Tanaman Kendi Tipe-tipe Phytotelmata 1. Lubang Pohon

yang bervariasi, kapasitas reproduksi yang tinggi dan kemampuan menyelamatkan diri dari musuhnya Borror dkk, 1992. Serangga merupakan kelompok hewan yang jumlahnya paling banyak. Kebanyakan serangga bersifat terestrial hidup di darat, dan ditemukan di tempat-tempat seperti pohon, semak, bunga, batu, kayu, tanah, bangunan, dan kebun. Ada juga berbagai jenis serangga yang hidup di air disebut serangga air, dan mereka sering menjelajahi tempat-tempat seperti genangan air, kolam, danau, selokan, sungai, dan danau. Ada banyak jenis serangga air dan hampir setiap jenis serangga yang hidup di lingkungan air tawar Voshell, 2009. Serangga air adalah serangga yang sebagian dari stadium hidupnya berada di dalam air, baik yang hidup di bawah permukaan atau di atas air. Menurut Voshell 2009, ada dua tipe utama metamorfosis pada serangga air yaitu incomplete metemorphosis hemimetabola dan complete metemorphosis holometabola. Pertumbuhan serangga biasanya melewati empat tahap bentuk hidup yaitu telur, larvanimfa, pupa, dan imago. Telur diletakkan secara tunggal atau dalam kelompok di dalam atau di atas permukaan air atau bagian tanaman. Embrio di dalam telur berkembang menjadi larva atau nimfa tergantung macam metamorfosis atau perkembangan yang keluar dari telur dan menetas. Larva atau nimfa memiliki tahapan perkembangan instar, yang setiap tahapannnya melalui proses pergantian kulit ecdysis, karena setiap peningkatan ukuran tubuh pada setiap instar ke instar berikutnya memerlukan integumen baru yang lebih besar Tarumingkeng, 2001. Serangga air dapat hidup pada habitat yang beragam. Serangga air dapat hidup di semua badan air. Air yang terlampau dingin atau panas, keruh atau berlumpur dengan kadar oksigen yang rendah, arus yang deras, atau tempat yang banyak polusi untuk beberapa jenis serangga air dapat hidup di sana. Hidup serangga air terbatas pada perairan asin seperti pada laut namun ada juga serangga air yang dapat hidup di habitat batu karang muara sungai Voshell, 2009.

3. Morfologi Serangga

Tubuh serangga terbagi atas tiga bagian yaitu : Kepala caput, dada torak, dan perut abdomen. Serangga terdiri tidak kurang dari 20 segmen. Enam ruas yang membentuk kepala, tiga ruas membentuk torak, dan sebelas ruas membentuk abdomen Hadi dkk, 2009. Menurut Sastrodihardjo 1979, pada serangga terjadi tiga pengelompokan segmen, yaitu kepala, dada dan perut. Secara umum satu daerah kesatuan ini disebut tagma. Prostomium suatu bagian terdepan yang tidak bersegmen bersatu dengan kepala sedangkan periprok bagian terakhir tubuh yang tidak bersegmen bersatu dengan perut. Pada kepala terdapat satu pasang antena. Dada terdiri dari tiga ruas, dan pada dada tersebut terdapat tiga pasang kaki yang beruas-ruas.

Dokumen yang terkait

Tradisi ruwatan laut (ngumbai lawok) di kelurahan Kangkung Kecamatan Teluk Betung Selatan Kota Bandar Lampung dalam perspektif hukum Islam

2 27 148

KARAKTERISTIK SOSIAL EKONOMI KELUARGA BURUH PEMBUAT EMPING DI KELURAHAN NEGERI OLOK GADING KECAMATAN TELUK BETUNG BARAT KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN 2011

0 12 47

STUDI MENURUNNYA JUMLAH WISATAWAN YANG BERKUNJUNG DI TAMAN BUMI KEDATON KELURAHAN BATU PUTU KECAMATAN TELUK BETUNG UTARA BANDAR LAMPUNG TAHUN 2011

2 24 69

FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB REMAJA MENGKONSUMSI MINUMAN BERALKOHOL (Studi pada Remaja di Kelurahan Keteguhan Kecamatan Teluk Betung Barat Bandar Lampung)

0 22 101

POLA PEMBINAAN SANTRI REMAJA DALAM UPAYA PENGENDALIAN TINDAK PENYIMPANGAN PRILAKU (Studi kasus di Pondok Pesantren Darul Falah, Batu Putuk, Teluk Betung Utara, Bandar Lampung)

0 13 103

POLA PEMBINAAN SANTRI REMAJA DALAM UPAYA PENGENDALIAN TINDAK PENYIMPANGAN PRILAKU (Studi kasus di Pondok Pesantren Darul Falah, Batu Putuk, Teluk Betung Utara, Bandar Lampung)

0 18 18

KONTRIBUSI SOSIAL BUDAYA PENYEBAB MALNUTRISI PADA BALITA DIKELUARGA NELAYAN (Studi pada Keluarga Nelayan di Kelurahan Keteguhan Kecamatan Teluk Betung Barat Kota Bandar Lampung)

1 25 91

PADA BALITA DI KELUARGA NELAYAN ( Studi pada Keluarga Nelayan di Kelurahan Keteguhan Kecamatan Teluk Betung Barat Bandar Lampung)

1 11 11

PENILAIAN POTENSI TAMAN WISATA WIRA GARDEN KELURAHAN BATU PUTUK KECAMATAN TELUK BETUNG BARAT KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN 2014

3 13 46

BUDAYA ORGANISASI DI PONDOK PESANTREN DARUL FALAH KECAMATAN TELUK BETUNG BARAT BANDAR LAMPUNG - Raden Intan Repository

0 1 124