Uji Validitas Uji Kualitas Data

5.1.3. Uji Response Bias

Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner yang diantar langsung oleh peneliti personally administered. Peneliti menemui setiap responden dan memberikan kuesioner kepada mereka. Hampir seluruh kuesioner kembali pada hari yang sama yaitu 5 hari setelah kuesioner diberikan. Masa penerimaan kembali kuesioner yang satu dan lain relatif sama, maka dalam penelitian ini tidak dilakukan pengujian response bias.

5.1.4. Uji Kualitas Data

Kualitas data penelitian ditentukan oleh kualitas instrument penelitian yang digunakan untuk mengumpulkan data. Meskipun instrument penelitian yang digunakan untuk mengumpulkan diadopsi dari penelitian terdahulu yang validitas dan realibilitasnya sudah teruji namun perlu di uji lagi bila penelitian dilakukan menggunakan instrument yang sama pada waktu dan tempat yang berbeda. Berikut ini adalah hasil spss 17 untuk uji validitas dan realibilitas:

5.1.4.1. Uji Validitas

Seperti yang telah dijelaskan pada Bab sebelumnya teknik yang digunakan untuk mengukur validitas pertanyaanpernyataan kuesioner adalah Korelasi Product Moment dari Karl Pearson dengan ketentuan : jika r hitung lebih besar dari r tabel, maka skor butir pertanyaanpernyataan kuesioner valid tetapi sebaliknya jika r hitung lebih besar dari r tabel, maka skor butir pertanyaanpernyataan kuesioner dikatakan tidak valid. Ghozali, 2005. Untuk responden sebanyak 210 maka nilai r tabelnya adalah 0.135, berikut ini adalah hasil uji validitas masing-masing variabel: Universitas Sumatera Utara 1. PSAKD pemahaman sistem akuntansi keuangan daerah Tabel 5.7. Uji Validitas PSAKD Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbach’s Alpha if Item Deleted VAR00001 VAR00002 VAR00003 VAR00004 VAR00005 VAR00006 16.2714 16.1857 16.5333 16.5952 16.8476 17.1619 12.677 13.013 12.040 11.926 11.269 12.165 .701 .649 .736 .733 .751 .662 .869 .877 .863 .863 .861 .875 Dari hasil uji validitas untuk variabel PSAKD dinyatakan valid, karena nilai r hitung r tabel yaitu 0.701, 0.649, 0.736, 0.733, 0.751, 0.662 0.135. 2. PKD penatausahaan keuangan daerah Tabel 5.8. Uji Validitas PKD Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbach’s Alpha if Item Deleted VAR00007 VAR00008 VAR00009 VAR000010 VAR000011 VAR000012 VAR000013 22.0286 22.3429 22.0333 22.3238 21.9714 22.2238 21.9333 12.870 12.446 12.099 12.239 12.612 12.816 13.354 .674 .648 .810 .676 .705 .604 .574 .864 .867 .847 .864 .860 .873 .876 Universitas Sumatera Utara Dari hasil uji validitas untuk variabel PKD dinyatakan valid, karena nilai r hitung r tabel yaitu 0.674, 0.648, 0.810, 0.676, 0.705, 0.604, 0.574 0.135. 3. PAD pengelolaan barang milik daerah Tabel 5.9. Uji Validitas PAD Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbach’s Alpha if Item Deleted VAR000014 VAR000015 VAR000016 VAR000017 VAR000018 VAR000019 17.2048 17.3857 17.3048 17.5095 17.4190 17.4857 11.006 9.339 9.754 9.792 9.776 9.533 .534 .775 .737 .697 .701 .747 .890 .853 .860 .866 .865 .858 Dari hasil uji validitas untuk variabel PAD dinyatakan valid, karena nilai r hitung r tabel yaitu 0.534, 0.775, 0.737, 0.697, 0.701, 0.747 0.135. 4. KINERJA Tabel 5.10. Uji Validitas Kinerja Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbach’s Alpha if Item Deleted VAR000020 VAR000021 VAR000022 VAR000023 VAR000024 VAR000025 17.3095 17.3667 17.4429 17.2286 17.4857 17.3571 7.258 6.874 7.100 6.876 6.988 7.532 .681 .635 .652 .644 .541 .597 .806 .813 .809 .811 .835 .821 Universitas Sumatera Utara Dari hasil uji validitas untuk variabel KINERJA dinyatakan valid, karena nilai r hitung r tabel yaitu 0.681, 0.635, 0.652, 0.644, 0.541, 0.597 0.135.

5.1.4.2. Uji Reliabilitas

Dokumen yang terkait

Pengawasan Keuangan Daerah dalam Pelaksanaan Otonomi Daerah Ditinjau dari Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 Tentang Pemerintahan Daerah

3 97 90

Pengaruh Kemampuan Keuangan Daerah Terhadap Belanja Langsung Daerah Di Kabupaten/Kota Propinsi Sumatera Utara

0 39 94

Pengaruh Pemahaman Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Dan Pengelolaan Keuangan Daerah Terhadap Kinerja SKPD Pada Pemerintah Provinsi Sumatera Utara

14 95 93

PENGARUH PENGAWASAN, PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH, DAN PENGELOLAAN Pengaruh Pengawasan, Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Dan Pengelolaan Keuangan Daerah Terhadap Kinerja Pemerintah Daerah.

0 2 15

PENGARUH PENGAWASAN, PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH, DAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH TERHADAP KINERJA Pengaruh Pengawasan, Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Dan Pengelolaan Keuangan Daerah Terhadap Kinerja Pemerintah Daerah.

0 5 16

PENGARUH SISTEM PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH DAN IMPLEMENTASI SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH Pengaruh Sistem Pengelolaan Keuangan Daerah Dan Implementasi Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Terhadap Fungsi Pengawasan Keuangan Daerah (Studi Pada Dinas Penda

0 0 13

PENGARUH SISTEM PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH DAN IMPLEMENTASI SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH TERHADAP Pengaruh Sistem Pengelolaan Keuangan Daerah Dan Implementasi Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Terhadap Fungsi Pengawasan Keuangan Daerah (Studi Pada Di

1 1 14

PENGARUH PEMAHAMAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH, PENATAUSAHAAN KEUANGAN DAERAH DAN PENGELOLAAN ASET TETAP DAERAH TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH PADA PEMERINTAH KABUPATEN MAJALENGKA.

5 19 73

PENGARUH PEMAHAMAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH, PENATAUSAHAAN KEUANGAN DAERAH DAN PENGELOLAAN ASET TETAP DAERAH TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH PADA PEMERINTAH KABUPATEN MAJALENGKA.

3 9 73

PENGARUH PEMAHAMAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH, PENATAUSAHAAN KEUANGAN DAERAH, DAN PENGELOLAAN BARANG MILIK DAERAH TERHADAP KINERJA SKPD PADA PEMERINTAHAN KABUPATEN ACEH TENGGARA

0 0 13