Penulisan iklan baris dengan bahasa yang singkat, padat dan jelas Menemukan Informasi Dalam Tabel Dan Diagram

A. Menulis Slogan Atau Poster Untuk Berbagai Keperluan

1. Menulis slogan Perhatikan contoh disamping Slogan merupakan kata-kata yang bersifat membangkit semangat. Slogan bisa juga merupakan prinsip hidup.seperti contoh diatas Bandung bermartabat, slogan tersebut merupakan prinsip pemerintah dan masyarakat Bandung dalam kehidupan mereka, yakni mewujudkan Bandung sebagai kota yang terpandang dan memiliki harga diri. Ada beberapa langkah yang harus diperhatikan dalam menyusun laporan: a. Tentukan visi atau tujuan yang akan dicapai oleh sesuatu organisasi. b. Gambarkan keseluruhan tujuan dengan kalimat singkat yang menarik dan mudah diingat masyarakat. c. Pilihlah kata dan kalimat dengan parulangan bny yang menarik. 2. Menulis poster Poster adalah tulisan atau plakat yang di pasang ditempat-tempat umum,berupa pengumuman atau iklan.poster pada umumnya berisi bujukan atau pemberitahuan.selain menggunakan kata-kata poster juga dilengkapi oleh gambar.poster diklasifikasikan dalam beberapa jenis,yaitu: a. Poster niaga:berfungsi memperkenalkan atau menawarkan barang-barang terbaru. contoh:penawaran harga,penawaran buku dan sebagainya. b. Poster kegiatan:berisi peristiwa penting yang akan dilaksanakan dan penting diikuti dan diketahui oleh masyarakat.contoh:jadwal pertandingan sepak bola,jadwal kampanye dan sebagainya. c. Poster layanan masyarakat:berisi berita dan penjelasan untuk membentuk suatu kesadaran masyarakat tentang suatu hal yang mengangkat kepentingan bersama.contoh:yang berkenaan dengan pendidikan dan kesehatan. Secara garis besar, langkah-langkah membuat poster atau slogan sebagai berikut: a. Menentukan subjek yang akan dijadikan poster atau slogan. b. Merumuskan pesan yang akan disampaikan c. Menyusun kalimat yang singkat dan jelas. d. Memilih kata-kata dan gambarkhusus posteryang menarik dan mudah diingat. e. Menuliskannya dengan huruf besar dan dengan paduan warna yang menarik,sehingga mudah dibaca dan diingat.

B. Penulisan iklan baris dengan bahasa yang singkat, padat dan jelas

Iklan sifatnya membujuk supaya pembaca tertarik dengan barang atau jasa yang ditawarkan. Iklan baris adalah iklan kecil atau singkat yang terdiri atas beberapa baris saja 15 Bersih itu indah, Ayo, bersama kita bisa Bandung bermartabat dalam sebuah kolom. Sebelumnya telah dijelaskan,kami dapat menjumpai beberapa Tujuan iklan baris sebagai berikut: a. Objek yang akan diiklankan b. Data kata singkat sesuai penulisan iklan baris c. Menyunting yang sudah dibuat d. Menentukan jenis iklan  Iklan berdasarkan tujuannya ada 4: 1. Iklan penawaranbarangjasa 2. Iklan pencarian 3. Iklan penjualan 4. Iklan lowongan pekerjaan  Iklan berdasarkan jenisnya ada 3: 1. Iklan perdaganganniaga 2. Iklan perseorangan 3. Iklan layanan sosial Syarat- syarat penulisan iklan baris: 1. Mengenal dengan baik barangjasa yang akan diiklankan 2. Mengetahui keinginan masyarakat tentang kualitas produk 3. Mengetahui sasaran masyarakatcalon konsumen 4. Mengetahui pengetahuan tingkat pemahaman masyarakat 5. Tidak menipu Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menulis iklan baris 1. Dibuat dalam baris-baris 2. Kurang lebih 10 kalimat 3. Menggnakan bahasa yang menarik 4. Mencantumkan alamat yang jelas 5. Menggunakan singkatan yang di kenal masyarakat Contoh iklan baris: Penjelasan: Dijual segera handphone sega-cell dalam kondisi bagusda handphone bergaransi.Harga handphone ini 1,8 juta dan dapat dinego.jika ada yang berminat hubungi 081567008000

C. Menemukan Informasi Dalam Tabel Dan Diagram

16 Dijul sgr Hp sega-cell. kondisi bgs grns.1,8 JT nego Hub 081567008000 Table merupakan daftar berisi ikhtisar sejumlahbesardata informasi. Biasanya,berupa kata-kata dan bilangan tersusun secara bersistem, urut kebawah dalam jalur dan deret tertentu dengan garis pembatas sehingga dapat dengan mudah disimak. Table atau diagram digunakan untuk menampilkan data secara ringkas. Informasi yang berisi angka lebih mudah dipahami pembaca apabila disajikan dalam bentuk table atau diagram dibandingkan disajikan dalam bentuk kalimat yang panjang.  Perhatikan tabel adegan merokok disinetron berikut Adegan merokok jumlah presentase Ada 9 64,28 Tidak ada 5 25,72 total 14 100 Melalui table diatas, kita dapat melihat ada Sembilan sinetron 64,28 yang menampilkan adegan merokok, table tersebut berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan pada tanggal 2 Juni 2003 5 hari. Pengamatan dilakukan pada 14 episode sinetron yang disiarkan oleh 6 stasiun TV swasta, yaitu RCTI, SCTV, Indosiar, AnTV, TransTV, dan TVone.  Perhatikan mata pelajaran yang digemari siswa kelas V SD MARGAMULYA. 11 14 17 23 34 mata pelajaran yang digemari pkn ipa IPS bhs.indoesia matematika Berbeda halnya dengan tabel, informasi dalam diagram lingkaran disajikan dalam bentuk pembagian presentase diagram lingkaran ini menunjukkan mata pelajaran yang digemari siswa kelas V, yaitu 120 siswa, pelajaran matematika merupakan pelajaran yang sangat digemari 34. Dan pelajaran yang kurang digemari adalah pelajaran PKN 12.

D. Menunjukkan Tempat Suatu Denah.