Pemeriksaan Suhu Rektal SPO Pengukuran Suhu Tubuh Di Rumah

78 5. Menghubungkan pipa tensimeter dengan pipa manset 6. Menutup sekrup balon karet 7. Membuka kunci reservoir 8. Letak tensimeter harus datar 9. Meraba Brachialis dengan tiga jari tengah 10. Meletakan diafragma steteskop tepat di atasnya bagian corong terbuka 11. Memompa balon hingga udara masuk ke dalam manset sampai detak arteri tidak terdengar lagi atau 30 mmHg di atas nilai sistolik 12. Membuka sekrup balon perlahan-lahan, dengan kecepatan 2-3 mmHg perdetik sampai skala dan mendengarkan bunyi detak pertama sistole dan bunyi detak terakhir diastole 13. Menurunkan air raksa sampai nol dan mengunci reservoir 14. Melepaskan manset dan mengeluarkan sisa udara yang masih tertinggal dalam manset 15. Menggulung manset dan memasukannya ke dalam tensimeter 16. Merapikan pasien 17. Mengembalikan alat pada tempatnya 18. Mencuci tangan 19. Dokumentasikan pada catatan perawatan INDIKATOR PENCAPAIAN Terukurnya tekanan darah klien

9. SPO Pemeriksaan Denyut Nadi Di Rumah

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL PENGHITUNGAN DENYUT NADI DI RUMAH DEFINISI Menghitung frekuensi denyut nadi loncatan aliran darah yang dapat teraba pada berbagai titik tubuh melaluiI perabaan pada nadi. TUJUAN 1. Mengetahui jumlah denyut nadi dalam satu menit 2. Mengetahui keadaan umum pasien 3. Mengetahui integritas system kardiovaskuler 4. Mengikuti perjalanan penyakit KEBIJAKAN Penghitungan denyut nadi dilakukan pada semua klien yang mengalami masalah kesehatan. 79 PROSEDUR Persiapan : 1. Persiapan alat : a. Jam tangan b. Buku catatan c. Alat tulis 2. Persiapan klien : Beritahu klien tentang prosedur tindakan yang akan dilakukan beserta tujuannya. 3. Pelaksanaan a. Perawat cuci tangan b. Meletakkan tiga jari tengah di atas arteri Brachilais, radialis, dll c. Berikan tekanan ringan diatas arteri abaikan denyutan awal kemudian rilekskan tekanan sehingga denyutan menjadi mudah dipalpasi d. Saat denyutan teratur, mulai menghitung fregwensi denyut, dengan menggunakan jam tangan berjarum detik e. Jika denyut teratur, hitung mulai 30 detik dan hasilnya kalikan dengan 2 f. Jika denyut tidak teratur hitung selama 1 menit g. Kaji kekuatan, irama dan kesetaraan denyut h. Mencatat jumlah denyut nadi ke dalam buku catatan i. Bila perlu mencatat irama dan volumenya j. Bantu klien ke posisi yang nyaman k. Mencuci tangan l. Dokumentasikan pada catatan perawatan m. Membuat grafik kurve pada status klien dengan tepat dan benar INDIKATOR PENCAPAIAN Terhitungnya denyut nadi dalam 1 menit