Fungsi NS Network Simulator

b. Event type Field ini berisikan kejadian yang sedang berlangsung, dimana terdapat empat tipe kejadian yaitu : - r : Suatu paket diterima oleh node - s : Suatu paket dikirim oleh node - d : Suatu paket dibuang dari antrian - f : Suatu paket diteruskan menuju node berikutnya Tabel 3.3 Wireless trace file Event Abbreviation Flag Type Value Wireless Event S : Send R : Receive D : Drop F : Foward -t double Time For Global Setting -Hs int Hop source node ID -Hd int Hop destination Node ID, -1, -2 -Ni int Node ID -Nx double Node X Coordinate -Ny double Node Y Coordinate -Nz double Node Z Coordinate -Ne double Node Energy Level -Nl string Network trace Level AGT, RTR, MAC, etc. -Nw string Drop Reason -Ma hexadecimal Duration -Md hexadecimal Destination Ethernet Address -Ms hexadecimal Source Ethernet Address -Mt hexadecimal Ethernet Type -P string Packet Type arp, dsr, imep, tora, etc. -Pn string Packet Type cbr, tcp c. Event type Field ini berisikan kejadian yang sedang berlangsung, dimana terdapat empat tipe kejadian yaitu : - r : Suatu paket diterima oleh node - s : Suatu paket dikirim oleh node - d : Suatu paket dibuang dari antrian - f : Suatu paket diteruskan menuju node berikutnya d. Time -i Merupakan detik di mana event tersebut dilakukan. e. Next hop information Berisikan informasi tentang node berikutnya next hop, dan flag diawali oleh –H, dan terdapat dua jenis : - Hs : merupakan hop pengirim - Hd : merupakan keterangan hop berikutnya, -1 dan -2 -1 = broadcast dan -2 = jalur ke tujuan belum tersedia. f. Node property Merupakan informasi tentang node, flag diawali dengan –N, dan terdapat beberapa jenis informasi : - Ni : Nama node - Nx : Koordinat absis dari node tersebut - Ny : Kooridnat subordinat dari node tersebut - Nz : Koordinat Z dari node tersebut - Ne : Energi dari node tersebut - Nl : Network trace level, seperti AGT, RTR dan MAC - Nw : Alasan suatu paket di drop g. MAC level property Merupakan informasi mengenai MAC dan flag yang diawali dengan –M, terdapat beberapa informasi : - Ma : Durasi - Md : Ethernet address dari node yang dituju