Kerangka Konseptual TINJAUAN PUSTAKA

47 No Identitas Metode Analisis Hasil Penelitian Perbedaan 3 Septi Widiawati, Surya Raharja 2012. Jurnal. Analisis faktor- faktor yang mempengaruhi ISR perusahaan yang terdapat pada daftar efek syariah tahun 2009-2011 Analisis regresi linier berganda Pada penelitian seluruh variabel berpengaruh signifikan yaitu ukuran perusahaan, profitabilitas, tipe industri dan jenis bank berpengaruh terhadap Islamic Social Reporting. Objek penelitian berbeda dan variabel yang digunakan berbeda. 4 Nadia Rahma 2012 Skripsi. Analisis Penerapan Islamic Social Reporting Indeks dalam Pengungkapan Corporate Social Responsibility Perbankan Syariah di Indonesia Analisis Deskriptif Penelitian menemukan pengungkapan indeks ISR pada enam bank syariah Indonesia baik, yakni sebesar 64,83 , walaupun masih belum mencapai 100, dikarenakan adanya item indeks ISR yang belum diungkapkan secara penuh. Penelitian ini berbeda karena mengukur pengungkan CSR, tidak menghitung perkembangan pertahun. Sampel hanya 6 BUS, tahun penelitian hanya 1 tahun. 5 Sari Hardiyanti 2012 Skripsi. Analisis Hubungan Sharia Governance Structures terhadap Tingkat Pengungkapan CSR pada Perbankan Syariah di Indonesia Analisis Deskriptif Hasil Penelitian menunjukkan IAH dan ukuran perusahaan berhubungan positif dan signifikan terhadap tingkat pengungkapan CSR. Namun, keberadaan Dewan Pengawas Syariah DPS tidak memiliki hubungan yang signifikan. Mengahubungkan pengungkapan CSR dengan Sharia Governance, Tahun penelitian berbeda. Sumber : Data yang diolah

C. Kerangka Konseptual

Gambar 2.3 Model Penelitian Sumber : Hasil olah penulis Corporate Social Responsibility Disclosure Islamic Social Reporting Index Indeks ISR Tingkat Pengungkapan CSR BUS Perbandingan tingkat CSR antar BUS setiap tahun 48 Salah satu media yang digunakan untuk menyampaikan informasi mengenai kinerja sosial BUS adalah melalui Laporan Tahunan Annual Report. Informasi kinerja sosial BUS yang diungkapkan dalam laporan tahunan dianalasis dengan Indeks ISR untuk mengetahui seberapa besar tingkat pengungkapan kinerja sosial yang diungkapkan. Dari analisis tersebut didapatkan hasil tingkat pengungkapan kinerja sosial BUS berdasarkan Indeks ISR, yang kemudian dihitung tingkat perbandingan pengungkapan CSR antar Bank Umum Syariah setiap tahunnya. Gambar 2.4 Model Penelitian Sumber : Hasil olah penulis Model kedua dalam penelitian ini menunjukkan korelasi antara Shari’a Governance Structure yang terdiri dari mekanisme pengawasan, struktur kepemilikan dan ukuran perusahaan terhadap tingkat pengungkapn CSR oleh entitas berdasarkan indeks ISR. Tingkat Pengungkapan Corporate Social Responsibility Mekanisme Pengawasan - Dewan Pengawas Syariah IG Score Struktur Kepemilikan - Invesment Account Holder IAH Ukuran Perusahaan SIZE 49

BAB III METODE PENELITIAN

A. Ruang Lingkup Penelitian

Ruang lingkup penelitian ini adalah untuk menganalisis Islamic Governance Score IG score, Invesment Account Holder IAH, dan ukuran perusahaan SIZE terhadap tingkat pengungkapan Corporate Social Responsibility pada Bank Umum Syariah di Indonesia periode tahun 2011 sampai 2015. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang menggunakan data runtun waktu time series. Sebagaimana metode penelitian kuantitatif merupakan jenis penelitian yang terencana dan terstruktur dengan jelas sejak awal hingga pembuatan karya ilmiahnya. Metode ini banyak menuntut penggunaan angka, konkrit, objektif, rasional dan sistematis mulai dari pengumpulan data, penafsiran terhadap data hasil dan sampai tahap kesimpulan penelitian Mufriani, 2013 : 41- 42. Dalam penelitian ini yang digunakan adalah data jumlah skor CSR terhadap ISR masing-masing bank syariah tahun 2011 sampai 2015. Metode analisis yang digunakan adalah metode content analysis dan analisis model regresi data panel menggunakan perangkat lunak Eviews 8.

B. Teknik Penetuan Sampel

Sampel adalah suatu himpunan bagian subset dari unit populasi yang diharapkan dapat mewakili populasi penelitian Kuncoro,2009:118, metode sampel yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling.

Dokumen yang terkait

ANALISIS PRAKTIK PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY BERDASARKAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING INDEX PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA

0 5 18

PENGARUH ELEMEN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA

0 4 130

ANALISIS PENGARUH ISLAMIC CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY BERDASARKAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING INDEKS PADA BANK SYARIAH DI INDONESIA

0 5 140

PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY Pengungkapan Corporate Social Responsibility (Csr) Pada Bank Syariah Di Indonesia.

0 2 12

PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA BANK SYARIAH DI INDONESIA Pengungkapan Corporate Social Responsibility (Csr) Pada Bank Syariah Di Indonesia.

1 2 16

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP PENGUNGKAPAN PERTANGGUNGJAWABAN SOSIAL ISLAMI (ISLAMIC CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY) PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA.

0 0 15

Pengaruh Elemen Good Corporate Governance Terhadap Pengungkapan Islamic Social Reporting Pada Perbankan Syariah di Indonesia

0 0 14

Pengaruh Elemen Good Corporate Governance Terhadap Pengungkapan Islamic Social Reporting Pada Perbankan Syariah di Indonesia

0 0 2

PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA Rizky Eriandani Universitas Surabaya Irene Syafridda Universitas Surabaya Abstrak - Pengungkapan Corporate Social Responsibility Pada Perbankan Syariah Di Indonesia - Ubaya R

0 0 12

PENGARUH ELEMEN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PERUSAHAAN PERBANKAN YANG

0 0 16