Time Analisis Metode EDFAT a. Entire Detail Framing Angle Time

demonstrasi anti pemerintah di Kairo sejak pekan lalu.Penyerangan terhadap wartawan diduga terorganisasi dan bertujuan menutup mata dunia Kompas, 5 Februari 2011. Komposisi foto berdasarkan jarak pemotretan adalah medium shot dengan posisi kamera mendatar horizontal.

b. Detail

Hal yang menjadi point of interest pada foto ini adalah wartawan foto yang terluka sedang dirawat. Menurut Redaktur Foto Kompas, Jhonny T. Gunardi, beberapa pilihan alternatif untuk foto ini berbagai macam, misalnya ada fotografer yang memotret dengan mengambil angle dari belakang korban, sehingga yang terlihat adalah darah dari kepala yang bocor. Meskipun foto tersebut bagus, namun tidak layak untuk dipublikasikan dalam fotojurnalistik, karena terlihat mengerikan dengan menampilkan darah korban.

c. Framing

Komposisi dalam foto ini membentuk framing pada orang-orang yang berada di sekitar dan turut membantu wartawan foto yang terluka tersebut.

d. Angle

Sudut pengambilan foto ini adalah eye level angle yang dipotret wartawan foto tersebut dirawat oleh kelompok antipemerintah.

e. Time

Foto ini termasuk ke dalam spot photo, karena tidak terduga terjadinya. Peristiwa pada foto ini dipotret pada tanggal 2 Februari 2011 dan dipublikasikan pada Harian Kompas pada tanggal 5 Februari 2011 pada Universitas Sumatera Utara halaman 9. Foto ini bersumber dari Associated Press Photo, sedangkan nama fotografer tidak dicantumkan.

15. Foto Tanggal 5 Februari 2011 Halaman 11

Deskripsi foto: Foto ini menunjukkan serangan seorang pendukung Presiden Hosni Mubarak yang menunggang unta berusaha menerjang barisan pengunjuk rasa di Kairo, Mesir. Pendukung Presiden Mubarak yang menunggang unta, kuda dan memegang pentungan bentrok dengan pengujuk rasa antipemerintah. Universitas Sumatera Utara

15.1. Analisis Metode EDFAT a. Entire

Foto ini menunjukkan seorang pendukung Presiden Hosni Mubarak yang menyerang dengan menunggangi dalam bentrok melawan pengujuk rasa yang antipemerintah.Munculnya unta dan kuda melengkapi gerakan perlawanan rakyat terhadap pemerintah yang sudah berjalan lebih dari 10 hari. Diberitakan korban tewas mencapai angka 300 orang dan terluka lebih dari 800 orang. Komposisi foto berdasarkan jarak pemotretan adalah medium shot dengan posisi kamera mendatar horizontal.

b. Detail

Hal yang menjadi point of interest pada foto ini adalah seorang demonstran yang menunggangi unta dalam penyerangan barisan pengunjuk rasa antipemerintah.

c. Framing

Fokus utama yang membentuk komposisi pada foto ini adalah foreground, dimana ada objek lain yang dibuat blur di depan objek utama. Pada foto ini, gambar orang-orang yang sedang berlari panik dibuat kabur blur dan orang menunggangi kuda menjadi fokus utama pada foto ini dengan menggunakan teknik foto panning.

d. Angle

Sudut pengambilan foto ini adalah low anglefrog angle yang dipotret saat penyerangan terjadi ketika pengunjuk rasa propemerintah menyerang kelompok pengunjuk rasa antipemerintah sambil menunggangi kuda. Universitas Sumatera Utara

e. Time

Foto ini termasuk ke dalam spot photo, karena tidak terduga terjadinya. Peristiwa pada foto ini dipotret pada tanggal 2 Februari 2011 dan dipublikasikan pada Harian Kompas pada tanggal 5 Februari 2011 pada halaman 11. Foto ini bersumber dari Associated Press Photo dengan fotografer yang bernama Mohammed Abou Zaid.

16. Foto Tanggal 6 Februari 2011 Halaman 10

Deskripsi foto: Foto ini mendeskripsikan bahwa yang mengikuti unjuk rasa tidak hanya laki-laki, namun wanita juga turut dalam aksi unjuk rasa dalam menuntut turunnya Presiden Mesir, Hosni Mubarak. Aksi massa yang mencapai ratusan ribu orang ini sempat melumpuhkan sendi kehidupan di Mesir. Universitas Sumatera Utara

16.1. Analisis Metode EDFAT a. Entire

Dokumen yang terkait

Analisis Foto Jurnalistik Mengenai Kerusuhan Di Mesuji Lampung Pada Harian Kompas

0 52 84

Objektivitas Pemberitaan Media Cetak (Studi Analisis Isi Objektivitas Pemberitaan Kandidat Calon Walikota dan Wakil Walikota pada Pilkada Kota Medan 2010 di Harian Analisa dan Harian Waspada)

2 55 178

PENUTUP JURNALISME DAMAI DALAM PEMBERITAAN KERUSUHAN TEMANGGUNG (Analisis Isi Kuantitatif terhadap Pemberitaan Kerusuhan Temanggung di Harian Suara Merdeka pada Bulan Februari-Juli 2011).

0 10 84

PENDAHULUAN Pers dalam Pemberitaan Kerusuhan di Temanggung Sub Judul: Analisis isi Imparsialitas pemberitaan Kerusuhan di Temanggung, Jawa Tengah pada Kompas periode Februari 2011- Maret 2011.

0 2 34

PENUTUP Pers dalam Pemberitaan Kerusuhan di Temanggung Sub Judul: Analisis isi Imparsialitas pemberitaan Kerusuhan di Temanggung, Jawa Tengah pada Kompas periode Februari 2011- Maret 2011.

0 3 61

ETIKA DAN PRINSIP JURNALISME PADA MEDIA SIBER DETIKCOM MENGENAI PEMBERITAAN TEWASNYA WNI DI KERUSUHAN MESIR.

0 0 3

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1. PerspektifParadigma Penelitian - Analisis Foto Jurnalistik Mengenai Kerusuhan Di Mesuji Lampung Pada Harian Kompas: (Analisis Isi Mengenai Foto Jurnalistik Kerusuhan di Mesuji Lampung pada Harian Kompas)

0 0 30

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Konteks Masalah - Analisis Foto Jurnalistik Mengenai Kerusuhan Di Mesuji Lampung Pada Harian Kompas: (Analisis Isi Mengenai Foto Jurnalistik Kerusuhan di Mesuji Lampung pada Harian Kompas)

0 0 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1. PerspektifParadigma Penelitian - Analisis Foto Jurnalistik Mengenai Kerusuhan Di Mesuji Lampung Pada Harian Kompas

0 0 30

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Konteks Masalah - Analisis Foto Jurnalistik Mengenai Kerusuhan Di Mesuji Lampung Pada Harian Kompas

2 2 6