Uji Asumsi Klasik .1 Uji Normalitas

44 4.3.3 Uji Asumsi Klasik 4.3.3.1 Uji Normalitas Pengujian normalitas data dalam penelitian ini menggunakan uji statistik non-parametrik kolmogrov-smirnov K-S denagn membuat hipotesis: Ho: Data residual berdistribusi normal Ha: Data residual tidak berdistribusi normal Apabila nilai signifikansinya lebih besar dari 0.05 maka Ho diterima, sedangkan jika nilai signifikasinya lebih kecil dari 0,05 maka Ho ditolak. Tabel 4.8 One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Unstandardized Residual N 80 Normal Parameters a,,b Mean .0000000 Std. Deviation 2.40599338 Most Extreme Differences Absolute .113 Positive .105 Negative -.113 Kolmogorov-Smirnov Z 1.009 Asymp. Sig. 2-tailed .261 a. Test distribution is Normal. b. Calculated from data. Dari hasil pengolahan data tersebut, besarnya nilai Kolmogorov- Smirnov adalah 1,009 dan signifikasinya pada 0,291. Dapat disimpulkan bahwa data berdistribusi normal, karena p = 0,291 0,05 maka akan dilanjutkan dengan uji asumsi kalsik lainnya. Agar lebih Universitas Sumatera Utara 45 jelas akan dilampirkan grafik histogram dan plot data yang terdistribusi normal sebagai berikut: Gambar 4.1 Grafik Histogram Universitas Sumatera Utara 46 Observed Cum Prob 1.0 0.8 0.6 0.4 0.2 0.0 E xpect ed Cum P rob 1.0 0.8 0.6 0.4 0.2 0.0 Normal P-P Plot of Regression Standardized Residual Dependent Variable: Loyalitas nasabah Gambar 4.2 Grafik Normal P-P Plot Dari grafik diatas dapat dikemukan bahwa distribusi data normal karena grafik histogram menunjukan distribusi data mengikuti garis diagonal yang tidak menceng skewness ke kiri maupun ke kanan.

4.3.3.2 Uji Multikolinearitas

Uji multikoloniearitas bertujuan untuk menguji apakah model regresi ditemukan adanya korelasi antara variabel bebas Ghozali 91:2012. Dalam penelitian ini, untuk mendeteksi ada tidaknya multikololinearitas dapat dilihat dari tolerance value atau Variance Universitas Sumatera Utara 47 Inflation Factor VIF. Tingkat multikoloniearitas yang dapat ditolerir, yaitu: Tolerance value 0.10 dan nilai Variance Inflation Factor VIF 10. Berikut sajian tabel hasil penelitian: Tabel 4.9 Hasil Uji Multikolinearitas Variabel Collinearity Statistics Tolerance VIF Kualitas Layanan Kepuasan Nasabah .788 .788 1,269 1,269 Sumber: Output SPSS diolah Penulis 2012 Hasil dari perhitungan nilai tolerance menunjukan variabel independen memiliki nilai tolerance 0,10. Nilai tolerance untuk Kualitas Layanan dan Kepuasan Nasabah sama yaitu 0,788. Nilai VIF variabel independen kedua nya sama dari 0,10 yakni 1,269. Maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada multikolinearitas antar variabel independen.

4.3.3.3 Uji Heteroskedastisitas

Uji Heteroskedastisitas bertujuan menguji apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan variance dari residual satu pengamatan ke pengamatan yang lain Ghozali 105:2006. Untuk mendeteksi ada tidaknya gejala heteroskedastisitas dalam enelitian ini adalah dengan Universitas Sumatera Utara 48 melihat plot grafik yang dihasilkan dari pengolahan data dengan program SPSS. Regression Standardized Predicted Value 2 1 -1 -2 -3 -4 Regression S tudent iz ed Residual 3 2 1 -1 -2 -3 Gambar 4.3 Grafik Scatterplot Dari grafik scatterplot terlihat bahwa titik menyebar secara acak dan tidak membentuk suatu pola tertentu serta tersebar baik diatas maupun dibawah angka 0 pada sumbu Y, maka dapat disimpulkan bahwa tidak terjadi heteroskedastisitas. Titik yang menyebar diakibatkan adanya data observasi yang berbeda dengan data observasi yang lain. Universitas Sumatera Utara 49

4.3.4 Uji Hipotesis

Dokumen yang terkait

Pengaruh kualitas layanan dan customer value terhadap kepuasan nasabah serta implikasinya terhadap loyalitas nasabah: studi pada nasabah BNI Syariah Cabang Fatmawati

1 14 166

Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Customer Value Terhadap Kepuasan Nasabah serta Dampaknya pada Loyalitas Nasabah (Studi Kasus Bank Syariah Mandiri)

1 11 177

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN TINGKAT KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Tingkat Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Bank Syariah Mandiri Cabang Pembantu Sragen).

0 0 15

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Nasabah Bank Syariah Cabang Surakarta).

0 1 13

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Nasabah Bank Syariah Cabang Surakarta).

0 2 13

PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KUALITAS PRODUK DAN KEPUASAN NASABAH SEBAGAI PREDIKTOR DALAM MENINGKATKAN LOYALITAS NASABAH

0 0 18

PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH DENGAN INTERMEDIASI KEPUASAN NASABAH DAN NILAI YANG DIRASAKAN NASABAH

0 0 15

PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KUALITAS PRODUK DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH (STUDI PADA KJKS BMT BAROKAH TEGALREJO)

0 0 124

ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEPERCAYAAN, NILAI NASABAH DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH (Studi Pada Nasabah Bank BRI Cabang Purwokerto )

0 0 15

ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEPERCAYAAN, NILAI NASABAH DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH (Studi Pada Nasabah Bank BRI Cabang Purwokerto )

0 0 15