Sikap Perawat Analisis Univariat

Tabel 4.5 Distribusi Responden Berdasarkan Kategori Pengetahuan Tentang Pencegahan Infeksi Nosokomial No Pengetahuan Perawat Jumlah n Persentase 1 Baik 22 62.9 2 Tidak Baik 13 37.1 Total 35 100 Berdasarkan Tabel 4.5. diketahui pengetahuan perawat terhadap pencegahan infeksi nosokomial mayoritas responden berada pada kategori baik yaitu sebanyak 22 orang 62,9 sedangkan selebihnya berada pada kategori tidak baik yaitu 13 orang 37,1.

4.3.2 Sikap Perawat

Sikap adalah respons atau tanggapan responden tentang infeksi nosokomial, dan upaya pencegahannya. Adapun daftar pertanyaan yang termasuk dalam sikap antara lain : Sebelum dan sesudah melakukan tindakan, tangan dalam keadaan bersih, menggunakan handuktisu jika tangan sedang dalam keadaan basah, alat kesehatan yang terkontaminasi darahcairan dari tubuh pasien, langsung anda cuci dengan menggunakan sabun, ketika anda mencuci alat kesehatan yang terkontaminasi darahcairan, anda menggunakan sarung tangan, Sarung tangan yang anda gunakan ketika mencuci alat kesehatan adalah sarung tangan steril, anda merendam alat kesehatan yang terkontaminasi dengan larutan desinfektan, dan untuk merendam alat kesehatan, anda menggunakan waskom anti karat. \ Universitas Sumatera Utara Tabel 4.6 Distribusi Responden Berdasarkan Sikap No. Sikap Setuju Kurang Setuju Tidak Setuju Total N N N n 1 Sebelum dan sesudah melakukan tindakan, tangan dalam keadaan bersih 9 25.7 19 54.3 7 20 35 100 2 Menggunakan handuktisu jika tangan sedang dalam keadaan basah 20 57.1 12 34.3 3 8.6 35 100 3 Alat kesehatan yang terkontaminasi darahcairan dari tubuh pasien, langsung anda cuci dengan menggunakan sabun 20 57.1 5 14.3 10 28.6 35 100 4 Ketika anda mencuci alat kesehatan yang terkontaminasi darahcairan, anda menggunakan sarung tangan 24 68.6 7 20 4 11.4 35 100 5 Sarung tangan yang anda gunakan ketika mencuci alat kesehatan adalah sarung tangan steril 11 31.4 7 20 17 48.6 35 100 6 Anda merendam alat kesehatan yang terkontaminasi dengan larutan desinfektan 11 31.4 16 45.7 8 22.9 35 100 7 Untuk merendam alat kesehatan, anda menggunakan Waskom anti karat 11 31.4 5 14.3 19 54.3 35 100 Berdasarkan Tabel 4.6. diketahui 9 orang 25,7 setuju sebelum dan sesudah melakukan tindakan tangan dalam keadaan bersih dan selebihnya 19 orang 54,3 kurang setuju dan 7 orang 20 tidak setuju, 20 orang 57,1 setuju menggunakan handuktisu jika tangan sedang dalam keadaan basah dan selebihnya 12 orang 34,3 kurang setuju dan 3 orang 8,6 tidak setuju, 20 orang 57,1 setuju alat kesehatan yang terkontaminasi darahcairan dari tubuh pasien, langsung anda cuci dengan menggunakan sabun dan selebihnya 5 orang 14,3 kurang setuju dan 10 orang 28,6 tidak setuju, Universitas Sumatera Utara Diketahui 24 orang 68,6 setuju ketika anda mencuci alat kesehatan yang terkontaminasi darahcairan, anda menggunakan sarung tangan dan selebihnya 7 orang 20,0 kurang setuju dan 4 orang 11,4 tidak setuju, 11 orang 31,4 setuju sarung tangan yang anda gunakan ketika mencuci alat kesehatan adalah sarung tangan steril dan selebihnya 7 orang 20,0 kurang setuju dan 17 orang 48,6 tidak setuju, 11 orang 31,4 setuju merendam alat kesehatan yang terkontaminasi dengan larutan desinfektan dan selebihnya 16 orang 45,7 kurang setuju dan 8 orang 22,9 tidak setuju, dan 11 orang 31,4 setuju untuk merendam alat kesehatan, anda menggunakan waskom anti karat dan selebihnya 5 orang 14,3 kurang setuju dan 19 orang 54,3 tidak setuju. Tabel 4.7 Distribusi Responden Berdasarkan Kategori Sikap tentang Pencegahan Infeksi Nosokomial No Sikap Perawat Jumlah n Persentase 1 Baik 23 65.7 2 Tidak Baik 12 34.3 Total 35 100 Berdasarkan Tabel 4.7. diketahui sikap perawat terhadap pencegahan infeksi nosokomial mayoritas responden berada pada kategori baik yaitu sebanyak 23 orang 65,7 sedangkan selebihnya berada pada kategori tidak baik yaitu 12 orang 34,3. Universitas Sumatera Utara

4.3.3 Fasilitas Keperawatan