MediaSumber Belajar Standar Kompetensi

produk mereka  Memberikan kesempatan kepada kelompok yang belum presentasi untuk mendengar dan melihat hasil karya kelompok-kelompok yang lain  Memberikan kesempatan kepada setiap kelompok untuk menilai performance kelompok lain dengan memberikan emoticon yang sudah sediakan oleh guru.  Meminta siswa mengerjakan exercise yang telah di sediakan di handout. Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru:  Mempersilahkan siswa untuk bertanya terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa Ke giatan Penutup Dalam kegiatan penutup, guru:  Menutup pembelajaran dengan mengucap hamdalah dan salam 5’

H. MediaSumber Belajar

Media :Kertas karton, spidolpensil warna, gambar-gambar yang relevan Sumber belajar : Kamus, Internet, LKS

I. Teknik Penilaian

Nama Rubrik Pe nilaian Spe aking Pengucapan Tata Bahasa Kosa- kata Ke lancaran Poster Ket: Aspek Pengucapan: 1. Masalah pengucapan serius sehingga tidak dapat dipahami 2. Sulit dipahami karena ada masalah pengucapan, sering diminta mengulang 3. Ada masalah pengucapan yang membuat pendengar harus konsentrasi penuh dan kadang-kadang ada kesalahpahaman 4. Mudah dipahami meskipun dengan aksen tertentu 5. Mudah dipahami dan memiliki aksen penutur asli Aspek Tata Bahasa: 1. Kesalahan tata bahasa begitu parah sehingga sulit dipahami 2. Banyak kesalahan tata bahasa yang menghambat makna dan sering menata ulang kalimta 3. Sering membuat kesalahan tata bahasa yang mempengaruhi makna 4. Terkadang membuat kesalahan tata bahasa tetapi tidak mempengaruhi makna 5. Tidak ada atau sedikit kesalahan tata bahasa Aspek Kosakata 1. Kosakata sangat terbatas sehingga percakapan tidak mungkin terjadi 2. Menggunakan kosakata secara salah dan kosakata terbatas sehingga sulit untuk dipahami 3. Sering menggunakan kosakata yang tidak tepat sehingga terbatas dan sulit dipahami 4. Terkadang menggunakan kosakata yang tidak tepat 5. Menggunakan kosakata yang tepat dan ungkapan seperti penutur asli Aspek Kelancaran: 1. Bicara terputus dan berhenti sehingga tidak mungkin terjadi percakapan 2. Sering ragu dan terhenti karena keterbahasan bahasa 3. Kelancaran agak terganggu oleh masalah bahasa 4. Kelancaran tampak sedikit terganggu 5. Lancer seperti penutur asli Aspek Poster: 1. Tidak kreatif sama sekali 2. Menggunakan spidol atau pensil warna tapi sederhana saja 3. Menggunakan beberapa variasi gambar 4. Menggunakan berbagai macam gambar dan alat pewarna untuk menghias poster 5. Sangat kreatif sekali

Dokumen yang terkait

IMPROVING STUDENTSÂ’ VOCABULARY MASTERY THROUGH WORD CLAP GAME (An Experimental Research of the Seventh Grade Students of SMP Muhamadiyah 06 DAU)

11 95 19

Improving students' writing ability through clustering technique (A classroom action research in the second year of SMP al-hasra Bojongsari- Depok)

4 11 109

Improving Students’ English Vocabulary Through Cluster Technique ( A Classroom Action Research At The Second Grade Of Smp Al-Kautsar Bkui Jakarta)

2 9 62

THE USE OF WORD CLAP GAME TO IMPROVE STUDENTS’ VOCABULARY MASTERY (A Classroom Action Research at the Eighth Grade Students of SMP N 3 Ungaran in the Academic year of 2014 2015)

2 51 149

IMPROVING THE STUDENTS’ VOCABULARY MASTERY THROUGH INQUIRY- BASED TEACHING (A CLASSROOM ACTION RESEARCH IMPROVING THE STUDENTS’ VOCABULARY MASTERY THROUGH INQUIRY- BASED TEACHING (A CLASSROOM ACTION RESEARCH AT THE FOURTH YEAR OF SD NEGERI NGABEAN 3 KART

0 0 15

IMPROVING THE STUDENTS’ VOCABULARY MASTERY THROUGH MONTESSORI METHOD (A Classroom Action Research at SD Muhammadiyah Kottabarat, Surakarta).

0 1 11

IMPROVING STUDENTS’ VOCABULARY MASTERY THROUGH OSTENSIVE MEANS IMPROVING STUDENTS’ VOCABULARY MASTERY THROUGH OSTENSIVE MEANS (A CLASSROOM ACTION RESEARCH IN THE FOURTH YEAR OF SDN 1 DONOHUDAN).

0 0 9

IMPROVING STUDENTS’ VOCABULARY MASTERY THROUGH SONGS A Classroom Action Research in The Third Grade Students of SD Negeri Tangkil 1 in the Academic Year 20102011

0 1 96

IMPROVING STUDENTS’ VOCABULARY MASTERY THROUGH WORD WALL ( A Classroom Action Research at the Seven Grade of SMP PGRI 1 Somagede - Banyumas in Academic 20142015 )

0 0 14

IMPROVING STUDENTS’ VOCABULARY MASTERY THROUGH WORD WALL GAME (A Classroom Action Research of the 8th Grade Students in SMP Negeri 2 Kesugihan in the Academic Year of 2014-2015)

1 1 15