Hasil Uji Coba Instrumen Variabel Partisipasi Anggota

Lampiran 4. Angket Penelitian ANGKET PENELITITAN Assalamu’alaikum wr, wb. Puji syukur kehadirat Allah Yang Maha Esa atas segala limpahan rahmat-Nya. Sehubungan dengan penyelesaian tugas akhir skripsi yang sedang saya lakukan di program studi Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Yogyakarta, dengan judul Pengaruh Pengetahuan Anggota tentang Perkoperasian, Kreativitas Pengurus dan Motivasi Anggota Terhadap Partisipasi Anggota Koperasi Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta”. Maka saya mengharap kesediaan saudarai untuk mengisi lembar angket ini sesuai dengan keadaanperasaan diri saudara, angket ini hanya akan digunakan sebagai instrument data dalam penelitian ini. Demikian yang dapat saya turutkan, atas perhatian, kerjasama, dan bantuan yang telah anda berikan saya ucapkan terima kasih. Wassalamu’alaikum wr, wb. Petunjuk Pengisian : 1. Isilah identitas responden yang disediakan. 2. Bacalah setiap pernyataan dengan cermat. 3. Pilihlah salah satu jawaban yang paling cocok dengan keadaanperasaan diri anda. 4. Jawablah pertanyaan dengan memberikan tanda √ pada pilihan yang tersedia. 5. Koperasi yang dimaksud dalam angket adalah Kopma UNY. Berikut adalah keterangan alternatif jawaban : SS : Sangat Setuju SL : Selalu S : Setuju SR : Sering TS : Tidak Setuju JR : Jarang STS : Sangat Tidak Setuju TP : Tidak Pernah Identitas Responden : Nama : Jurusan : NIM NIA : DAFTAR PERNYATAAN

A. Pengetahuan Anggota tentang Perkoperasian

No Pernyataan Alternatif Jawaban SS S TS STS 1. Koperasi merupakan badan usaha yang beranggotakan orang- perorangan yang memiliki tujuan sama 2. Koperasi adalah badan usaha yang sama dengan Bank 3. Koperasi merupakan gerakan ekonomi rakyat yang berdasar atas asas kekeluargaan. 4. Kegiatan perkoperasian berlandaskan peraturan yang dibuat oleh pengurus koperasi 5. Koperasi terbentuk dari tujuan-tujuan orang yang ingin mencapai kesejahteraan 6. Koperasi lebih mensejahterakan masyarakat pada umumnya dibandingkan PT 7. Koperasi hanya menguntungkan anggotanya saja 8. Koperasi membantu mengembangkan potensi anggota 9. Anggota yang bukan pengurus tidak harus mengikuti semua ketentuan dan aturan yang mengikat 10. Jumlah SHU yang diberikan sama ke setiap anggota 11. Koperasi wajib menyelenggarakan pendidikan perkoperasian bagi anggotanya 12. Setiap anggota mendapatkan hak dan pelayanan yang berbeda 13. Koperasi wajib melibatkan pengurus koperasi dalam segala kegiatan perkoperasian 14. Rapat anggota adalah pemegang kekuasaan tertinggi

B. Kreatifitas Pengurus

No Pernyataan Alternatif Jawaban SL SR JR TP 1. Pengurus terbuka pada anggota dalam menghadapai permasalahan terkait dengan perkoperasian 2. Pengurus berdiskusi dengan anggota tentang pengalaman pengambilan keputusan berkaitan dengan pengelolaan koperasi 3. Informasi terkait kegiatan koperasi yang disampaikan oleh pengurus kurang mendetail 4. Pengeurus memperhitungkan kemungkinan kegagalan dalam pengelolaan koperasi 5. Pengurus memperhatikan peluang dalam mengembangkan koperasi 6. Pengurus kurang mampu merealisasikan ide dari anggota 7. Pengurus memberikan inisiatif dalam membahas usaha pengelolaan dan pengembangan koperasi 8. Pengurus membuat program peningkatan potensi anggota di luar pengelolaan koperasi 9. Pengurus mampu mengemas kegiatan perkoperasian yang menarik minat anggota 10. Pengurus kurang tanggap terhadap masalah yang terjadi dalam kegiatan perkoperasian 11. Pengurus memberikan solusi kepada anggota jika anggota mengalami permasalahan dalam kegiatan perkoperasian 12. Pengurus mempertimbangkan segala ide atau pendapat yang diberikan anggota sebelum direalisasikan 13. Pengurus memberikan keputusan yang tepat terhadap permasalahan yang terjadi dalam koperasi 14. Pengurus mengambil keputusan tanpa pertimbangan anggota di luar pengurus

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pendidikan Perkoperasian, Kreativitas Pengurus dan Motivasi Berkoperasi terhadap Partisipasi Anggota Primer Koperasi Angkatan Darat (PRIMKOPAD) H 21 Secaba Rindam IV Diponegoro Magelang

0 7 165

PENGARUH PENGETAHUAN PERKOPERASIAN, LOYALITAS DAN MOTIVASI ANGGOTA TERHADAP PARTISIPASI ANGGOTA DI KUD MEKAR UNGARAN KABUPATEN SEMARANG

2 31 195

Pengaruh pengetahuan perkoperasian, Motivasi anggota, Dan Kepuasan anggota Terhadap Partisipasi anggota KUD MUSUK Kecamatan Musuk Kabupaten Boyolali

0 5 164

Pengaruh Partisipasi Anggota Koperasi Terhadap Sisa Hasil Usaha di Koperasi Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 14 202

Pengaruh pengetahuan anggota koperasi, persepsi anggota tentang pelayanan koperasi, dan motivasi berkoperasi terhadap partisipasi berkoperasi siswa SMA Negeri 1 Ngemplak, Sleman, Yogyakarta.

4 26 169

PENGARUH PENDIDIKAN PERKOPERASIAN ANGGOTA, KUALITAS PELAYANAN KOPERASI DAN KEMAMPUAN MANAJERIAL PENGURUS TERHADAP PARTISIPASI ANGGOTA PRIMKOKAR PERUM PERHUTANI KPH PEKALONGAN TIMUR TAHUN 2008.

0 0 2

PENGARUH PENGETAHUAN PERKOPERASIAN, LOYALITAS DAN MOTIVASI ANGGOTA TERHADAP PARTISIPASI ANGGOTA DI KUD MEKAR UNGARAN KABUPATEN SEMARANG.

0 0 1

PENGARUH PENGETAHUAN PERKOPERASIAN DAN PERSEPSI TENTANG KOPERASI TERHADAP MINAT MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI MENJADI ANGGOTA KOPMA UNY.

1 11 151

PENGARUH PENDIDIKAN PERKOPERASIAN DAN MOTIVASI ANGGOTA TERHADAP PARTISIPASI ANGGOTA KOPERASI MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA (KOPMA UNY).

0 1 124

PENGARUH PARTISIPASI ANGGOTA DAN KEMAMPUAN PENGURUS TERHADAP SHU ANGGOTA KOPERASI ARTIKEL PENELITIAN

0 0 13