PESERTA METODE SPO Penghitungan Pernafasan Di Rumah

95 2. Evaluasi hasil Delapan puluh prosen 80 dari masyarakat yang hadir mengerti tentang materi yang disampaikan Selama melaksanakan pendidikan kesehatan, yang perlu Anda lakukan adalah sebagai berikut. 1. Menyampaikan salam kepada keluarga. 2. Pendekatan pada sasaran keluarga dengan menjelaskan tujuan dari pendidikan kesehatan dan waktu yang dibutuhkan selama kegiatan. 3. Menggali pemahaman sasaran tentang materi yang akan disampaikan. 4. Menjelaskan tentang materi pendidikan kesehatan kepada keluarga. 5. Menggunakan cara diskusi dan atau demonstrasi. 6. Menggunakan alat bantu bila diperlukan. 7. Mengadakan evaluasi. 8. Memberikan umpan balik. 9. Menyusun rencana tindak lanjut. 10. Mendokumentasikan kegiatan penyuluhan kesehatan yang telah dilakukan. 4. Praktikum menstimulasi keluarga untuk memutuskan cara perawatan yang tepat dengan mengidentifikasi konsekuensi tidak melakukan tindakan dan sumber-sumber yang dimiliki keluarga. a. Persiapan 1 Pengetahuan tentang masalah kesehatan klien dan keluarga 2 Percaya diri

b. Pelaksanaan

1 Mendiskusikan dengan keluarga tentang langkah-langkah penyelesaian atau penyembuhan masalah kesehatan klien. 2 Mendiskusikan dengan keluarga tentang konsekuensi yang akan timbul jika tidak melakukan tindakan 3 Mendiskusikan pada keluarga tentang alternatif tindakan yang mungkin dapat diambil serta sumber-sumber yang diperlukan 4 Mendiskusikan dengan keluarga tentang manfaat dari masing-masing alternatif tindakan Selama melaksanakan kegiatan Anda harus memperhatikan panduan interaksi perawat-klien di bawah ini. 96 Panduan interaksi perawat-klien 1 Tahap prainteraksi a. Mengumpulkan data tentang klien b. Mengeksplorasi perasaan, fantasi, dan ketakutan diri. c. Membuat rencana pertemuan dengan klien kegiatan,waktu, tempat. 2 Tahap orientasi a. Memberikan salam dan tersenyum pada klien b. Melakukan validasi kognitif, psikomotor, afektif biasanya pada pertemuan lanjutan memperkenalkan nama perawat c. Menanyakan nama panggilan kesukaan klien d. Menjelaskan peran perawat dank lien e. Menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan f. Menjelaskan tujuan g. Menjelaskan waktu yang dibutuhkan untuk melakukan kegiatan h. Menjelaskan kerahasiaan 3 Tahap kerja a. Memberi kesempatan kepada klien untuk bertanya b. Menanyakan keluhan utama keluhan yang mungkin berkaitan dengan kelancaran pelaksanaan kegiatan c. Memulai kegiatan dengan cara yang baik d. Melakukan kegiatan sesuai dengan rencana 4 Tahap terminasi a. Menyimpulkan hasil kegiatan : evaluasi proses dan hasil b. Memberikan reinforcement positif c. Merencanakan tindak lanjut dengan klien d. Melakukan kontrak untuk pertemuan selanjutnya waktu, tempat, topik e. Mengakhiri kegiatan dengan cara yang baik 5 Dimensi respon perilaku non verbal minimal yang perlu ditunjukan : a. Berhadapan b. Mempertahankan kontak mata c. Tersenyum pada saat yang tepat d. Membungkuk kearah klien pada saat yang diperlukan e. Mempertahankan sikap terbuka tidak bersedekap, memasukkan tangan ke kantung atau melipat kaki