HASIL PENELITIAN Karakteristik Dan Kondisi Lingkungan Rumah Penderita Penyakit Leptospirosis Pada Beberapa Kabupaten/Kota Di Propinsi NAD Tahun 2007

Hendra Sinarta Ketaren : Karakteristik Dan Kondisi Lingkungan Rumah Penderita Penyakit Leptospirosis Pada Beberapa KabupatenKota Di Propinsi NAD Tahun 2007, 2009. USU Repository © 2009

BAB IV HASIL PENELITIAN

Hasil Penelitian Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD diperoleh data bahwa ditemukan 49 orang yang terkena kasus Leptospirosis, selanjutnya 49 orang penderita ini dijadikan responden dalam penelitian ini. Hasil penelitian dapat dilihat pada tabel berikut:

4.1.1 Kejadian Leptospirosis

Jumlah kasus Leptospirosis pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD berdasarkan pada tabel berikut. Tabel 4.1. Kasus Leptospirosis pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD Tahun 2007 No KabupatenKota Jumlah orang 1 Lhokseumawe 3 6 2 Langsa 20 41 3 Aceh Timur 4 8 4 Aceh Tamiang 7 14 5 Aceh Utara 15 31 Jumlah 49 100 Dari hasil survey sebelumnya dengan melakukan pemeriksaan laboratorium diketahui bahwa terdapat 49 penderita Leptospirosis di 5 Kabupaten tersebut. Di 23 Hendra Sinarta Ketaren : Karakteristik Dan Kondisi Lingkungan Rumah Penderita Penyakit Leptospirosis Pada Beberapa KabupatenKota Di Propinsi NAD Tahun 2007, 2009. USU Repository © 2009 Kabupaten Langsa terdapat jumlah penderita yang paling tinggi yaitu 20 orang 41, diikuti Kabupaten Aceh Utara 15 orang 31. 4.1.2. Karakteristik 4.1.2.1. Umur Hasil penelitian berdasarkan kelompok umur responden dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 4.2. Distribusi Responden Berdasarkan Kelompok Umur pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD, Tahun 2007 Kelompok Umur Jumlah orang 20 tahun 8 16.3 20 - 30 tahun 23 47 30 tahun 18 36.7 Jumlah 49 100 Dari hasil tabel diatas dapat dilihat distribusi responden berdasarkan kelompok umur di beberapa kabupatenkota Propinsi NAD diketahui umur 20 tahun berjumlah 8 orang 16.3, 20 - 30 tahun berjumlah 23 orang 47 dan umur 30 tahun sebanyak 18 orang 36.7. Hendra Sinarta Ketaren : Karakteristik Dan Kondisi Lingkungan Rumah Penderita Penyakit Leptospirosis Pada Beberapa KabupatenKota Di Propinsi NAD Tahun 2007, 2009. USU Repository © 2009

4.1.2.2. Jenis Kelamin

Hasil penelitian menurut kelompok Jenis Kelamin pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 4.3. Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin pada beberapa KabupatenKota Propinsi NAD, Tahun 2007 Hasil tabel diatas dapat diketahui distribusi responden berdasarkan jenis kelamin pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD yang terbanyak adalah Laki-laki 26 orang 53.1 dan Perempuan 23 orang 46,9.

4.1.2.3. Pekerjaan

Hasil penelitian menurut pekerjaan pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 4.4. Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD Tahun 2007 Pekerjaan Jumlah orang Persentase Beresiko 3 6.1 Tidak Beresiko 46 93.9 Jumlah 49 100 Dari hasil tabel diatas dapat diketahui distribusi responden berdasarkan pekerjaan yang tidak beresiko berjumlah 46 orang 93.9 dan beresiko yaitu petani dan peternak sebanyak 3 orang 6.1. Jenis Kelamin Jumlah orang Laki-Laki 26 53,1 Perempuan 23 46,9 Jumlah 49 100 Hendra Sinarta Ketaren : Karakteristik Dan Kondisi Lingkungan Rumah Penderita Penyakit Leptospirosis Pada Beberapa KabupatenKota Di Propinsi NAD Tahun 2007, 2009. USU Repository © 2009

4.1.3. Keadaan Lingkungan

Hasil penelitian menurut keadaan lingkungan yang berada pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD.

4.1.3.1. Frekwensi Banjir

Berdasarkan penelitian menurut frekuensi banjir pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 4.5. Distribusi Frekuensi Banjir di rumah Responden pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD Tahun 2007 Frek Banjir Jumlah orang Persentase 2 x setahun 22 44.9 1 x setahun 27 55.1 Jumlah 49 100 Dari tabel diatas dapat dilihat distribusi responden berdasarkan frekuensi banjir pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD dimana datangnya banjir setahun ke rumah responden terbanyak yaitu 1x setahun berjumlah 27 orang 55.1 sedangkan frekuensi banjir selama 2x setahun berjumlah 22 orang 44.9.

4.1.3.2. Lama Surutnya Banjir

Berdasarkan hasil penelitian menurut lama surutnya banjir pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD dapat dilihat pada tabel dibawah ini. Hendra Sinarta Ketaren : Karakteristik Dan Kondisi Lingkungan Rumah Penderita Penyakit Leptospirosis Pada Beberapa KabupatenKota Di Propinsi NAD Tahun 2007, 2009. USU Repository © 2009 Tabel 4.6. Distribusi Responden Berdasarkan Frekuensi Lama Surutnya Air pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD, Tahun 2007 Lama Surutnya Air Jumlah orang Persentase 3 hari 13 26.5 1 – 3 hari 24 49 1 hari 12 24.5 Jumlah 49 100 Dari tabel 4.6 diatas dapat diketahui frekuensi lama surutnya air pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD selama 1 – 3 hari 24 orang 49 sedangkan 3 hari berjumlah 13 orang 26.5 dan 1 hari 12 orang 24.5.

4.1.4. Keadaan Rumah

Hasil penelitian berdasarkan keadaan rumah responden pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD dapat dilihat pada tabel berikut.

4.1.4.1. Status Rumah Terhadap Banjir

Berdasarkan penelitian keadaan status rumah terhadap banjir pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD. Tabel 4.7. Distribusi Responden Berdasarkan Status Rumah Terhadap Banjir Pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD, Tahun 2007 Frek Banjir Jumlah orang Persentase Banjir 47 95.9 Tidak 2 4.1 Jumlah 49 100 Hendra Sinarta Ketaren : Karakteristik Dan Kondisi Lingkungan Rumah Penderita Penyakit Leptospirosis Pada Beberapa KabupatenKota Di Propinsi NAD Tahun 2007, 2009. USU Repository © 2009 Distribusi Responden berdasarkan status rumah terhadap banjir pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD yang terkena Banjir 47 orang 95.9 dan tidak terkena banjir sebanyak 2 orang 4.1.

4.1.4.2. Tempat Penyimpanan Air

Kondisi tempat penyimpanan air rumah responden pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 4.8. Distribusi Responden Berdasarkan Tempat Penyimpanan Air pada beberapa KabupatenKota Propinsi NAD, Tahun 2007 Tempat Penyimpanan Air Jumlah orang Persentase Terbuka 3 6.1 Tertutup 46 93.9 Jumlah 49 100 Distribusi responden berdasarkan tempat penyimpanan air pada beberapa KabupatenKota Propinsi NAD yang tertutup yaitu 46 orang 93.9 dan penyimpanan air terbuka 3 orang 6.1.

4.1.4.3. Tempat Penyimpanan Makanan

Berdasarkan hasil penelitian menurut tempat penyimpanan makanan dapat dilihat pada tabel sebagai berikut. Hendra Sinarta Ketaren : Karakteristik Dan Kondisi Lingkungan Rumah Penderita Penyakit Leptospirosis Pada Beberapa KabupatenKota Di Propinsi NAD Tahun 2007, 2009. USU Repository © 2009 Tabel 4.9. Distribusi Responden Berdasarkan Tempat Penyimpanan Makanan pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD, Tahun 2007 Tempat Penyimpanan Makanan Jumlah orang Persentase Terbuka 2 4.1 Tertutup 47 95.9 Jumlah 49 100 Tabel 4.9 diatas dapat dilihat tempat penyimpanan makanan pada beberapa KabupatenKota di NAD yang tertutup sebanyak 47 orang 95.9 dan yang terbuka sebanyak 2 orang 4.1.

4.1.4.4. Keberadaan Tikus

Berdasarkan penelitian menurut keberadaan tikus yang berada di rumah responden pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD dapat dilihat dibawah ini. Tabel 4.10. Distribusi Responden Berdasarkan Keberadaan Tikus pada beberapa KabupatenKota di Propinsi NAD, Tahun 2007 Keberadaan Tikus Jumlah orang Persentase Ada 32 65 Tidak Ada 17 35 Jumlah 49 100 Dari tabel diatas 4.10 dapat dilihat keberadaan Tikus di rumah responden yang terdapat tikus berjumlah 32 orang 65 dan rumah yang tidak terdapat tikus 17 orang 35. Hendra Sinarta Ketaren : Karakteristik Dan Kondisi Lingkungan Rumah Penderita Penyakit Leptospirosis Pada Beberapa KabupatenKota Di Propinsi NAD Tahun 2007, 2009. USU Repository © 2009

BAB V PEMBAHASAN