Apa Pesan Dakwah yang Ingin Disampaikan dalam Majalah Noor? Apa Yang Melatarbelakangi Rubrik Tren Fashion? Bagaimana Proses Penentuan Tema Dalam Rubrik Tren Fashion?

Segmentasi pembaca majalah NooR adalah perempuan muslim yang berusia 25-45 tahun; berpendidikan akademik; status ekonomi sosial A dan B+ kelas atas dan menengah atas; selalu mengikuti perkembangan zaman; berkeluarga; aktif dunia profesi, organisasi sosial dan pengajian; menaruh perhatian terhadap agama dan kesetaraan gender, dan memiliki keinginan untuk belajar islam. 13. Apa Pesan Dakwah yang Ingin Disampaikan dalam Majalah Noor? Berbusana muslimah indah dan bersyar’I, mengajak para wanita untuk menggunakan busana muslimah. Kita memilih yang lebih kreatif termasuk busana yang tampilannya glamour dan unik. Media yang menampilkan sangat full kreatif, sangat complicated. Menjadikan dakwah lebih luas, sebagai media berbusana yang fashionable, normative dan indah. Jakarta, 06 September 2012 Jetti R. Hadi Nara Sumber : Putri Wulan M Jabatan : Stylist Redaksi Majalah Noor fashion Waktu : 6 September 2012, 13:47:36 Lokasi : Kantor Majalah Noor Jl. Karang Pola IV No.7A Jati Padang, Pasar Minggu 1. Apa Yang Melatarbelakangi Rubrik Tren Fashion? Tiap akhir tahun menjelang tahun berikutnya selalu menyiapkan tren fashion, yang akan menjadi tren tahun depan. Kalau soal konsep, itu kita survey dulu mencari nara sumber, cari di internet juga atau mungkin wawancara dari designer-designer. Soal apa sie tahun depan yang akan muncul atau yang akan tren lalu kita rangkum semua itu di dalam majalah tren fashion ini. Memang sudah di konsep dari awal, mungkin kira-kira pelaksanaan konsep itu dua atau tiga bulan sebelum majalah itu terbit. 2. Bagaimana Proses Penentuan Tema Dalam Rubrik Tren Fashion? Penetuan tema itu setiap redaksi sebelum-sebelumnya memprediksi kira-kira apa sie yag menjadi tren. Tren itu ga Cuma soal colour, tren itu juga ada soal cutting, motif, Cuma di Indonesia beda dengan luar, kalau di luar itu ada fall winter, spring summer. Beda di Indonesia, kalau Indonesia sie paling fall winter dan spring summer itu cuma jadi inspirasi saja tetapi untuk aplikasinya kita tetap dari januari sampai desember mungkin sama. Di majalah tren fashion ini kita rangkum menjadi subtitle lagi. Ada yang casual, ada yang pesta. Pembagian berdasarkan warna dan berdasarkan cutting. kadang ada juga yang kita mainkan tidak hanya diwarna, biasanya warna senada semua,tapi cutting yang unik. Bisa dari arsitektur, motif flora, lebikh ke macam-macam kita rangkum semua. 3. Bagaimana Proses Penentuan Isi Dalam Rubrik Tren Fashion?

Dokumen yang terkait

REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM MAJALAH PRIA DEWASA (Analisis Wacana pada Majalah Pria Dewasa ME Rubrik Gallery Edisi 2012)

0 9 63

BAB III ANALISIS KONSEP DESAIN KOMUNIKASI VISUAL RUBRIK FASHION PADA MAJALAH HIJABELLA

0 3 56

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl! Edisi Januari-Desember 2012)

0 11 125

REMAJAPEREMPUAN IDEAL DALAM RUBRIK FASHION DI MAJALAH Remaja Perempuan Ideal dalam Rubrik Fashion di Majalah (Studi Persepsi Mahasiswi Universitas Muhammadiyah Surakarta mengenai Remaja Perempuan Ideal di Rubrik Fashion Majalah Remaja.

0 1 17

REMAJA PEREMPUAN IDEALDALAM RUBRIK FASHION DI MAJALAH Remaja Perempuan Ideal dalam Rubrik Fashion di Majalah (Studi Persepsi Mahasiswi Universitas Muhammadiyah Surakarta mengenai Remaja Perempuan Ideal di Rubrik Fashion Majalah Remaja.

0 1 17

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

0 0 12

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

0 0 1

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

0 1 6

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

0 1 20

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

0 1 4