Wisata JatiLuwih, Tabanan Kajian Fasilitas Sejenis

TUGAS AKHIR - WISATA ALAM PERSAWAHAN DI UBUD 28 Gambar 2.12 Rumah Makan Jatiluwih 1 Sumber: Observasi, 8 Oktober 2015 Gambar 2.13 Rumah Makan Jatiluwih 2 Sumber: Observasi, 8 Oktober 2015 Gambar 2.14 Persawahan Jatiluwih Sumber: Observasi, 8 Oktober 2015 Gambar 2.15 Loket Karcis Sumber: Observasi, 8 Oktober 2015 Gambar 2.16 Tracking Jatiluwih Sumber: Observasi, 8 Oktober 2015 TUGAS AKHIR - WISATA ALAM PERSAWAHAN DI UBUD 29 Gambar-gambar diatas termasuk fasilitas yang terdapat pada objek wisata alam Jatiluwih, dimana beberapa fasilitas ini belum tertata rapi seperti pada fasilitas parkir yang kurang pada kawasan jatiluwih ini yang menyebabkan wisatawan yang datang ke Jatiluwih harus parkir didepan- depan restorant atau rumah makan, serta fasilitas tracking yang tidak ditata dengan rapi banyak terlihat pada jalan tracking yang rusak, dimana ii sangat berpengaruh terhadap kenyamanan wisatawan yang datang untuk melihat keindahan persawahan Jadiluwih.

2.5.2 Desa Kertalangu, Jln By Pass Ngurah Rai

Bali merupakan salah satu tujuan wisata dunia yang menawarkan berbagai fasilitas yang mengesankan berstandar internasional dilengkapai dengan budaya dan adat istiadat yang masih terjaga sampai saat ini, dari sekian tujuan wisata di Bali, Desa Budaya Kertalangu adalah salah satunya yang terletak di jalan By Pass, Ngurah Rai No.88x, Kesiman, Denpasar. wisatabali.info201406desa-budaya-kertalangu-bali.html. Bisa dilihat pada gambar Desa Budaya Kertalngu 2.17 seagai berikut : Gambar 2.17 Desa Budaya Kertalangu Sumber: adipurwantara.com Kawasan ini berada di tengah areal persawahan seluas 80 Ha yang masih sangat lestari dan hijau di tengah Kota Denpasar. Desa Budaya kertalangu dimanfaatkan sebagai lahan konservasi, pendidikan, penelitian, rekreasi dan pemerdayaan masyarakat. Desa budaya kertalangu juga menerapkan konsep TUGAS AKHIR - WISATA ALAM PERSAWAHAN DI UBUD 30 budaya Bali tempo dulu dengan menawarkan makanan tradisonal, jajanan tradisional, dan ramuan tradisional khas Bali. baliwisatamurah.comtentang- baliobyek-wisatadesa-budaya-kertalangu.php Adapun beberapa potensi dan fasilitas yang terdapat pada Desa Budaya Kertalangu yang bisa dilihat pada gambar kawasan Desa Kertalangu 2.18- 2.34 sebagai berikut : 5 7 Keterangan: 1. Parkir 7. Restoran 2. Toko Souvenir 8. Area Outbound 3. Ruang Pertemuan 9. Objek wisata sawah 4. Areal Permainan anak-anak 10. Gazebo 5. Toilet umum 11. Kolam Pancing 6. Tracking 1 3 3 4 5 8 6 9 2 1 Gambar 2.18 Kawasan Desa Budaya Kertalangu Sumber: Observasi, 9 Oktober 2015 10 11 TUGAS AKHIR - WISATA ALAM PERSAWAHAN DI UBUD 31 Gambar 2.19 Objek Wisata Sawah Desa Kertalangu Sumber: www.wego.co.id Gambar 2.20 Tracking Desa Kertalangu Sumber: Observasi, 9 Oktober 2015 Gambar 2.21 Gazebo Desa Kertalangu Sumber: www.wego.co.id Gambar 2.22 Parkir Motor dan Mobil Desa Kertalangu Sumber: www.tripadvisor.co.id Gambar 2.23 Parkir Bus Desa Kertalangu Sumber: www.tripadvisor.co.id