Normalisasi 4 Fungsi Korelasi Penentuan Keluaran

ditingkatkan namun tidak terlalu signifikan dibandingkan dengan sinyal amplitudo yang kecil persamaan 2.6. Untuk proses penyekalaan logaritmis dapat dilihat pada Gambar 3.17. Gambar 3.17. Diagram alur proses penyekalaan logaritmis

3.5.11. Normalisasi 4

Setelah melalui proses penyekalaan logaritmis, kemudian hasil output data dari penyekalaan logaritmis dinormalisasi kembali. Pada proses ini adalah normalisasi yang paling akhir. Proses ini membagi data input yaitu hasil penyekalaan logaritmis dengan nilai maksimum absolut penyekalaan logaritmis persamaan 2.2. Untuk proses normalisasi ini dapat dilihat pada Gambar 3.18. Gambar 3.18. Diagram alur proses normalisasi 4 Masukan Hasil Penyekalaan Logaritmis Keluaran Hasil Normalisasi 4 Start Proses Membagi Data Masukan Dengan Nilai Maksimal Penyekalaan Logaritmis End Start Input : Hasil Centering dan Windowing Koefisien Proses Penyekalaan Logaritmisis Output : Hasil Penyekalaan Logaritmis End

3.5.12. Fungsi Korelasi

Gambar 3.19. Diagram alur proses fungsi korelasi Setelah melewati proses normalisasi yang terakhir yaitu normalisasi 4, selanjutnya data nada akan diproses pada fungsi korelasi dan akan menentukan hasil keluaran alat musik. Fungsi korelasi pada proses ini adalah untuk membandingkan antara hasil data Suara yang baru dengan data suara yang telah direkam atau database persamaan 2.7. Setelah melalui proses fungsi korelasi hasil data dilakukan sort descending, yang berarti hasil perhitungan pada proses korelasi di urutkan dari yang paling besar ke paling kecil. Untuk proses fungsi korelasi ini dapat dilihat pada Gambar 3.19.

3.5.13. Penentuan Keluaran

Tahap ini adalah menentukan output dari perhitungan korelasi. Setelah memproses data perhitungan fungsi korelasi, data akan dilakukan sort descending, kemudian pengambilan kelas terbesar dan ditentukan hasil output. Setelah mengetahui hasil output kelas yang memiliki nilai paling besar, maka dapat diperoleh hasil output dari suara alat musik belira, pianika, dan recorder. Untuk proses penentuan keluaran dapat dilihat pada Gambar 3.20. Proses Perhitungan Fungsi Korelasi Database Outpur : Hasil Perhitungan Fungsi Korelasi Input : Hasil Normalisasi 4 End Start Gambar 3.20. Diagram alur proses penentuan keluaran

3.5.14. Keluaran Teks