Evaluasi Lulusan

3.3 Evaluasi Lulusan

3.3.1 Evaluasi Kinerja lulusan oleh Pihak Pengguna Lulusan Adakah studi pelacakan (tracer study) untuk mendapatkan hasil evaluasi kinerja lulusan dengan pihak pengguna?

tidak ada

V ada

Jika ada, uraikan metode, proses dan mekanisme kegiatan studi pelacakan tersebut. Jelaskan pula bentuk tindak lanjut dari hasil kegiatan ini.

Metode, Proses, dan Mekanisme:

Dalam rangka mengevaluasi kinerja lulusan oleh pihak pengguna, Program Studi Pendidikan Kimia mengedarkan angket tracer study kepada para lulusan di sekolah-sekolah / instansi tempat mereka bekerja dan melalui forum seminar nasional kimia

Borang Akreditasi Program Studi Pendidikan Kimia PMIPA FKIP UNS 2013 Borang Akreditasi Program Studi Pendidikan Kimia PMIPA FKIP UNS 2013

Melalui kegiatan studi pelacakan tersebut, Program Studi Pendidikan Kimia mendapatkan berbagai masukan untuk memperbaiki kinerja dan mutu lulusan yang meliputi:

1. Perbaikan Proses Pembelajaran Proses pembelajaran merupakan komponen utama dan dominan dalam proses penyelenggaraan layanan pendidikan. Oleh karena itu, sesuai dengan tuntutan pengguna, maka dilakukan pengkajian dan peninjauan kurikulum secara terprogram. Dalam hal ini telah dilakukan penyusunan dan penerapan kurikulum yang berbasis pada pencapaian kompetensi lulusan yang dibutuhkan oleh pihak pengguna.

2. Penyediaan Informasi Pekerjaan Diperoleh peluang-peluang yang relevan dengan kompetensi lulusan pendidikan kimia

3. Membangun Jejaring Dengan adanya forum alumni yang disertakan dalam Seminar Nasional Kimia dan Pendidikan Kimia (SN-KPK) maka jejaring antara Program Studi yang meliputi dosen dan mahasiswa dengan alumni yang tersebar dalam berbagai bidang seperti SLTA, perguruan tinggi, lembaga penelitian dan lembaga lainya yang relevan terjalin erat.

4. Penggalangan dana.

Borang Akreditasi Program Studi Pendidikan Kimia PMIPA FKIP UNS 2013

Hasil studi pelacakan dirangkum dalam tabel berikut: Nyatakan angka persentasenya(*) pada kolom yang sesuai.

Tanggapan Pihak Pengguna

No. Jenis Kemampuan

Sangat

Rencana Tindak Lanjut oleh Program Studi

Memperkuat karakter dengan terus menyelenggarakan

Mata Kuliah

1 Integritas (etika dan moral)

0,00 Pendidikan Agama, Pancasila, Pendidikan

Kewarganegaraan,

dan Ilmu Sosial

Budaya Memperkuat

profesionalisme lulusan Keahlian berdasarkan bidang

dengan menambah jumlah SKS beberapa

ilmu (profesionalisme) Mata Kuliah Bidang Studi Kimia Dasar I dan II, Kapita Selekta Kimia SMA I dan II.

kemampuan Bahasa Inggris melalui partisipasi pelatihan di

Meningkatkan

3 Bahasa Inggris

UPT P2B dan pemberian berbagai penugasan pada Mata Kuliah Bahasa Inggris untuk Kimia

Mempertahankan Mata Kuliah Teknologi Informatika dan memperkaya isi mata

Penggunaan Teknologi

0,00 kuliah dengan varian program-program Informasi terbaru seperti sistem operasi Linux dan

Pengelolaan Data Base.

Borang Akreditasi Program Studi Pendidikan Kimia PMIPA FKIP UNS 2013

Terus

meningkatkan kemampuan

0,00 komunikasi melalui tugas presentasi di depan kelas pada berbagai mata kuliah

Memperbanyak model perkuliahan dalam

6 Kerjasama tim

bentuk kolaboratif/kooperatif Optimalisasi

kegiatan-kegiatan HMP

7 Pengembangan diri

Catatan : Sediakan dokumen pendukung pada saat asesmen lapangan (*) persentase tanggapan pihak pengguna = [(jumlah tanggapan pada peringkat) : (jumlah tanggapan yang ada)] x 100

3.3.2 Rata-rata waktu tunggu lulusan untuk memperoleh pekerjaan yang pertama = 3-6 (4,48) bulan. Data ini diperoleh berdasarkan studi penelusuran alumni dari 492 responden lulusan secara online di website http://kimia.fkip.uns.ac.id.

3.3.3 Persentase lulusan yang bekerja pada bidang yang sesuai dengan keahliannya = 88 %. Data ini diperoleh dari hasil angket Tracer Study, dimana dari 492 responden, 59 diantaranya menyatakan mendapatkan pekerjaan pada bidang yang tidak sesuai dengan bidang keahliannya (non pendidik), sedangkan sebagian besar lulusan (433 responden) dapat memperoleh pekerjaan sesuai dengan kompetensi dan bidang keahlian yang dimilikinya.

Dokumen yang terkait

STUDI KANDUNGAN BORAKS DALAM BAKSO DAGING SAPI DI SEKOLAH DASAR KECAMATAN BANGIL – PASURUAN

15 183 17

STUDI PENGGUNAAN ANTIBIOTIKA EMPIRIS PADA PASIEN RAWAT INAP PATAH TULANG TERTUTUP (Closed Fracture) (Penelitian di Rumah Sakit Umum Dr. Saiful Anwar Malang)

11 138 24

STUDI PENGGUNAAN SPIRONOLAKTON PADA PASIEN SIROSIS DENGAN ASITES (Penelitian Di Rumah Sakit Umum Dr. Saiful Anwar Malang)

13 140 24

STUDI PENGGUNAAN ACE-INHIBITOR PADA PASIEN CHRONIC KIDNEY DISEASE (CKD) (Penelitian dilakukan di Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Muhammadiyah Lamongan)

15 136 28

STUDI PENGGUNAAN ANTITOKSOPLASMOSIS PADA PASIEN HIV/AIDS DENGAN TOKSOPLASMOSIS SEREBRAL (Penelitian dilakukan di RSUD Dr. Saiful Anwar Malang)

13 158 25

PROSES KOMUNIKASI INTERPERSONAL DALAM SITUASI PERTEMUAN ANTAR BUDAYA STUDI DI RUANG TUNGGU TERMINAL PENUMPANG KAPAL LAUT PELABUHAN TANJUNG PERAK SURABAYA

97 602 2

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

AN ANALYSIS OF LANGUAGE CONTENT IN THE SYLLABUS FOR ESP COURSE USING ESP APPROACH THE SECRETARY AND MANAGEMENT PROGRAM BUSINESS TRAINING CENTER (BTC) JEMBER IN ACADEMIC YEAR OF 2000 2001

3 95 76

EFEKTIVITAS PENGAJARAN BAHASA INGGRIS MELALUI MEDIA LAGU BAGI SISWA PROGRAM EARLY LEARNERS DI EF ENGLISH FIRST NUSANTARA JEMBER

10 152 10

IMPLEMENTASI PROGRAM PENYEDIAAN AIR MINUM BERBASIS MASYARAKAT (Studi Deskriptif di Desa Tiris Kecamatan Tiris Kabupaten Probolinggo)

21 177 22