Meresensi Buku Pengetahuan Menyunting Karangan Menulis Slogan Atau Poster Untuk Berbagai Keperluan

A. Mengkritik Dan Memuji Sebuah Karya

Mengkritik dapat diartikan sebagai bagian kegiatan mengemkakan pendapat atau tanggapan terhadap sesuatu hal yang disertai dengan uraian dan pertimbangan baik buruknya hal tersebut.Memuji atau memberikan pujian berarti melahirkan kekaguman dan penghargaan kepada sesuatu yang dianggap baik, baik, bagus, dan berani.Memberi pujian haruslah objektif dan tidak berlebi-lebihan.Begitu pula dengan kritikan yang disampaikan juga harus objektif.Kritikan harus benar-benar dapat diterima an dilakukan oleh oan yang diberi kritik. Seni mengkritik yang baik sebagai berikut: 1. Sampaikan dengan bahasa yang lugas dan santun. 2. Kritikah secara objektif,artinya tidak mengada-ngada dan tidakencari kesalahan. 3. Kritikan jangan bersifat menjatuhkan dan mematikan kreativitas. 4. Kritikan yang membuat kemajuan kualitas karya untuk penciptaan selanjutnya. 5. Sampaikan dengan bahasa yang lugas dan tidak berbelit-belit. Adapun untuk memuji karyaang baik sebagai berikut: 1. Pujian karya secara objektif dengan menunjukkan kelebihannya. 2. Pujian jangan hanya bagus,baik atau hebat tanpa menunjukkan letak kelebihannya. 3. Pjian hendaknya jangan terlalu berlebihan.

B. Meresensi Buku Pengetahuan

Resensi adalah menilai atau menimbang kelebhan ata kekurangan buku.Resensi bertujuan untuk memberikan rangsangan kepada pembaca agar membaca atau memiliki buk tertentu.Sebuah resensi harus memuat hal-hal sebagai berikut: 1. Data buku atau identitas buku. a Judul buku. b Penulis aau pengarang. c Nama penebit . d Cetakan dan tahun terbit. e Tebal buku dan jumlah halaman. 2. Judul resensi. 3. Ikhtisar isi buku . 4. Kelebiha dan kekurangan isi buku. 5. Kesimpulan. Dalam menulis resensi buku kalian dapat memerhatikan langka-langkah berikut: 1. Membaca buku yang akan diresensi. 2. Mengidentifikasikan dalam bentuk fisik 3. Menunjukkan kelebihan serta kekurangan buku dan isi buku. 4. Merangkum isi buku 5. Menuliskan pendapat pribadi sebagai tanggapan atas isi buku 13 6. Meresensi buku 7. Menyunting resensi

C. Menyunting Karangan

Menyunting adalah kegiatan memeriksa atau memperbaiki naskah.Menyunting teks karanga merupakan proses pembenahan sebuah teks karangan.Penyunting bertujuan untuk meghindarkan teks karangan dari kesalahan-kesalahan baik menyangkut isi maupun penggunaan bahasa denga cara memeriksa dan memperbaiki isi tulisan secara cerma dan teiti. Menyunting dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut: 1. Membaca kalimat demi kalimat untuk menemukan kesalahan penggunaan ejaan,pemilihan kata atau pola kalimat. 2. Membetulkan keselahan penggunaan ejaan,mengganti kata yang tidak tepat,dan memperbaiki kalimat yang tidak tepat. 3. Membetulkan kalimat. 4. Memeriksa keterpaduan paragraf untuk menemukan kesalahan. 5. Memperbaiki kesalahan dalam paragraf. 6. Memperbaiki keruntutan paragraf.

D. Menceritakan Tokoh Idola.

Tokoh berarti orang yang terkemuka.sedangkan idola adalah orang yang menjadi pujian. Misalnya,artis, penyanyi,politikus,olahrawan,pahlawan,dan sebagainya.Setiap orang pun memiliki alasan tersendiri untuk mengidolakan seorang tokoh.Tokoh idola biasanya mempunyai ciri-ciri sebagai berikut: 1. Banyak dikagumi masyarakat. 2. Ahli dibidangnya. 3. Mempunyai prestasi yang menonjol. 4. Dapat menjadi panutan atau teladan. 14

BAB VIII INFORMASI

A. Menulis Slogan Atau Poster Untuk Berbagai Keperluan

1. Menulis slogan Perhatikan contoh disamping Slogan merupakan kata-kata yang bersifat membangkit semangat. Slogan bisa juga merupakan prinsip hidup.seperti contoh diatas Bandung bermartabat, slogan tersebut merupakan prinsip pemerintah dan masyarakat Bandung dalam kehidupan mereka, yakni mewujudkan Bandung sebagai kota yang terpandang dan memiliki harga diri. Ada beberapa langkah yang harus diperhatikan dalam menyusun laporan: a. Tentukan visi atau tujuan yang akan dicapai oleh sesuatu organisasi. b. Gambarkan keseluruhan tujuan dengan kalimat singkat yang menarik dan mudah diingat masyarakat. c. Pilihlah kata dan kalimat dengan parulangan bny yang menarik. 2. Menulis poster Poster adalah tulisan atau plakat yang di pasang ditempat-tempat umum,berupa pengumuman atau iklan.poster pada umumnya berisi bujukan atau pemberitahuan.selain menggunakan kata-kata poster juga dilengkapi oleh gambar.poster diklasifikasikan dalam beberapa jenis,yaitu: a. Poster niaga:berfungsi memperkenalkan atau menawarkan barang-barang terbaru. contoh:penawaran harga,penawaran buku dan sebagainya. b. Poster kegiatan:berisi peristiwa penting yang akan dilaksanakan dan penting diikuti dan diketahui oleh masyarakat.contoh:jadwal pertandingan sepak bola,jadwal kampanye dan sebagainya. c. Poster layanan masyarakat:berisi berita dan penjelasan untuk membentuk suatu kesadaran masyarakat tentang suatu hal yang mengangkat kepentingan bersama.contoh:yang berkenaan dengan pendidikan dan kesehatan. Secara garis besar, langkah-langkah membuat poster atau slogan sebagai berikut: a. Menentukan subjek yang akan dijadikan poster atau slogan. b. Merumuskan pesan yang akan disampaikan c. Menyusun kalimat yang singkat dan jelas. d. Memilih kata-kata dan gambarkhusus posteryang menarik dan mudah diingat. e. Menuliskannya dengan huruf besar dan dengan paduan warna yang menarik,sehingga mudah dibaca dan diingat.

B. Penulisan iklan baris dengan bahasa yang singkat, padat dan jelas