Penelitian yang Relevan LANDASAN TEORI

44 Di SMK Kanisius Surakarta, prestasi belajar mata diklat Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi KKPI ditunjukkan dengan nilai rapor akhir semester, yang diperoleh dengan menggunakan rumus: NA= 3 2 R p Keterangan: NA : Nilai Akhir Nilai Rapor P : Rata-rata R : Nilai Tes Pedoman Penilaian Kurikulum SMK Kanisius Surakarta

B. Penelitian yang Relevan

Penelitian yang relevan merupakan penelaahan dari hasil penelitian yang terdahulu yang diperlukan untuk mempertajam penelitian yang akan dilakukan. Berdasarkan hasil penelitian secara parsial menurut Dian Purwirasari 2008. Telah diketahui bahwa ada pengaruh secara parsial antara keterampilan mengajar guru terhadap prestasi belajar komputer siswa kelas XI Ilmu Pengetahuan Sosial di SMA Negeri 2 Temanggung sebesar 9,36 dan pengaruh antara disiplin guru terhadap prestasi belajar siswa SMA Negeri 2 Temanggung secara parsial sebesar 3.72. Sedangkan untuk uji secara simultan diketahui bahwa ada pengaruh antara keterampilan mengajar dan disiplin guru terhadap prestasi belajar komputer siswa kelas XI Ilmu Pengetahuan Sosial di SMA Negeri 2 Temanggung, besar pengaruh secara simultan yaitu 28.7. Tampak bahwa keterampilan mengajar guru yang paling dominan mempengaruhi peningkatan prestasi belajar siswa. Berdasarkan hasil penelitian menurut Novi Dwi Lianawati 2004. Hasil analisis deskriptif persentase menunjukkan bahwa kedisiplinan belajar siswa termasuk kategori baik 77,86, iklim sekolah termasuk kategori baik 75,03, dan rata-rata prestasi belajar siswa adalah 7,25 dan termasuk kategori lebih dari commit to users 45 cukup. Hasil analisis regresi antara kedisiplinan belajar siswa dengan prestasi belajar siswa diperoleh persamaan regresi Y = 5,508 + 0,021X1 dengan Fhitung = 55,684 Ftabel = 3,953, berarti bahwa ada pengaruh antara kedisiplinan terhadap prestasi belajar siswa kelas II SMK Negeri Semarang. Hasil analisis regresi ganda diperoleh persamaan regresi Y = 5,251 + 0,015X1 + 0,013X2 dengan Fhitung = 36,856 Ftabel = 3,105, berarti bahwa ada pengaruh antara kedisiplinan dan iklim sekolah terhadap prestasi belajar siswa kelas II SMK Negeri Semarang. Sumbangan iklim sekolah X 1 dan iklim sekolah X 2 terhadap prestasi belajar siswa Y secara simultan atau secara bersama-sama dapat diketahui dari besarnya harga R2 yaitu 46,7 yang terbagi atas 28,086 adalah sumbangan dari kedisiplinan dan 18,653 adalah sumbangan iklim sekolah. Tampak bahwa kedisiplinan belajar siswa memberikan pengaruh lebih besar terhadap prestasi belajar. Persamaan penelitian yang akan peneliti lakukan dengan penelitian terdahulu adalah variabel-variabel yang digunakan yaitu keterampilan mengajar guru, kedisiplinan belajar siswa dan prestasi belajar mata diklat Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi KKPI. Perbedaan penelitian sebelumnya dengan penelitian yang akan dilakukan adalah lokasi atau tempat penelitian dan subyek yang diteliti. Penelitian sebelumnya diterapkan pada siswa di Temanggung 20072008 dan Semarang 2003 2004 sedangkan penelitian yang akan penulis lakukan diterapkan pada siswa SMK Kanisius Surakarta tahun 20092010.

C. Kerangka Berpikir

Dokumen yang terkait

Pengaruh persepsi siswa mengenai keterampilan mengajar guru terhadap hasil belajar IPS siswa di SMP Muhammadiyah 1 Cileungsi

0 11 0

PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA DAN FASILITAS BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR KETERAMPILAN KOMPUTER DAN PENGELOLAAN INFORMASI (KKPI) SISWA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

0 9 67

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI KELAS XI IPS Pengaruh Persepsi Siswa Tentang Keterampilan Mengajar Guru Dan Minat Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Kelas XI IPS

0 3 13

PENGARUH PERSEPSI SISWA MENGENAI KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI Pengaruh Persepsi Siswa Mengenai Keterampilan Mengajar Guru dan ‎Kompetensi Guru terhadap Prestasi Belajar Akuntansi pada Siswa Kelas Xi ‎IPS SMA Negeri 1

0 2 19

PENGARUH PERSEPSI SISWA MENGENAI KETRAMPILAN MENGAJAR GURU DAN KEDISIPLINAN BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI Pengaruh Persepsi Siswa Mengenai Ketrampilan Mengajar Guru Dan Kedisiplinan Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Kelas V

0 1 18

PERSEPSI SISWA MENGENAI KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI Persepsi Siswa Mengenai Keterampilan Mengajar Guru Dan Kemandirian Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Kelas XI IPS Pada SMA Negeri 1 Purwodadi

0 1 15

PENGARUH PERSEPSI SISWA MENGENAI KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI PENGARUH PERSEPSI SISWA MENGENAI KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 2 SUKOHARJO

0 1 18

PENGARUH DISIPLIN BELAJAR SISWA DAN KETERAMPILAN MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA.

0 0 49

(ABSTRAK) PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN METODE BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR KETERAMPILAN KOMPUTER DAN PENGELOLAAN INFORMASI (KKPI) SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK WIDYA PRAJA UNGARAN.

0 1 2

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN METODE BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR KETERAMPILAN KOMPUTER DAN PENGELOLAAN INFORMASI (KKPI) SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK WIDYA PRAJA UNGARAN.

0 0 124