Tanggapan Responden Atas Suku Bunga Yang Diberikan Sangat Tanggapan Responden Atas Suku Bunga Kredit Yang Ditetapkan Tanggapan Responden Atas Besarnya Suku Bunga Kredit Yang

a. Tanggapan Responden Atas Suku Bunga Kredit Yang Ditetapkan

Tidak Memberatkan Debitur Tabel 4.8 Jawaban Responden Suku Bunga Kredit 1 No. Jawaban Frekuensi Persentase 1 Sangat Setuju 15 37,5 2 Setuju 25 62,5 3 Tidak Setuju 4 Sangat Tidak Setuju Jumlah 40 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2013 Pada item pertanyaan pertama, sebanyak 15 atau 37,5 responden menyatakan sangat setuju bahwa suku bunga kredit yang mereka peroleh tidak memberatkan, kemudian 25 atau 62,5 menyatakan setuju. Dari data tersebut, jawaban dari responden hanya terdapat pada skala sangat setuju dan setuju sehingga dapat dikatakan bahwa suku bunga kredit yang diberikan oleh bank BRI memang tidak memberatkan debitur.

b. Tanggapan Responden Atas Suku Bunga Yang Diberikan Sangat

Menarik Dan Bervariasi Tabel 4.9 Jawaban Responden Suku Bunga Kredit 2 No. Jawaban Frekuensi Persentase 1 Sangat Setuju 14 35 2 Setuju 26 65 3 Tidak Setuju 4 Sangat Tidak Setuju Jumlah 40 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2013 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD Pada item pertanyaan kedua, sebanyak 14 atau 35 responden menyatakan sangat setuju bahwa suku bunga kredit yang ditawarkan oleh bank BRI sangat menarik dan bervariasi, kemudian 26 atau 65 menyatakan setuju. Dari data tersebut, dapat dikatakan bahwa suku bunga kredit yang diberikan bank BRI sangat menarik dan bervariasi.

c. Tanggapan Responden Atas Suku Bunga Kredit Yang Ditetapkan

Relatif Ringan Tabel 4.10 Jawaban Responden Suku Bunga Kredit 3 No. Jawaban Frekuensi Persentase 1 Sangat Setuju 17 42,5 2 Setuju 23 57,5 3 Tidak Setuju 4 Sangat Tidak Setuju Jumlah 40 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2013 Item Pertanyaan ketiga, sebanyak 17 responden atau 42,5 menyatakan sangat setuju dan 23 atau 57,5 responden menyatakan setuju. Dari data tersebut, maka dapat dinyatakan bahwa suku bunga kredit yang ditetapkan oleh bank BRI kepada nasabah memang reltif ringan. 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD

d. Tanggapan Responden Atas Besarnya Suku Bunga Kredit Yang

Ditetapkan Tergantung Dengan Jumlah Pinjaman Tabel 4.11 Jawaban Responden Suku Bunga Kredit 4 No. Jawaban Frekuensi Persentase 1 Sangat Setuju 12 30 2 Setuju 28 70 3 Tidak Setuju 4 Sangat Tidak Setuju Jumlah 40 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2013 Item pertanyaan keempat, sebanyak 12 responden atau 30 menyatakan sangat setuju dan sebanyak 28 responden atau 70 menyatakan setuju. Dari data tersebut, dapat dinyatakan bahwa besarnya suku bunga yang ditetapkan oleh bank BRI memang tergantung dari besarnya jumlah pinjaman yang diminta.

e. Tanggapan Responden Atas Besarnya Suku Bunga Tergantung

Dokumen yang terkait

Efektivitas Penyaluran Kredit Usaha Rakyat KUR) Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Unit Bangkatan Binjai

30 200 67

Pengaruh Tingkat Suku Bunga Kredit Terhadap Laba Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk. Unit Brigjend Katamso Medan

28 213 44

Analisis Pengaruh Tingkat Inflasi Dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Pertumbuhan Deposito Pada PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk, KC Balai Kota Medan

6 82 67

Pengaruh Jumlah Kredit yang Disalurkan Terhadap Laba PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk Unit Sumber Nongko – Medan

1 49 78

Pengaruh Inflasi, Kurs, Investasi dan Suku Bunga Sertifikat Bank Indonesia Terhadap Harga Saham dan Volume Perdagangan Saham PT. Bank Rakyat Indonesia, (Tbk) di Bursa Efek Indonesia

0 35 209

Analisis Tingkat Suku Bunga, Inflasi dan Pendapatan Terhadap Besarnya Jumlah Deposito pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Tebing Tinggi

2 49 75

Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Perkembangan Usaha Studi Pada Debitur Kupedes Kredit Umum Pedesaan Pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk Unit Setia Budi Medan

12 251 90

BAB II KERANGKA TEORI 2.1 Bank 2.1.1 Pengertian Bank - Pengaruh Suku Bunga Kredit Terhadap Minat Kredit Nasabah (Studi Kasus Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Unit Pasar Glugur Medan)

0 0 17

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Suku Bunga Kredit Terhadap Minat Kredit Nasabah (Studi Kasus Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Unit Pasar Glugur Medan)

0 0 7

Pengaruh Suku Bunga Kredit Terhadap Minat Kredit Nasabah (Studi Kasus Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Unit Pasar Glugur Medan)

0 0 12