Keuntungan Penggu- naan PLC Fungsi Logika

Programmable Logic Controller 489 Saat ini banyak pengembangan tekno- logi di industri pengontrol terprogram Pengembangan ini tidak hanya me- nyangkut rancangan pengontrol terprog- ram, tetapi juga pendekatan filosofis arsitektur sistem kontrol. Perubahan me- liputi perangkat keras dan perangkat lunak PLC. Sehingga sebuah PLC mempunyai ope- rasi program yang lebih cepat, ukuran lebih kecil dengan harga lebih murah, jumlah masukan-keluaran yang lebih banyak, perangkat antarmuka khusus yang memungkinkan piranti dihubung- kan langsung ke pengendali, dan sistem komunikasi dengan perangkat lain. Dimasa mendatang produsen pengon- trol terprogram tidak hanya mengem- bangkan produk baru saja, tetapi juga akan mengintegrasikan PLC dengan peralatan kontrol dan manajemen pab- rik. PLC akan terhubung pada sistem jaringan melalui computer-integrated manufacturing CIM systems, meng- kombinasikannya dengan kontrol nume- rik, robot, sistem CADCAM, personal computer, sistem informasi manajemen, hierarchical computer based systems. Perkembangan baru dalam teknologi PLC meliputi juga perangkat antar mu- ka dengan operator yang lebih baik, graphic user interfaces GUIs, dan human-oriented manmachine interfa- ces. Juga meliputi pengembangan an- tar muka yang memungkinkan berkomu- nikasi dengan peralatan, perangkat ke- ras, dan perangkat lunak yang mendu- kung kecerdasan buatan artificial intelli- gence , seperti sistem IO logika fuzzy. Instruksi PLC baru akan terus berkem- bang sesuai kebutuhan dan untuk me- nambah kecerdasan pada pengendali. Tipe instruksi Knowledge-based and process learning mungkin akan dikenal- kan untuk menambah kemampuan sis- tem. Berikut ini beberapa kelebihan sistem kontrol berbasis PLC dibandingkan de- ngan sistem kontrol konvensional : ™ Jumlah kabel yang dibutuhkan dapat dikurangi; ™ Konsumsi daya PLC lebih rendah di- bandingkan dengan sistem kontrol proses berbasis relai; ™ Fungsi diagnostik pada sistem kontrol dengan PLC dapat mende- teksi kesalahan dengan lebih mudah dan cepat; ™ Bila diperlukan perubahan pada urutan operasional, proses atau apli- kasi dapat dilakukan dengan lebih mudah, hanya dengan melakukan pergantian program, baik dengan menggunakan handheld atau de- ngan komputerPC; ™ Tidak membutuhkan suku cadang yang banyak; ™ Bila perlu menggunakan instrumen IO yang cukup banyak dan fungsi operasional proses cukup kompleks. menggunakan PLC lebih mudah di- bandingkan dengan menggunakan sistem konvensional. PLC sudah sukses digunakan di berba- gai sektor industri seperti industri pengo- lahan baja, pabrik pembuatan kertas, pabrik pengolah makanan,industri kimia, pembangkit tenaga listrik. Unjuk kerja pemanfaatan PLC mulai dari kontrol bersifat ONOFF sampai dengan manufaktur yang memerlukan kontrol yang sophisticated.

6.1.2 Keuntungan Penggu- naan PLC

6.1.3 Penggunaan PLC di Industri

Di unduh dari : Bukupaket.com 490 Programmable Logic Controller Berikut ini daftar industri yang meng- gunakan PLC untuk kontrol proses pro- duksi, dan beberapa tipikal pengguna- annya. ¾ CHEMICALPETROCHEMICAL x Batch process x Finished product handling x Materials handling x Mixing x Off-shore drilling x Pipeline control x Waterwaste treatment ¾ GLASSFILM x Cullet weighing x Finishing x Forming x Lehr control x Packaging x Processing ¾ FOODBEVERAGE x Accumulating conveyors x Blending x Brewing x Container handling x Distilling x Filling x Load forming x Metal forming loadingunloading x Palletizing x Product handling x Sorting conveyors x Warehouse storageretrieval x Weighing ¾ LUMBERPULPPAPER x Batch digesters x Chip handling x Coating x Wrappingstamping ¾ MANUFACTURINGMACHINING x Assembly machines x Boring x Cranes x Energy demand x Grinding x Injectionblow molding x Material conveyors x Metal casting x Milling x Painting x Plating x Test stands x Tracer lathe x Welding ¾ METALS x Blast furnace control x Continuous casting x Rolling mills x Soaking pit ¾ MINING x Bulk material conveyors x Loadingunloading x Ore processing x Waterwaste management ¾ POWER x Burner control x Coal handling x Cut-to-length processing x Flue control x Load shedding x Sorting x Windingprocessing x Woodworking Di unduh dari : Bukupaket.com Programmable Logic Controller 491 Untuk memahami pengontrol terprogram dan aplikasinya, maka harus dipahami terlebih dahulu konsep logika, karena ini menjadi dasarnya. Konsep biner menunjukan bagaimana kuantitas phisikal variabel biner bisa direpresentasikan oleh 1 atau 0, atau seperti sebuah saklar yang mempunyai dua keadaan yaitu ON atau OFF. Pengontrol terprogram membuat suatu keputusan berdasarkan hasil pernyata- an logika seperti ini. Pada sub bab ini akan dijelaskan tiga fungsi logika dasar yaitu AND, OR, dan NOT. Fungsi ini mengkombinasikan va- riabel biner ke dalam bentuk pernya- taan. Masing-masing fungsi mempunyai aturan untuk diterjemahkan kedalam bentuk pernyataan TRUE atau FALSE dan simbol untuk merepresentasikan- nya. Gambar 6.4 Gerbang AND Gambar 6.4 memperlihatkan simbol ger- bang AND, digunakan untuk merepre- sentasikan fungsi AND. Keluaran AND adalah 1TRUE hanya jika semua ma- sukan TRUE1. Fungsi AND dapat mempunyai jumlah masukan yang tidak terbatas, tetapi te- tap keluarannya hanya satu. Gambar 6.5 Gerbang AND dengan 2 Masukan dan Tabel Kebenaran Gambar 6.6 memperlihatkan contoh penggunaan gerbang AND, untuk mem- bunyikan Alarm sebagai keluaran dengan menggunakan dua buah Push Button PB1 dan PB2 sebagai masuk- an. Gambar 6.6 Contoh Aplikasi Gerbang AND

6.2 Konsep Logika

6.2.1 Fungsi Logika

6.2.1.1 Fungsi AND

Di unduh dari : Bukupaket.com 492 Programmable Logic Controller Gambar 6.7 Gerbang OR Gambar 6.8 Gerbang OR dengan 2 Masukan dan Tabel Kebenaran Gambar 6.9 Contoh Aplikasi Gerbang OR Gambar 6.7 memperlihatkan simbol ger- bang OR, digunakan untuk merepre- sentasikan fungsi OR. Keluaran OR adalah 1 TRUE bila salah satu atau semua masukan TRUE 1. Sama seperti fungsi AND, fungsi gerbang OR dapat mempunyai jumlah masukan yang tidak terbatas, tetapi te- tap keluarannya hanya satu. Gambar 6.9 memperlihatkan contoh penggunaan gerbang OR, untuk mem- bunyikan Alarm sebagai keluaran dengan menggunakan dua buah Push Button PB1 dan PB2 sebagai masu- kan. Gambar 6.10 Gerbang OR dan Tabel Kebenaran Gambar 6.10 memperlihatkan simbol NOT, digunakan untuk merepresentasi- kan fungsi NOT. Keluaran NOT adalah 1TRUE bila masukan FALSE0. Hasil dari operasi NOT selalu kebalikan- nya dari masukan, oleh karena itu ka- dang-kadang disebut inverter. Fungsi NOT tidak seperti fungsi AND atau OR, hanya boleh punya satu ma- sukan saja. Gambar 6.11 memperlihatkan gerbang logika, tabel kebenaran, representasi logika, untuk katup selenoidV1 yang akan membukaON bila sakelar pemi- lihS1 ON dan bila sakelar pembatas level switch L1 NOT ONcairan tidak sampai menyentuh pembatas.

6.2.1.2 Fungsi OR

6.2.1.3 Fungsi NOT

Di unduh dari : Bukupaket.com Programmable Logic Controller 493 Gambar 6.11 Contoh Aplikasi Gerbang NOT Catt: CR1 = Relai Bantu Gambar 6.12 memperlihatkan contoh penggunaan gerbang NOT, Alarm akan berbunyi apabila Push Button PB1 dite- kan dan PB2 tidak ditekan. Gambar 6.12 Contoh Aplikasi Gerbang NOT Dua contoh sebelumnya memperlihat- kan simbol NOT diletakan dibagian ma- sukan gerbang. Bila simbol NOT dileta- kan dibagian keluaran gerbang AND, maka hasil akan sebaliknya. Gambar 6.13 memperlihatkan gerbang NAND, gerbang NAND merupakan ke- balikan dari gerbang AND. Gerbang AND merupakan penggabungan antara gerbang AND dengan NOT, yang berar- ti keluaran gerbang logika AND yang dibalik.

6.2.1.4 Fungsi NAND dan NOR

Di unduh dari : Bukupaket.com 494 Programmable Logic Controller Gambar 6.13 Gerbang NAND Gerbang NOR merupakan kebalikan da- ri gerbang OR. Gerbang NOR merupa- kan penggabungan antara gerbang OR dengan NOT, sehingga hasilnya adalah keluaran gerbang OR yang dibalik. Gambar 6.14 memperlihatkan gerbang logika NOR. Gambar 6.14 Gerbang NOR Dengan logika hardwired untuk mengim- plementasikan fungsi kontrol logikape- waktuan,sekuensial, dan kontrol dilaku- kan dengan cara melakukan hubungan antar piranti tersebut. Sedangkan pada PLC yang menggunakan fungsi logika terkendali. Pada rangkaian dengan logika hard- wired perubahan rangkaian bisa dilaku- kan dengan cara mengubah hubungan hubungan antara piranti atau kabel penghubung secara langsung, sedang- kan pada PLC cukup dilakukan dengan perangkat lunak. Fungsi utama PLC adalah untuk meng- gantikan kontrol logika hardwired dan mengimplementasikan fungsi kontrol un- tuk sistem yang baru. Gambar 6.15 Contoh Rangkaian dengan Logika Hardwired dan Diagram Tangga PLC