Teknik Pengujian Penelitian Teknik Pengumpulan Data

G. Sumber Data

Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sumber primer. Sumber primer yaitu sumber data yang langsung memberikan data kepada peneliti, melalui penyebaran kuesioner yang disebarkan kepada responden.

H. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data yang digunakan oleh penulis yaitu penyebaran kuesioner. Kuesionr merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada responden untuk dijawabnya.

I. Teknik Pengujian Penelitian

1. Pengujian Validitas Uji validitas dilakukan untuk mengetahui sejauh mana kemampuan alat ukurinstrumen penelitian dalam mengukur suatu hal yang hendak didapatkan dari penggunaan instrumen tersebut Nugroho, 2011. Dalam hal ini perlu dibedakan antara hasil penelitian yang valid dan reliabel dengan instrumen yang valid dan reliabel. Hasil penelitian yang valid bila terdapat kesamaan antara data yang terkumpul dengan data yang sesungguhnya terjadi pada obyek yang diteliti Sugiyono, 2013. Suatu instrumen dikatakan valid, bila Siregar, 2014: 1. Efisien korelasi product moment melebihi 0,3. 2. Koefisien korelasi product moment r-tabel a ; n-2 n = jumlah sampel. 3. Nilai sig a. Rumusan yang bisa digunakan untuk mengukur uji validitas adalah Product Moment sebagai berikut Siregar, 2014 : r xy = n ∑ xy - ∑ x ∑ y √{ n∑x 2 - ∑x 2 }{n ∑y 2 - ∑y 2 } Keterangan : r xy = Validitas instrumen n = Jumlah instrumen x = Skor rata – rata dari X y = Skor rata-rata dari Y 2. Pengujian Reliabilitas Uji reliabilitas dilakukan untuk mengukur seberapa besar suatu instrumen penelitian dapat dipercaya dan digunakan sebagai alat pengumpul data Nugroho, 2011. Pengujian reliabilitas dapat dilakukan secara eksternal maupun internal. Secara eksternal pengujian dapat dilakukan dengan test-retest, equivalent, dan gabungan keduanya. Secara internal reliabilitas instrumen dapat diuji dengan menganalisis konsistensi butir-butir yang ada pada instrumen dengan teknik tertentu Sugiyono, 2013. Uji Reliabilitas dilakukan untuk menguji konsistensi jawaban dari responden. Suatu kuesioner dikatakan reliabel atau handal jika jawaban seseorang terhadap pertanyaan adalah konsisten atau stabil dari waktu kewaktu. Adapun rumus yang digunakan untuk mengukur reliabilitas pada penelitian ini adalah Cronbach Alpha sebagai berikut Siregar, 2014 : � = { � �− }{ − ∑ � � 2 � � 2 } Keterangan: r 11 = reliabilitas instrumen k = banyak butir pertanyaan ∑ ∑ � � = Total dari varian masing-masing variabel � � = Varian total

J. Teknik Analisis Data