Perangkat Lunak Sistem Perangkat Lunak Pemograman Perangkat Lunak Aplikasi

276 Gambar 4.107 Urutan pin standar 1. Kemudian jika seluruh peralatan jaringan telah terpenuhi, maka pasangkan kabel UTP tadi ke Port jaringan komputer anda. 2. Pastikan Jaringan anda terkoneksi. 3. Rubah konfigurasi Remote Connections database server pada SQL Server Surface Area Configuration menjadi Local and remote connections dan pastikan Using TCPIP Only yang terpilih. Gambar 4.108 Setting SQL Server Surface Area Configuration 4. Setelah itu rubah nama server pada string connection program menjadi IP address server. 277

4.6 Kelebihan Dan Kelemahan Sistem Yang Diusulkan

4.8.1 Kelebihan Sistem Yang Diusulkan

Program aplikasi sistem informasi akuntansi laporan keuangan yang penulis dengan menggunakan software Microsoft Visual Basic 2008 dengan database Mysql yang penulis buat memiliki beberapa kelebihan. Berikut kelebihan dari program yang penulis buat: A. Program ini memiliki beberapa fitur pengendalian keamanan baik untuk mengakses program dengan cara penggunaan hak akses program yang berbeda- beda dan juga pengendalian ketika menginput data. Selain itu program ini menggunakan ribbon menu yang akan mempermudah user dalam mengakses setiap menu di dalam program. B. Program aplikasi ini sudah berbasis client server, sehingga memudahkan dalam pengerjaan dalam setiap aktivitas yang berbeda dalam waktu yang sama dengan aplikasi yang sama. C. Pada saat transaksi sudah terdapat pengendalian sehingga tidak ada transaksi yang ganda. D. Program aplikasi yang penulis buat menggunakan teknologi .Net Framework 2.0 yang akan memudahkan dalam pengembangan aplikasi dan instalasi program. E. Laporan keuangan yang dihasilkan menggunakan prinsip akuntansi syariah.

4.8.2 Kelemahan Sistem Yang Diusulkan

Selain kelebihan, program aplikasi sistem informasi akuntansi laporan keuangan dengan menggunakan software Microsoft Visual Basic 2008 dan database Mysql ini

Dokumen yang terkait

Server 2000 Berbasis Client Server (Studi Kasus Pada Yayasan Budi Bakti Utama) Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Posisi Keuangan Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft

0 9 65

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Arus Kas Badan Layanan Umum Balai Besar Bahan Dan Barang Teknik (B4T) Bandung Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 2008 Dan MYSQL Berbasis Client Server

0 2 1

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Kas Pada Yayasan Babussalam Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Dan SQL server 7.0 Berbasis Client server

19 141 128

Perancangan sistem informasi akuntansi laporan keuangan laba rugi pada Tahu Tidur Resto dengan menggunakan software Microsoft Visual Basic 2005 dan MySQL berbasis client server

1 4 1

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Kas Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan SQL Server 2000 Berbasis Client Server Pada PT Cipta Sejahtera

1 14 242

Perancangan sistem informasi akuntansi laporan keuangan neraca pada Yayasan Saudara Sejiwa Foundation dengan menggunakna Microsoft Visual Basic 2005 dan MySQL berbasis client server

0 2 1

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Pada Bina Siswa SMA Plus Cisarua Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Berbasis Client Server

0 3 1

Perancangan sistem informasi akuntansi pendapatan jasa pada CV.Barokah dengan menggunakan Microsoft Visual Basic 2005 dan MySQL Client Server

5 42 153

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Neraca Pada Kelurahan Cibeureum Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft SQL Server 2000 Berbasis Client Server

0 14 322

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Surplus/Defisit Pada Gelanggang OlahRaga Bumi Siliwangi Universitas Pendidikan Indonesia Bandung Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Database Mysql Berbasis Client Server

0 15 289