Software Sistem Operasi Software Interpreter

83 menterjemahkan informasi yang terkandung dalam databse atau program ke dalam berbagai jenis laporan yang sangat fleksibel ”. Kusrini dan Kuniyo, 2007:264 Menurut Madcoms dalam buku yang berjudul Program Aplikasi Terintegrasi Inventory Hutang dan Piutang dengan Visual Basic 6.0 dan Crystal Report, menagatakan bahwa “crystal report merupakan program khusus untuk membuat laporan yang terpisah dengan program visual basic 6.0, tetapi keduanya dapat dihubungkan linkage ”. Macdoms, 2003:40 Berdasarkan definisi crystal report di atas penulis dapat menyimpulkan bahwa crystal report adalah program yang dapat menampilkan laporan atau report yang bersumber dari database.

2.5 Client Server

Definisi Client Server menurut Muhammad Miftakhul Amin dikutip dari Gallau Ramanathan 1996 dalam bukunya yang berjudul Membangun Aplikasi Database Client-Server, mengatakan bahwa: “client-server adalah client mengirim permintaan ke server, Server menerjemahkan pesan, kemudian berusaha memenuhi permintaan” 2007:1. Menurut Arief Ramadhan dalam buku SQL Server 2000 dan Visual Basic 6.0, menyebutkan bahwa: “client dan server pada dasarnya tidaklah berarti dua buah komputer yang berbeda. client dan server adalah dua buah aplikasi yang berjalan dan saling berinteraksi satu sama lain sehingga aplikasi client dan server bisa saja berada bersama dalam satu buah komputer secara sekaligus”. Ramadhan, 2005:3 Berdasarkan definisi di atas penulis dapat menyimpulkan bahwa client server yaitu hubungan antara dua komputer yang berbeda yang terdiri dari client dan server yang saling berinteraksi satu sama lain. 84

BAB III ANALISA SISTEM YANG BERJALAN

3.1 Sejarah Singkat Perusahaan

Mesjid Salman merupakan masjid kampus yang menjadi laboratorium rohani bagi masyarakat kampus ITB. Wadah pembinaan insan, pengembangan masyarakat, dan pembangunan peradaban yang islami. Berbagai rangkaian program dan kegiatan telah diselenggarakan dan ditujukan untuk setiap kelompok usia, pendidikan, profesi, maupun kegiatan sosial masyarakat pada umumnya, dengan fokus pembinaan pada penciptaan kader-kader yang tangguh dan unggul dari mahasiswa ITB khususnya, maupun masyarakat kota Bandung umumnya hingga kepada Bangsa Indonesia pada akhirnya. Bagian strategi yang dilaksanakan oleh YPM Salman guna menjalankan program dakwah islam dan pelayanan umat, maka dibentuk pula lembaga- lembaga profesional beserta program-program unggulannya. Diantaranya, Lembaga Pengembangan Manajemen dan Ekonomi Syariah LPES dengan pelatihan Ekonomi Syariah, Lembaga Muslimah Salman LMS dengan program Sekolah Pra Nikah dan Parenting Class, dan Lembaga Kaderisasi LK membina kader inti mahasiswa yang difasilitasi asrama putra dan putri. YPM Salman merupakan lembaga yang fokus pada bidang dakwah, Salman juga membentuk Lembaga Pengembangan Dakwah LPD dengan salah satu program unggulannya adalah Rumah Al Quran. Untuk menjangkau objek dakwah dari berbagai kalangan dan strata, dibentuklah Lembaga Media yang menghasilkan produk-produk massa berupa buletin dakwah, buku seputar ibadah, dan situs internet www.cybermosque.com . Selain itu, sebagai sarana penunjang

Dokumen yang terkait

Server 2000 Berbasis Client Server (Studi Kasus Pada Yayasan Budi Bakti Utama) Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Posisi Keuangan Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft

0 9 65

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Arus Kas Badan Layanan Umum Balai Besar Bahan Dan Barang Teknik (B4T) Bandung Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 2008 Dan MYSQL Berbasis Client Server

0 2 1

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Kas Pada Yayasan Babussalam Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Dan SQL server 7.0 Berbasis Client server

19 141 128

Perancangan sistem informasi akuntansi laporan keuangan laba rugi pada Tahu Tidur Resto dengan menggunakan software Microsoft Visual Basic 2005 dan MySQL berbasis client server

1 4 1

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Kas Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan SQL Server 2000 Berbasis Client Server Pada PT Cipta Sejahtera

1 14 242

Perancangan sistem informasi akuntansi laporan keuangan neraca pada Yayasan Saudara Sejiwa Foundation dengan menggunakna Microsoft Visual Basic 2005 dan MySQL berbasis client server

0 2 1

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Pada Bina Siswa SMA Plus Cisarua Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Berbasis Client Server

0 3 1

Perancangan sistem informasi akuntansi pendapatan jasa pada CV.Barokah dengan menggunakan Microsoft Visual Basic 2005 dan MySQL Client Server

5 42 153

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Neraca Pada Kelurahan Cibeureum Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft SQL Server 2000 Berbasis Client Server

0 14 322

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Surplus/Defisit Pada Gelanggang OlahRaga Bumi Siliwangi Universitas Pendidikan Indonesia Bandung Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Database Mysql Berbasis Client Server

0 15 289