Validitas Butir Soal Uji Reliabilitas

3.6.1 Validitas Butir Soal

Instrumen evaluasi dituntut untuk valid, sehingga dapat digunakan untuk memperoleh data yang valid. Alat evaluasi dapat dikatakan valid apabila memiliki kemampuan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur. 1 Validitas Soal Pilihan Ganda √ Keterangan: : Koefisien korelasi biserial M p : Rata-rata skor total yang menjawab benar pada butir soal M t : rata-rata skor total S t : standar deviasi skor total p : proporsisiswa yang menjawab benar pada butir soal q : proporsi siswa yang menjawab salah pada setiap butir soal Suharsimi, 2012:90 2 Validitas Soal Isian ∑ ∑ ∑ √ ∑ ∑ ∑ ∑ Keterangan: : koefisien korelasi product moment N : banyaknya sampel X : butir soal Y : Skor total Suharsimi, 2012:87 Hasil perhitungan r xy dibandingkan dengan harga r Tabel pada Tabel kritis r product moment, jika r xy r tabel maka item tersebut valid dan sebaliknya. Harga r tabel dengan menggunakan taraf signifikansi � = 5 dan N = 33 adalah 0,344. Hasil analisis validitas soal uji coba dapat dilihat pada Tabel 3.1. Tabel 3.1 Validitas Soal Uji Coba Kriteria Nomor Soal Jumlah Pilihan Ganda BenarSalah Uraian Tidak Valid 3, 4, 5, 6, 7, 9, 10, 11, 12, 18, 24, 25, 26, 27, 32, 34, 35 dan 36 1, 2, 3, 5 dan 7 3, 5 dan 6 26 Valid 1, 2, 8, 13, 14, 15, 16, 17, 19, 20, 21, 22, 23, 28, 29, 30, 31, 33, 37, 38, 39 dan 40 4, 6, 8, 9 dan 10 1, 2 dan 4 30

3.6.2 Uji Reliabilitas

Reliabilitas berkaitan dengan ketetapan, sesuatu yang tetap atau konstan. Suatu data dikatakan reliabilitas apabila memiliki kemampuan untuk mempertahankan ketetapan data sesuai dengan kenyataan. Atau jika terdapat perubahan, maka perubahan tersebut dapat dianggap tidak berarti. Arti tetap dalam reliabilitas bukanlah berarti sama, karena tetap tidak harus selalu sama. 1 Reliabilitas Soal Pilihan Ganda Keterangan: r 11 : reliabilitas tes secara keseluruhan S : standar deviasi dari tes M : mean atau rerata skor total n : banyaknya item Suharsimi, 2012:117 2 Reliabilitas Soal Isian ∑ Keterangan: r 11 : reliabilitas tes secara keseluruhan ∑ : jumlah varians skor tiap item n : banyaknya butir soal : varians total Suharsimi, 2012:122 Kriteria pengujian reliabilitas tes yaitu suatu soal dikatakan reliabel apabila harga r 11 � �� . Harga � bel dengan taraf signifikansi 5 dan N = 33 adalah 0,344. Hasil analisis uji reliabilitas soal uji coba dapat dilihat pada Tabel 3.2. Tabel 3.2 Reliabilitas Soal Uji Coba Tipe Soal r 11 � �� Keterangan Pilihan Ganda 0,801 0,344 Reliable Benar Salah 0,741 0,344 Reliable Uraian 0,458 0,344 Reliable

3.6.3 Uji Daya Beda