Validasi Desain Hasil Penelitian

mempunyai keahlian tentang tari tradisional khususnya tari tradisional Jawa. Sumber juga didapat dari saudara Endra Wijaya guru koreografer fakultas seni tari UNY beliau sudah malang melintang di dunia tari dan sering mewakili daerah untuk melakukan pentas seni di manca negara. Endra Wijaya adalah penari yang fokus dalam bidang seni tari tradisonal. Tari-tari yang sudah dipentaskannya adalah tari tradisional Jawa. Selain itu referensi lain diambil dari buku “Apresiasi karya seni tari daerah Nusantara” yang disusun oleh Aminudin serta buku “Seni budaya dan warisan I ndonesia” oleh Lily Turangan, Willyanto, dan Reza Fadhila sehingga informasi yang dituangkan penulis kedalam buku ensiklopedi ini benar adanya dan mengulas secara lebih mendalam. Informasi serta gambar yang diperoleh kemudian didesain sedemikian rupa sehingga mampu menarik perhatian siswa dan kemudian tertarik untuk membacanya. Isi didalam buku ensiklopedi ini juga menggunakan kata-kata yang sederhana sehingga mampu dipahami dengan mudah oleh semua pembaca, khususnya siswa SD.

d. Validasi Desain

Validasi Desain adalah tahap penilaian. Peniaian dilakukan untuk menilai kelayakan produk ensiklopedi yang dikembangkan oleh penulis. Dalam hal ini peneliti mengajukan draf produk yang telah dibuat untuk mendapatkan penilaian mengenai beberapa aspek. Aspek penilaian meliputi kenyamanan, kelengkapan komponen, konsistensi susunan, kesesuaian bahasa, dan isi. Validasi desain dilakukan oleh 2 orang yang berkecimpung dalam bidang seni, Guru SD, dan Siswa SD kelas atas. Validasi pertama dilakukan oleh 2 Orang yang berkecimpung dalam bidang seni yaitu 1 dosen PGSD dan 1 dosen Ilmu Sejarah yang memang memahami serta berpengalaman dalam bidang seni. Validasi yang ketiga dilakukan oleh 3 orang siswa SD yang berada didesa Kalibening Tirtomartani Kalasan Sleman 1 siswa kelas V dan 2 siswa kelas IV. Validasi mengunakan skala likert 1-4 yang mengadaptasi skala Likert. Skor tersebut kemudian dikonversi menjadi data kualitatif dengan acuan sebagai berikut Widoyoko, 2015:238: Tabel 4.2 Konversi Data Kuantitatif ke Data Kualitatif Skala Lima Interval Rerata Skor Kategori X + 1,80 Sbi ˃ 4,2 Sangat Baik + 0,60 Sbi X + 1,80 Sbi ˃ 3,4 – 4,2 Baik – 0,60 Sbi X + 0,60 Sbi ˃ 2,6 – 3,4 Cukup Baik – 1,80 Sbi X – 0,60 Sbi ˃ 1,8 – 2,6 Kurang Baik X – 1,80 Sbi ˃ 1,8 Sangat Kurang Baik Keterangan : Rerata ideal : skor maksimal ideal + skor minimal ideal Simpangan baku ideal SBi : skor maksimal ideal - skor minimal ideal X : Skor aktual PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Pada perhitungan, konversi nilai menggunakan 5 kategori yaitu 1 sangat kurang, 2 kurang, 3 cukup, 4 baik, 5 sangat baik. Konversi tersebut dapat digunakan pada skala skor 1-5, namun skala skor yang digunakan peneliti adalah 1-4, maka perhitungannya adalah sebagai berikut: Skor maksimal ideal : 4 Skor minimal ideal : 1 Rerata ideal : skor maksimal ideal + skor minimal ideal : Simpangan baku ideal SBi : skor maksimal ideal - skor minimal ideal : Skor kategori sangat baik = X + 1,80 Sbi = X 2,5 + 1,80 x 0,5 = X 2,5 + 0,9 = X 3,4 Skor kategori baik = + 0,60 Sbi X + 1,80 Sbi = 2,5 + 0,60 x 0,5 X 2,5 + 1,80 x 0,5 = 2,5 + 0,3 X 2,5 + 0,9 = 2,8 X 3,4 = 2,8 X 3,4 Skor kategori cukup baik = – 0,60 Sbi X + 0,60 Sbi = 2,5 – 0,06 x 0,5 X 2,5 + 0,06 x 0,5 = 2,5 – 0,3 X 2,5 + 0,3 = 2,2 X 2,8 Skor kategori kurang baik = – 1,80 Sbi X – 0,60 Sbi = 2,5 – 1,80 x 0,5 X 2,5 – 0,60 x 0,5 = 2,5 – 0,9 X 2,5 – 0,3 = 1,6 X 2,2 Skor kategori sangat kurang = X – 1,80 Sbi = X 2,5 – 1,80 x 0,5 = X 2,5 – 0,9 = X 1,6 Berdasarkan perhitungan sebelumnya, diperoleh konversi data kuantitatif menjadi kualitatif sebagai berikut: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Tabel 4.3 Konversi data kuantitatif ke kualitatif Interval Skor Kriteria X 3,4 Sangat Baik 2,8 X 3,4 Baik 2,2 X 2,8 Cukup Baik 1,6 X 2,2 Kurang Baik X 1,6 Sangat Kurang Berikut adalah hasil validasi dari beberapa validator yang dilakukan oleh penliti: 1. Validasi Desain Produk Pertama Validasi pertama dilakukan oleh 2 Dosen yaitu 1 dosen PGSD dan 1 dosen Ilmu Sejarah. Validasi dilakukan pada tanggal 25 Juli 2016 dan juga pada tanggal 29 Juli 2016. Berikut hasil rekapitulasi validasi yang diberikan dosen : Tabel 4.4 Hasil Rekapitulasi Validasi Pertama No Aspek Pernyataan Dosen I Dosen II Rata-rata skor setiap Aspek Skor Saran Skor Sara n 1 Kenyamanan Ukuran buku saat digunakan 3 - 4 - 3,8 Ukuran tulisan untuk dibaca 4 4 - Gambar terlihat jelas 4 - 4 - 2 Kelengkapan Komponen Terdapat kata pengantar 4 - 4 - 4 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Terdapat daftar isi 4 - 4 - Terdapat daftar pustaka 4 - 4 - 3 Konsistensi Susunan Konsistensi antara isi dengan gambar 3 - 3 - 3 Konsistensi urutan penjelas informasi 3 - 3 - 4 Kesesuaian Bahasa Penggunaan bahasa sesuai dengan usia anak 3 4 - 3,5 5 Isi Pengemban gan ensiklopedi tari tradisional mencakup 4 Provinsi Pulau Jawa Banten, DIY,DKI,Ja wa Barat 3 - 4 - 3,5 Pengemban gan ensiklopedi berisi deskripsi tari tradisional di 4 Provinsi Pulau Jawa Banten, DIY,DKI,Ja wa Barat 3 - 4 - Jumlah Skor 38 40 17,8 Rata-rata Skor 39 Rata-rata Skor keseluruhan aspek 3,5 Berdasarkan hasil validasi yang ada beberapa kekurangan yang perlu diperbaiki oleh peneleti yaitu dalam kata pengantar ensikopedi diberi tambahan mengenai alas an memilih daerah serta tarian yang ada dalam ensiklopedi tersebut sehingga tidak ada kecemburuan pembaca mengenai isi ensiklopedi. Melihathasil validasi yang dilakukan oleh 2 Dosen yang berkecimpung dalam bidang seni menunjukkan bahwa desain produk sudah emenuhi kriteria sangat baik. Skor yang didapat dari validasi dosen adalah 39 yang kemudian dihitung skor rata - rata adalah 3,5. Skor 3,5 apabila dimasukkan kedalam table 4.3 kriteria penskoran validasi buku skala lima maka nilai 3,5 masuk kedalam kategori sangat layak digunakan. Validasi kedua dilakkan oleh Guru SD pada tanggal 26 Juli 2016. Beliau adalah guru yang juga merangkap sebagai guru seni. Berikut adalah hasil rekapitulasi yang telah dilakukan : Tabel 4.5 Hasil Rekapitulasi Validasi Kedua No Aspek Pernyataan Guru SD Rata-rata skor setiap Aspek Skor Saran 1 Kenyamanan Ukuran buku saat digunakan 3 - 3,6 Ukuran tulisan untuk dibaca 4 - Gambar terlihat jelas 4 - 2 Kelengkapan Terdapat kata 4 - 4 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Komponen pengantar Terdapat daftar isi 4 - Terdapat daftar pustaka 4 - 3 Konsitensi Susunan Konsistensi antara isi dengan gambar 3 - 3,5 Konsistensi urutan penjelas informasi 4 - 4 Kesesuaian Bahasa Penggunaan bahasa sesuai dengan usia anak 3 - 3 5 Isi Pengembangan ensiklopedi tari tradisional mencakup 4 Provinsi Pulau Jawa Banten, DIY,DKI,Jawa Barat 4 - 4 Pengembangan ensiklopedi berisi deskripsi tari tradisional mencakup 4 Provinsi Pulau Jawa Banten, DIY,DKI,Jawa Barat 4 - Jumlah Skor 41 Rata-rata Skor 3,7 Berdasarkan hasil validasi yang kedua oleh guru SD mendukung hasil validasi yang pertama yaitu menginginkan adanya alasan penulis memilih daerah serta tari yang berada dalam isi ensiklopedi sehngga pembaca tidak bingung kenapa tari dan daerah didalam buku hanya itu saja. Sedangkan untuk hasil penskorannya draf produk yang dibuat berada dalam kriteria sangat layak untuk diunakanbaik yaitu 3,7 X 3,4. Validasi ketiga dilakukan oleh tiga siswa Sekolah Dasar kelas atas, pada tangal 30 Juli 2016. Siswa yang melakkan validasi adalah siswa kelas V dan IV. Berikut adalah hasil validasi anak yang telah dilakukan : Tabel 4.6 Hasil Rekapitulasi Validasi Ketiga Aspek Pernyataan Siswa Kelas IV Siswa Kelas V a Siswa Kelas V b Rata- rata Skor Setiap Aspek Skor Saran Skor Saran Skor Sara n Kenyamanan Ukuran buku saat digunakan 4 - 3 - 4 - 3,6 Ukuran tulisan untuk dibaca 4 - 3 - 3 - Gambar terlihat jelas 4 - 4 - 4 - Kelengkapan Komponen Terdapat kata pengantar 4 - 4 - 4 - 4 Terdapat daftar isi 4 - 4 - 4 - Terdapat daftar pustaka 4 - 4 - 4 - Konsistensi Susunan Konsistensi antara isi dengan gambar 4 - 4 - 4 - 3,6 Konsistensi urutan penjelas informasi 3 - 4 - 3 - Kesesuaian Bahasa Penggunaan bahasa sesuai dengan usia anak 3 - 4 - 4 - 3,6 Isi Pengembang an 3 - 4 - 4 - 3,8 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI ensiklopedi tari tradisional mencakup 4 Provinsi Pulau Jawa Banten, DIY,DKI,Ja wa Barat Pengembang an ensiklopedi berisi deskripsi tari tradisional mencakup 4 Provinsi Pulau Jawa Banten, DIY,DKI,Ja wa Barat 4 - 4 - 4 - Jumlah Skor 41 45 45 Rata-rata Skor 3,9 Berdasarkan hasil validasi yang ketiga menunjukkan bahwa desain yang dibuat telah menunjukkan hasil yang cukup bagus karena skor yang didapat adalah 3,9 dimana skor tersebut dimasukkan kedalam table 4.3 kriteria penskoran validasi buku skala lima termasuk dalam kategori sangat layak digunakanbaik X 3,4. Hasil validasi yang telah dilakukan oleh orang yang berkecimpung dalam bidangnya yaitu dosen, guru, dan anak menunjukkan bahwa buku ensiklopedi yang dikembangkan oleh penulis memiliki hasil yang memuaskan dengan rata-rata skor sebesar 3,5 – 3,9. Dengan rataan skor tersebut maka dapat dikatakan buku ensiklopedi telah melampaui kriteria sangat layak digunakanbaik dalam table 4.3 skor skala lima X 3,4. Berikut adalah table rekapitulasi dari hasil validasi yang telah dilakukan oleh tiga validator : Tabel 4.7 Hasil Rata-rata Validasi Hasil tabel rekapitulasi ketiga validator menunjukkan bahwa rata-rata point yang diperoleh adalah 3,6. Hasil rata-rata validasi tersebut apabila dimasukkan kedalam table 4.3 kriteria penilaian buku skala lima menunjukkan bahwa buku ensiklopedi sangat layak untuk digunakan karena memiliki skor rata-rata total sebesar 3,6 X 3,4. Dari hasil validasi tersebut, ada beberapa kritik dan saran dari validator yang menjadi acuan peneliti untuk merevisi desain produk. Berikut table kritik dan saran dari validator : No Aspek Validator Rata- rata Bidang Seni Guru Siswa 1 Kenyamanan 3,8 3,6 3,6 3,6 2 Kelengkapan Komponen 4 4 4 4 3 Konsistensi Susunan 3 3,5 3,6 3,4 4 Kesesuaian Bahasa 3,5 3 3,6 3,4 5 Isi 3,5 4 3,8 3,7 Jumlah 17,5 18,1 18,6 Jumlah keseluruhan 54,2 Rata-rata 3,6 Tabel 4.8 Kritik dan saran validator No Validator Kritik dan Saran 1 Dosen Ensiklopedi hendaknya diberi alasan penulis mengapa hanya memilih daerah serta tari yang berada diisi ensiklopedi tersebut. 2 Guru Alasan mengapa memilih daerah serta tari yang berada di ensiklopedi tersebut Kritik yang diberikan kepada peneliti hanya diberikan oleh Dosen serta Guru SD. Kritik dan saran pada tabel 4.8 digunakan peneliti untuk melakukan perbaikan produk sesuai dengan saran yang diajukan oleh validator.

e. Revisi Desain