Uji Hipotesis Metode Analisis Data

72 tertulis R square. Namun untuk regresi linier berganda sebaliknya menggunakan R square yang sudah disesuaikan atau tertulis adjusted R square, karena disesuaikan dengan jumlah variabel independen yang digunakan dalam penelitian. Dalam kenyataan nilai adjusted R square dapat bernilai negatif, walaupun yang dikehendaki bernilai positif. Jika dalam uji empiris didapat nilai adjusted R square Adj. R 2 negatif, maka nilai adjusted R square Adj. R 2 dianggap nol Ghozali, 2011.

G. Operasional Variabel Penelitian

Definisi operasional variabel memberikan batasan dan penjelasan mengenai variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian. Metode pengukuran sikap yang digunakan dengan skala likert, maka variabel yang akan diukur dijabarkan menjadi indikator variabel. Kemudian indikator tersebut dijadikan sebagai titik tolak untuk menyusun item-item instrumen yang berupa pertanyaan dan pernyataan Sugiyono, 2010. Dalam penelitian ini terdapat dua variabel yang akan diteliti, yaitu: 1 Variabel bebas X Variabel bebas adalah merupakan variabel yang menjadi sebab perubahan atau timbulnya variabel terikat. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah a. Brand Image X1 b. Reputation X2 c. Identity X3 73 d. Sponsorship X4 2 Variabel terikat Y Variabel terikat merupakan variabel yang di pengaruhi atau yang menjadi akibat karena adanya variabel bebas yang menjadi variabel terikat Y dalam penelitian ini adalah minat beli. Tabel 3.2 Operasional Variabel Penelitian Variabel Dimensi Sub Dimensi Indikator Skala Brand Image X1 Keller, 2008 Strength of brand association 1. Banyaknya informasi yang masuk kedalam memori konsumen 2. Informasi tersebut dapat dipertahankan Likert Likert Favorability of brand association Keyakinan konsumen terhadap produk yang dapat memuaskan kebutuhan dan keinginan konsumen Likert Uniqueness of brand association Keunikan yang membuat konsumen tertarik untuk membeli Likert Reputation X2 Fombrun, Gardberg dan Sever, 2000 Emotional appeal Sympathy Memiliki perasaan yang baik tentang perusahaan Likert Trust Percaya pada perusahaan Likert 74 Admiration and respect Mengagumi dan menghormati perusahaan Likert Products and services Vouches for Berdiri di belakang produk dan layanannya Likert Innovative Mengembangkan produk dan layanan yang inovatif Likert Quality Menawarkan produk dan layanan berkualitas tinggi Likert Value for money Menawarkan produk dan jasa yang baik untuk nilai uang Likert Vision and leadership Inspiring vision Memiliki visi yang jelas untuk masa depan Likert Strong leadership Memiliki kepemimpinan yang sangat baik Likert Responsive Mengakui dan mengambil keuntungan dari peluang pasar Likert Workplace environment Well-organised Dikelola dengan baik Likert Good employer Perusahaan yang baik untuk bekerja Likert Good work environment Perusahaan memiliki karyawan yang baik Likert Social and environntental responsibility Supports charities Mendukung dengan tujuan yang baik Likert