikap Spiritual Nama Sekolah : KelasSemester : Tahun Pelajaran : No. Tanggal Nama Siswa Catatan Perilaku Butir Sikap 1 10 -9-2016 Miyanto Kurang berperan aktif dalam pembelajaran, sulit diatur, ramai sendiri Kedisiplinan 2 Elisabeth Nadia Putri P Ramai sendiri, sulit diberi tugas, membantah. Kedisiplinan 3 4 b Penilaian Kompetensi Pengetahuan