Hasil Observasi Kedua Tahap Perencanaan Pembelajaran Tematik di Kelas II

143

4. Hasil Observasi Kedua Tahap Perencanaan Pembelajaran Tematik di Kelas II

No. Aspek yang diamati Indikator Pernyataan Deskripsi fakta yang terjadi Ya Tidak 1. Tema Menggunakan tema √ RPP tidak menggunakan tema. RPP terpisah. 2. Identitas mata pelajaran Terdapat nama mata pelajaran √ Dalam RPP telah tertulis nama mata pelajaran. Menuliskan kelas dan semester √ Kelas dan semester telah dituliskan dalam identitas mata pelajaran. Alokasi waktu √ Alokasi waktu sudah tertulis dengan jelas. 3. Standar kompetensi Menuliskan standar kompetensi dari beberapa mata pelajaran yang dipadukan √ Standar kompetensi setiap mata pelajaran telah dituliskan. 4. Kompetensi dasar Menuliskan Kompetensi dasar dari beberapa mata pelajaran yang dipadukan √ Kompetensi dasar dari setiap standar kompetensi sudah dicantumkan. 5. Indikator Menuliskan Indikator dari beberapa mata pelajaran yang dipadukan √ Indikator pada mata pelajaran matematika telah dicantumkan, namun pada mata pelajaran Bahasa Jawa tidak dicantumkan. 6. Tujuan pembelajaran Merumuskan tujuan pembelajaran, sesuai indikator √ Tujuan pembelajaran dicantumkan, namun belum menggunakan format audience, behaviour, condition, dan degree ABCD secara lengkap. 7. Materi Mencantumkan materi pokok setiap mata pelajaran √ Materi telah dicantumkan secara lengkap. 8. Alat dan media Kesesuaian pemilihan mediaalat pembelajaran dengan tujuan pembelajaran dan materi dalam √ Alat dan media yang akan digunakan oleh guru tidak dicantumkan. 144 mata pelajaran yang dikaitkan 9. Strategi pembelajaran Kegiatan pembelajaran melibatkan siswa secara aktif √ Kegiatan pembelajaran telah menggunakan eksplorasi, elaborasi dan konfirmasi. Materi yang akan dipelajari pada mata pelajaran Bahasa Jawa adalah pengalaman pribadi dan teks cerita. Untuk pelajaran Matematika, materi yang akan dipelajari adalah tentang perkalian bilanganyang hasilnya dua angka. Metode pembelajaran telah menggunakan metode yang dapat mengajak siswa untuk aktif, seperti tanya jawab dan diskusi.

5. Hasil Observasi Pertama Tahap Perencanaan Pembelajaran Tematik di Kelas III