Hasil Akhir Rancangan Fasilitas Kerja Analisa Postur Kerja Rancangan Usulan

mengubah warna, dan penggunaan yang efisien. Sehingga Total Unit Cost untuk perancangan alat pemotong pola texon adalah Rp 1.588.700,-

6.5. Hasil Akhir Rancangan Fasilitas Kerja

Setelah dilakukan pengukuran dimensi anthropometri dan perancangan dengan metode rasional maka rancangan fasilitas kerja yaitu alat pemotong pola texon dapat dilihat pada Gambar 6.1, 6.2, 6.3, dan 6.4. untuk pandangan depan samping kanan, atas dan 3 dimensi. Universitas Sumatera Utara Gambar 6.1. Pandangan Depan Rancagan Universitas Sumatera Utara Gambar 6.2. Pandangan Samping Kanan Rancangan Universitas Sumatera Utara Gambar 6.3. Pandangan Atas Rancangan Universitas Sumatera Utara Gambar 6.4. Pandangan 3 Dimensi Rancangan Sedangkan hasil rancangan mata pisau dan landasan mata pisau potong yang dirancang menggunakan anthropometri kaki orang Indonesia dapat dilihat pada Gambar 6.5. dan 6.6. Universitas Sumatera Utara Gambar 6.5. Rancangan Mata Pisau Potong Gambar 6.6. Rancangan Landasan Pisau Potong Universitas Sumatera Utara

6.6. Analisa Postur Kerja Rancangan Usulan

Setelah dilakukan perancangan fasilitas kerja usulan, maka dilakukan analisa postur kerja untuk mengetahui resiko keluhan musculoskeletal pada operator yang akan menggunakan rancangan usulan. Berikut analisa postur kerja rancangan usulan dengan simulasi menggunakan software mannequin pro. 1. Kegiatan memotong pola texon dengan alat pemotong pola texon. Pada Gambar 6.7. dapat dilihat hasil simulasi postur kerja operator yang melakukan kegiatan memotong pola texon dengan usulan rancangan alat pemotong pola texon. Universitas Sumatera Utara Gambar 6.7. Memotong Pola Texon 2. Mengambil potongan pola Pada Gambar 6.8. dapat dilihat hasil simulasi postur kerja operator yang melakukan kegiatan pengambilan potongan dengan usulan rancangan alat pemotong pola texon. Universitas Sumatera Utara Gambar 6.8. Mengambil Potongan Pola Texon 3. Kegiatan Meratakan Lem Pada Pola Texon Pada Gambar 6.9. dapat dilihat hasil simulasi postur kerja operator yang melakukan kegiatan meratakan lem pada pola texon dengan usulan rancangan alat pemotong pola texon. Universitas Sumatera Utara Gambar 6.9. Meratakan Lem Pada Pola Texon 4. Kegiatan Merekatkan Puring pada Pola Texon Pada Gambar 6.10. dapat dilihat hasil simulasi postur kerja operator yang melakukan kegiatan Merekatkan Puring pada Pola Texon dengan usulan rancangan alat pemotong pola texon. Universitas Sumatera Utara Gambar 6.10. Merekatkan Puring Pada Pola Texon

6.7. Perbandingan Metode Kerja Aktual dan Usulan