Analisa Kebisingan Analisa Matahari

76

IV.2.4 Analisa Kebisingan

Sangat bising Jl Mesjid raya yang dilalui kenderaan dua arah menyebabkan kebisingan yang sangat menggangu. Ditambah lagi dengan adanya tukang las di sekitar site ini. Sangat bising Jl Bridgen Katamso yang merupakan jalan dua arah memiliki tingkat kebisingan yang cukup besar, karena di lalui oleh hampir semua jenis kenderaan Cukup bising Pada bagian ini terdapat usaha konstruksi besi sehingga menggangu dan menimbulkan kebisingan Tidak terlalu bising Pada area ini terdapat perumahan, perusahaan dan usaha komersil lainnya, dan hal ini tidak member kebisingan yang berarti pada bangunan eksisiting. Usulan : - Bagian bangunan yang mendapat tingkat kebisingan cukup besar disiasati dengan penggunaan buffer seperti pohon dan taman. - Dapat juga disiasati dengan penggunaan material dan penerapan konsep akustik ruang yang baik. Gambar 4.8 analisa kebisingan Universitas Sumatera Utara 77

IV.2.5 Analisa Matahari

BARAT Pada sisi ini menerima sinar matahari siang dan sore, menyebabkan bagian site yang terkena sinar matahari menjadi UTARA Sisi ini merupakan area yang netral, tidak terlalu panas karena pada sisi ini tidak mendapatkan sinar matahari langsung. TIMUR Pada sisi ini matahari memberi sinar pagi yang sangat baik. Waktu penyinaran matahari pada sisi ini adalah antara pukul 07.00 sd pukul 10.00 SELATAN Termasuk area netral karena bagian ini tidak mendapatkan sinar matahari langsung Usulan :  Bangunan dirancang akn berorientasi kearah utara selatan.  Bangunan dibuat tanggap terhadap sinar matahari, dengan cara memberikan bukaan yang memungkinkan masuknya lebih banyak cahaya pada sisi timur dan meminimalisir bukaan pada area timur  Dapat juga dengan menggunakan buffer pada area barat, sekaligus memperhitungkan penempatan ruang – ruang yang memang membutuhkan sinar matahari dan ruang yang tidak membutuhkannya. Gambar 4.9 Analisa Matahari Universitas Sumatera Utara 78

IV.2.6. Analisa Utilitas