Deskriptif Variabel Fasilitas Belajar

55

4.1.2 Deskriptif Variabel Fasilitas Belajar

Pada variabel fasilitas belajar digunakan 10 butir pertanyaan untuk mengetahui ketersediaan dan kelengkapan fasilitas belajar di SMK Negeri 2 Pekalongan. Hasil penelitian variabel fasilitas belajar dideskripsikan berdasarkan kriteria seperti yang dijelaskan dalam tabel 4.8. Tabel 4.8 Interval Kriteria Fasilitas Belajar No. Interval Skor Kriteria 1. 2406 – 2960 Sangat baik 2. 1851 – 2405 Baik 3. 1296 – 1850 Cukup baik 4. 740 – 1295 Tidak baik Sumber: Data yang diolah 2010 Berdasarkan hasil penelitian terhadap 74 responden berkaitan dengan fasilitas belajar yang dapat dilihat pada lampiran 18 hal 105 diperoleh total skor sebesar 1920 yang berada pada interval 1851 – 2405. Berdasarkan total skor yang diperoleh maka fasilitas belajar untuk mata pelajaran sistem kearsipan kelas XI jurusan Administrasi Perkantoran SMK Negeri 2 Pekalongan termasuk dalam kriteria baik. Fasilitas belajar dalam penelitian ini dapat diketahui dengan menggunakan 3 indikator dengan 10 item pernyataan. Responden dalam penelitian ini berjumlah 74 siswa kelas XI jurusan Administrasi Perkantoran SMK Negeri 2 Pekalongan. Jawaban responden mengenai variabel fasilitas beelajar dapat diperinci sebagai berikut: 56 1. Ruang belajar Kelas Pada indikator ini digunakan 5 pernyataan, dimana nilai skornya 1 sampai dengan 4. Hasil penelitian mengenai tempat belajar kelas dideskripsikan berdasarkan kriteria seperti dijelaskan dalam tabel 4.9. Tabel 4.9 Interval Kriteria Tempat Belajar Kelas No. Interval Skor Kriteria 1. 1205 – 1482 Sangat baik 2. 927 – 1204 Baik 3. 649 – 926 Cukup baik 4. 370 – 648 Tidak baik Sumber: Data yang diolah 2010 Berdasarkan hasil penelitian pada indikator tempat belajar kelas yang dapat dilihat pada lampiran 21 hal 111 diperoleh skor total sebesar 907 yang berada pada interval skor 649 - 926. Berdasarkan skor yang diperoleh maka indikator tempat belajar kelas termasuk dalam kriteria cukup baik. 2. Buku Pelajaran Pada indikator ini digunakan 3 pernyataan, dimana nilai skornya 1 sampai dengan 4. Hasil penelitian mengenai buku pelajaran dideskripsikan berdasarkan kriteria seperti dijelaskan dalam tabel 4.10. Tabel 4.10 Interval Kriteria Buku Pelajaran No. Interval Skor Kriteria 1. 724 – 890 Sangat baik 2. 557 – 723 Baik 3. 390 – 556 Cukup baik 4. 222 – 389 Tidak baik Sumber: Data yang diolah 2010 57 Berdasarkan hasil penelitian pada indikator buku pelajaran yang dapat dilihat pada lampiran 21 hal 111 diperoleh skor total sebesar 588 yang berada pada interval skor 557 – 723. Berdasarkan skor yang diperoleh maka indikator buku pelajaran termasuk dalam kriteria baik. 3. Peralatan Belajar Pada indikator ini digunakan 2 pernyataan, dimana nilai skornya 1 sampai dengan 4. Hasil penelitian mengenai peralatan belajar dideskripsikan berdasarkan kriteria seperti yang dijelaskan dalam tabel 4.11. Tabel 4.11 Interval Kriteria Peralatan Belajar No. Interval Skor Kriteria 1. 482 – 592 Sangat baik 2. 371 – 481 Baik 3. 260 – 370 Cukup baik 4. 148 – 259 Tidak baik Sumber: Data yang diolah 2010 Berdasarkan hasil penelitian pada indikator peralatan belajar yang dapat dilihat pada lampiran 21 hal 111 diperoleh skor total sebesar 425 yang berada pada interval skor 371 – 481. Berdasarkan skor yang diperoleh maka indikator peralatan belajar termasuk dalam kriteria baik.

4.1.3 Deskriptif Variabel Motivasi Belajar

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMUNIKASI GURU DAN KONDISI RUANG KELAS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MENGELOLA SISTEM KEARSIPAN PADA SISWA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK

0 18 127

PENGARUH FASILITAS BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR, DAN METODE MENGAJAR GURU TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEARSIPAN KELAS X JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK NEGERI 1 SALATIGA

0 5 150

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN KOMPETENSI KEJURUAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SISWA KELAS X JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

1 14 95

PENGARUH CARA BELAJAR SISWA DAN KETERAMPILAN MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN KEARSIPAN PADA SISWA KELAS XII ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK BATIK 2 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2010 2011

0 4 93

PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK NEGERI 1 CIANJUR.

0 0 51

PENGARUH FASILITAS, MOTIVASI BELAJAR, DAN KREATIVITAS GURU DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PRODUKTIF SISWA KELAS X JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 1 SUKOHARJO.

0 0 1

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR, LINGKUNGAN KELUARGA DAN STRATEGI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN MENGELOLA SISTEM KEARSIPAN KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK TAMANSISWA KUDUS.

0 0 3

(ABSTRAK) PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN MENGELOLA KEARSIPAN PADA SISWA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK TAMANSISWA KUDUS.

0 0 2

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN MENGELOLA KEARSIPAN PADA SISWA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK TAMANSISWA KUDUS.

0 0 95

PENGARUH KOMPETENSI GURU, FASILITAS BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ADMINISTRASI KEPEGAWAIAN KELAS XI ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 1 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2015/2016.

0 0 17