Lokasi Pabrik Aqua Jenis – Jenis Produk Aqua Sertifikasi dan Penghargaan

B. Lokasi Pabrik Aqua

Bekasi Jl. Raya Bekasi Timur Km 27 Bekasi Citereup Jl. Mercedez Benz, Cicadas, Gunung Putri Bogor, Jawa Barat 16964 Mekarsari Jl. Siliwangi km 70, Cicurug Sukabumi Jawa Barat 43158 Sukabumi Jl. Cidahu Kampung Pojok, desa Babakan Pari Parung Kuda Sukabumi, Jawa Barat 43518 Subang Kampung Salam, Desa Darmaga, Kec. Pasanggrahan Kabupaten Dati II Subang 41283 Pandaan Jl. Raya Surabaya-Malang Km 48,5 Pandaan Pasuruhan Jawa Timur 67156 Wonosobo Jl. Ahmad Yani No. 138 Wonosobo Klaten Desa Wangen, Kecamatan Polanharjo Jawa Tengah, Klaten Mambal Br-Gumasih, Kec.Abiansemal Badung Bali 80352 Brastagi Jl. Rajawali No.11 A Sumatera Utara Manado Kelurahan Airmadidi Bawah, Kec. Airmadidi Kab. Minahasa, Manado 95371 Lampung Jl. K.H. Ahmad Dahlan No. 202 Teluk Betung, Bandar Lampung Kebon Candi Jl Raya Winongan, desa Kebon Candi Kec. Gondang Wetan, Pasuruan

C. Jenis – Jenis Produk Aqua

Produk Aqua terdiri dari beraneka kemasan dan ukuran, baik kemasan sekali pakai disposible maupun kemasan ulang-alik returnable Kemasan sekali pakai terdiri atas : a. Botol PET Poly Ethelene Terephthalate : 1500 ml, 625 ml, 600 ml, 330 ml. b. Gelas plastik PP Poly Propelene : 240 ml Kemasan ulang-alik terdiri atas : a. Botol kaca : 380 ml b. Botol PC Poly Carbonate : 5 Galon 19 liter Semula Aqua memproduksi botol – botol plastiknya memakai bahan PVC Poly Vinyl Chloride yang kurang ramah lingkungan karena menimbulkan hujan asam bila dibakar. Pada tahun 1988 Aqua mengganti mesin produksi dan bahan bakunya dengan PET, sedangkan di Eropa pada saat itu masih memakai PVC. Aqualah yang pertama kali merubah botol bulat desain Eropa menjadi persegi dan bergaris agar mudah dipegang. Botol PET ciptaan Aqua sekarang ini menjadi standar dunia. Demikian pula dengan gelas plastik 240 ml yang semula berukuran 220 ml, diciptakan oleh research development Aqua dan sekarang menjadi teramat populer di Indonesia.

D. Sertifikasi dan Penghargaan

1. ISO 9001:2000 sistem manajemen mutu. Kemampuan untuk memenuhi berbagai persyaratan internasional berdasarkan karakteristiksifat yang dimiliki suatu produk. 2. ISO 14001 sistem manajemen lingkungan. Bagian dari sistem manajemen yang mencakup struktur organisasi, perencanaan, kegiatan, tanggung jawab, praktek dan sumber daya untuk membangun, menerapkan, mencapai, menelaah dan memelihara kebijakan lingkungan 3. HACCP Hazard Analysis and Critical Control Points Sebuah konsepgagasan yang sistematik untuk mengidentifikasikan potensi bahaya yang sangat mempengaruhi keamanan pangan. 4. GMP Good Manufacturing Practices DANONE 2005. Persyaratan Grup DANONE tentang proses produksi yang baik terdiri atas 153 syarat . 2005 Packaging Consumer Branding Award 2005, Gold Indonesian Best Brand Award Indonesian Golden Brand Award 2004 Superbrand 2004 Indonesian Best Brand Award 2003 Indonesia Customer Satisfaction Award Indonesian Best Brand Award Value Creator Award 2003 “Piagam Pendidikan Dasar Bermutu” Charter of Excellence in Primary Education

E. Aqua dan Lingkungan

Dokumen yang terkait

Analisis Persepsi Kualitas Produk Handphone Merek Nokia Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Mahasiswa Departemen Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi USU

2 31 78

Analisis Periklanan Di Televisi Terhadap Citra Merek Sepeda Motor Honda Pada Mahasiswa FE-Universitas Methodist Medan

0 31 60

Analisis Periklanan Terhadap Citra Merek Sepeda Motor Honda pada Mahasiswa Manajemen Reguler FE USU

0 30 86

PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN AIR MINERAL MEREK AQUA Pengaruh Citra Merek, Kualitas Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 3 13

PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN AIR MINERAL MEREK AQUA Pengaruh Citra Merek, Kualitas Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 2 12

PENDAHULUAN Pengaruh Citra Merek, Kualitas Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 4 7

ANALISIS PENGARUH BRAND, HARGA DAN IKLAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN AIR MINERAL MEREK AQUA Analisis Pengaruh Brand, Harga Dan Iklan Terhadap Loyalitas Konsumen Air Mineral Merek Aqua (Survey Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhamma

0 5 15

ANALISIS PENGARUH BRAND, HARGA DAN IKLAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN AIR MINERAL MEREK AQUA Analisis Pengaruh Brand, Harga Dan Iklan Terhadap Loyalitas Konsumen Air Mineral Merek Aqua (Survey Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhamma

0 5 14

Analisis Pengaruh Ekuitas Merek terhadap Minat Beli Air Mineral Aqua.

9 35 21

KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MEMBELI AIR MINERAL AQUA

0 0 8