Plastik Berlapiskan Daun Pisang Aman Untuk Membungkus Makanan Kelebihan Plastik Sehingga Digunakan Masyarakat, Khususnya Kemasan Gambaran Kelompok Acuan Responden a.

j. Plastik Berlapiskan Daun Pisang Aman Untuk Membungkus Makanan

Tabel 4.23. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Plastik Berlapiskan Daun Pisang Aman Untuk Membungkus Makanan No. Plastik Berlapiskan Daun Pisang Aman Untuk Membungkus Makanan Jumlah 1. Sangat aman apabila makanan disajikan dalam keadaan panas 33 37,3 2. Aman 52 59,1 3. Kurang aman 3 3,4 Jumlah 88 100,0 Dari tabel 4.23. dapat dilihat bahwa sebagian besar responden menyatakan bahwa plastik berlapiskan daun pisang aman untuk membungkus makanan adalah aman yaitu sebesar 52 responden 59,1, sangat aman apabila makanan disajikan dalam keadaan panas yaitu sebesar 33 37,3, sedangkan kurang aman yaitu sebesar 3 responden 3,4.

k. Kelebihan Plastik Sehingga Digunakan Masyarakat, Khususnya Kemasan

Makanan dan Minuman Tabel 4.24. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Kelebihan Plastik Sehingga Digunakan Masyarakat, Khususnya Kemasan Makanan dan Minuman No. Kelebihan Plastik Sehingga Digunakan Masyarakat, Khususnya Kemasan Makanan dan Minuman Jumlah 1. Praktis, murah, mudah di bawa kemana-mana, bisa digunakan untuk semua jenis makanan 63 71,6 2. Praktis, murah 19 21,6 3. Tidak membahayakan lingkungan dan kesehatan konsumen 6 6,8 Jumlah 88 100,0 Dari tabel 4.24. dapat dilihat bahwa sebagian besar responden menyatakan bahwa kelebihan plastik sehingga digunakan masyarakat, khususnya kemasan makanan dan minuman adalah praktis, murah, mudah di bawa kemana-mana, bisa digunakan untuk semua jenis makanan yaitu sebesar 63 responden 71,6, praktis, Universitas Sumatera Utara murah yaitu sebesar 19 responden 21,6, sedangkan tidak membahayakan lingkungan dan kesehatan konsumen yaitu sebesar 6 responden 6,8.

l. Tingkat Pengetahuan

Tabel 4.25. Distribusi Tingkat Pengetahuan Responden No. Tingkat Pengetahuan Jumlah 1. Baik 23 26,1 2. Sedang 65 73,9 Jumlah 88 100,0 Dari tabel 4.26. dapat dilihat bahwa sebagian besar pengetahuan responden dikategorikan baik sebesar 23 26,1, sedang yaitu sebesar 65 responden 73,9.

4.4.2. Sikap

Dalam sikap terdapat 12 buah pernyataan dengan pilihan jawaban “setuju”, ”kurang setuju” dan ”tidak setuju”. Dalam sikap dimuat penyataan mengenai tanggapan responden mengenai pengkodean dan simbol yang tertera di wadah plastik, jenis plastik, kekurangan dan kelebihan plastik serta bahaya plastik. Tabel 4.26. Distribusi Sikap Responden No Sikap Setuju Kurang Setuju Tidak Setuju Total n n n 1 Simbolkode yang tertera di bagian bawah kemasan wadah plastikbotol berguna untuk menilai plastik tersebut baik atau tidak digunakan untuk makanan dan minuman 82 93,2 3 3,4 3 3,4 100,0 2 Simbol wadah plastik food grade aman digunakan untuk makanan dan minuman 74 84,1 9 10,2 5 5,7 100,0 3 Wadah plastik dengan simbol Microwave Save aman digunakan di dalam microwave dalam suhu yang tinggi 57 64,8 13 14,8 18 20,5 100,0 4 Tempat makananminuman plastik yang berasal dari kemasan botol mineral contoh : Aqua boleh digunakan lebih dari 3 kali hingga kemasannya tidak bagus 39 44,3 13 14,8 36 40,9 100,0 Universitas Sumatera Utara Tabel 4.26 Lanjutan No Sikap Setuju Kurang Setuju Tidak Setuju Total n n n 5 Wadah plastik yang tidak sesuai penggunaanya dengan kode dan simbol yang tertera dapat membahayakan kesehatan 59 67,0 15 17,0 14 15,9 5 6 Sangat baik menyimpan makanan dengan suhu tinggi di dalam botol kemasan ulang 59 67,0 9 10,2 20 22,7 6 7 Produk plastik yang kuat dan layak digunakan memiliki ciri jika ditekan akan mudah kembali kebentuk semula 42 47,7 46 52,3 - - 7 8 Daun pisang lebih aman untuk membungkus makanan dibanding plastik 72 81,8 5 5,7 11 12,5 8 9 Produk plastik memiliki kelebihan yang praktis, murah dan fleksibel 61 69,3 13 14,8 14 15,9 9 10 Dalam plastik kresek terdapat zat kimia berbahaya 61 69,3 13 14,8 14 15,9 10 11 Jika makanan yang dikemas dalam plastik yang tidak memenuhi standar akan menyebabkan berpindahnya zat-zat kimia dari bahan plastik ke dalam makanan dan minuman 70 79,5 8 9,1 10 11,4 11 12 Dalam menjaga dan memelihara kesehatan terutama keluarga, ibu memiliki peran dalam mengelola rumah tangga termasuk memilih kualitas wadah plastik sebagai penyimpanan makanan dan minuman 66 75,0 8 9,1 14 15,9 12 Dari tabel 4.26. dapat dilihat bahwa 82 responden 93,2 setuju dengan pernyataan s imbolkode yang tertera di bagian bawah kemasan wadah plastikbotol berguna untuk menilai plastik tersebut baik atau tidak digunakan untuk makanan dan minuman, berari ia memahami kode dan simbol wadah plastik, sedangkan sebanyak 6 responden masing-masing kurang setuju 3 responden 3,4 dan 3 responden tidak setuju 3,4. Universitas Sumatera Utara Sebanyak 74 responden 84,1 setuju dengan pernyataan simbol “food grade” yang tertera pada bagian bawah wadah plastik aman digunakan untuk makanan dan minuman, sebanyak 9 responden 10,2 kurang setju dan 5 responden 5,7 tidak setuju. Sebanyak 57 responden 64,8 setuju dengan pernyataan wadah plastik dengan simbol “Microwave Save” aman digunakan di dalam microwave dalam suhu yang tinggi, sedangkan sebanyak 13 responden 14,8 kurang setuju dan sebanyak 18 responden 20,5. Sebanyak 39 responden 44,3 setju dengan pernyataan tempat makananminuman plastik yang berasal dari kemasan botol mineral contoh : Aqua boleh digunakan lebih dari 3 kali hingga kemasannya tidak bagus, sedangkan sebanyak 13 responden 14,8 kurang setuju dan Sebanyak 18 responden 20,5. Sebanyak 59 responden 67,0 setuju dengan pernyataan wadah plastik yang tidak sesuai penggunaanya dengan kode dan simbol yang tertera dapat membahayakan kesehatan, sedangkan sebanyak 15 responden 17,0 kurang setuju dan sebanyak 14 responden 15,9. Sebanyak 59 responden 67,0 setuju dengan pernyataan sangat baik menyimpan makanan dengan suhu tinggi di dalam botol kemasan ulang, sedangkam sebanyak 9 responden 10,0 kurang setuju dan sebanyak 20 responden 22,7 kurang setuju. Sebanyak 42 responden 47,7 setuju dengan pernyataan produk plastik yang kuat dan layak digunakan memiliki ciri jika ditekan akan mudah kembali kebentuk semula, sedangkan sebanyak 46 responden 52,3 kurang setuju. Universitas Sumatera Utara Sebanyak 72 responden 81,8 setuju dengan pernyataan daun pisang lebih aman untuk membungkus makanan dibanding plastik, sedangkan sebanyak 5 responden 5,7 kurang setuju dan sebanyak 11 responden 12,5 tidak setuju. Sebanyak 61 responden 69,3 setuju dengan pernyataan produk plastik memiliki kelebihan yang praktis, murah dan fleksibel, sedangkan sebanyak 13 responden 14,8 kurang setuju dan sebanyak 14 responden 15,9 tidak setuju. Sebanyak 61 responden 69,3 setuju dengan pernyataan dalam plastik kresek terdapat zat kimia berbahaya, sedangkan sebanyak 13 responden 14,8 kurang setuju dan sebanyak 14 responden 15,9 tidak setuju. Sebanyak 70 responden 79,5 setuju dengan pernyataan jika makanan yang dikemas dalam plastik yang tidak memenuhi standar akan menyebabkan berpindahnya zat-zat kimia dari bahan plastik ke dalam makanan dan minuman, sedangkan sebanyak 8 responden 9,1 kurang setuju dan sebanyak 10 responden 11,4 tidak setuju. Sebanyak 66 responden 75,0 setuju dengan pernyataan dalam menjaga dan memelihara kesehatan terutama keluarga, ibu memiliki peran dalam mengelola rumah tangga termasuk memilih kualitas wadah plastik sebagai penyimpanan makanan dan minuman, sedangkan sebanyak 8 responden 9,1 kurang setuju dan sebanyak 14 responden 15,9 tidak setuju. Tabel 4.27. Distribusi Kategori Sikap Responden No. Sikap Jumlah 1. Baik 74 184, 2. Sedang 14 15,9 Jumlah 88 100,0 Universitas Sumatera Utara Dari tabel 4.27. dapat dilihat bahwa sebagian besar sikap responden dikategorikan baik sebesar 74 responden 84,1, sedang yaitu sebesar 14 responden 15,9.

4.5. Gambaran Kelompok Acuan Responden a.

Yang Pertama Kali Mengajak Saudara Responden Untuk Membeli Produk Wadah Plastik Tempat Menyimpan Makanan dan Minuman Tabel 4.28. Distribusi Frekuensi Tentang Yang Pertama Kali Mengajak Responden Untuk Membeli Produk Wadah Plastik Tempat Menyimpan Makanan dan Minuman No. Kelompok Acuan Jumlah 1. Keinginan sendiri 21 23.9 2. Keinginan sendiri, keluarga 34 38.6 3 Keinginan sendiri, lihat iklan media elektronikcetak 22 25.0 4 Keinginan sendiri, tetangga 11 12.5 5 Lain-lain 21 23.9 Jumlah 88 100,0 Dari tabel 4.28. yang mengajak responden dalam membeli produk wadah plastik tempat menyimpan makanan dan minuman adalah Keinginan sendiri, keluarga yakni 34 responden 38,6, dan sebagian kecil memilih Keinginan sendiri, tetangga yakni sebanyak 11 responden 12,5. Universitas Sumatera Utara

b. Yang Paling Sering Mengingatkan Responden Untuk Memperhatikan