Review Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

Keuntungan Netto Sesudah Pajak ROE = x 100 Total Modal Sendiri

2.2. Review Penelitian Terdahulu

Penelitian yang dilakukan ini merupakan pengembangan dari penelitian Ustadi 1993. Dalam penelitiannya Ustadi 1993 meneliti pengaruh informasi akuntansi terhadap pengambilan keputusan kredit pada PT. Bank BRI Persero Cabang Yogyakarta. Informasi akuntansi dalam penelitian tersebut diartikan sebagai rasio – rasio keuangan, dengan indikator rasio – rasio keuangan, yang meliputi : current ratio, quck ratio, inventory turnover, fixed assets turn over, profit margin, return on assets, rentabilitas ekonomi, return on net worth, debt to equity ratio, time interestst earned ratio, account receivable ratio dan total assets to debt ratio. Ustadi menemukan bahwa secara parsial hanya variebel penelitian fixed asset turnover dan total assets to debt ratio tidak memiliki pengaruh terhadap pengambilan keputusan dan secara semultan seluruh variabel informasi akuntansi memiliki pengaruh terhadap pengambilan keputusan kredit pada PT. Bank BRI Persero Kantor Wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta. Mintarti 1994 menemukan bahwa bahwa secara simultan keseluruah variabel informasi akuntansi memiliki pengaruh terhadap pengambilan keputusan, namun secara parsial rasio – rasio solvabilitas tidak memiliki pengaruh terhadap pengambilan keputusan perbankan di Pulau Kalimantan. Nursiti Arbaian: Pengaruh Informasi Akuntansi Terhadap Pengambilan Keputusan Pembiayaan Mudharabah Dan Murabahah Pada PT. Bank Negara Indonesia Persero Tbk Cabang Syariah Medan, 2008. USU e-Repository © 2008 Suroso 2003 menyebutkan terdapat pengaruh informasi akuntansi dan informasi non akuntansi dalam pengambilan keputusan, sedangkan Takiyudin 2003 menemukan tidak terdapat pengaruh informasi akuntansi terhadap pengambilan keputusan, namun secara parsial informasi akuntansi dan informasi non akuntansi memiliki pengaruh dalam pengambilan keputusan. Gulo 2005 menemukan bahwa secara simultan informasi akuntansi dan informasi non akuntansi tidak memiliki pengaruh terhadap pengambilan persetujuan kredit Yasa Griya sedangkan secara parsial informasi akuntansi tidak memiliki pengaruh terhadap persetujuan kredit Yasa Griya dan informasi non akuntansi memiliki pengaruh terhadap persetujuan kredit Yasa Griya pada PT. Bank BTN Persero Cabang Medan. Penelitian ini merupakan replikasi penelitian Ustadi 1993 dan Mintarti 1994. Perbedaan penelitian yang penulis lakukan dengan kedua penelitian tersebut, selain objek penelitiannnya yang berbeda, yaitu PT. Bank Negara Indonesia Persero Cabang Syariah Merdan, juga variabel indicator informasi akuntansi yang digunakan terbatas hanya: Current Ratio, Quick Ratio, Cash Ratio, Debt to Equity Ratio, Current Liabilities to Network, Profit Margin dan Return On Equity. Jenis keputusan yang diambil juga menjadi perbedaan antara penelitian yang penulis lakukan dengan penelitian Ustadi 1993. Secara ringkas review penelitian di atas, ditunjukkan dalam table 2.4 berikut ini. Nursiti Arbaian: Pengaruh Informasi Akuntansi Terhadap Pengambilan Keputusan Pembiayaan Mudharabah Dan Murabahah Pada PT. Bank Negara Indonesia Persero Tbk Cabang Syariah Medan, 2008. USU e-Repository © 2008 Tabel 2.4. Penelitian Terdahulu No Nama Judul Penelitian Variabel yang Digunakan Kesimpulan 1. Ustadi 1993 Pengaruh Informasi Akuntansi Dalam Pengambilan Keputusan Kredit Oleh Bank Rakyat IndonesiaKantor Wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta. - Informasi Akuntansi X, dengan variable indicator current ratio, quck ratio, inventory turnover, fixed assets turn over, profit margin, return on assets, rentabilitas ekonomi, return on net worth, debt to equity ratio, time interestst earned ratio, account receivable ratio dan total assets to debt ratio - Pengambilan Keputusan KreditY - Secara parsial variabel informasi akuntansi current ratio, quick ratio, inventory turnover, profit margin, return on assets, rentabilitas ekonomi, return on net worth, debt to equity ratio, time interestst earned ratio, account receivable ratio memiliki pengaruh pengaruh terhadap proses pengamilan keputusan kredit, sedangkan fixed assets turn over dan total assets to debt ratio tidak memiliki pengaruh pada PT. Bank Rakyat Indonesia Kantor Wilayah Daerah Yogyakarta. Nursiti Arbaian: Pengaruh Informasi Akuntansi Terhadap Pengambilan Keputusan Pembiayaan Mudharabah Dan Murabahah Pada PT. Bank Negara Indonesia Persero Tbk Cabang Syariah Medan, 2008. USU e-Repository © 2008 - Informasi akuntansi secara Simultan memiliki pengaruh didalam pengambilan keputusan pemberian kredit pada PT. Bank Rakyat Indonesia Kantor Wilayah Daerah Yogyakarta. 2 Mintart i, Sri 1994 Pengaruh Informasi Akuntansi Dalam Pengambilan Keputusan Kredit Pada Perbankan di Propinsi Kalimantan. - Informasi Akuntansi X dengan indicator variable rasio – rasio likuiditas, solvabilitas, aktivitas dan profitabilitas - Keputusan Pemberian kredit Y - Variabel indicator informasi akuntansi rasio – rasio likuiditas, solvabilitas, aktivitas, profitabilitas secara simultan memiliki pengaruh terhadap pengambilan keputusan pemberian kredit pada Perbankan di Propinsi Kalimantan. Secara parsial hanya variable indicator informasi akuntansi rasio – rasio likuiditas, aktivitas dan profitabilitas yang memiliki pengaruh Nursiti Arbaian: Pengaruh Informasi Akuntansi Terhadap Pengambilan Keputusan Pembiayaan Mudharabah Dan Murabahah Pada PT. Bank Negara Indonesia Persero Tbk Cabang Syariah Medan, 2008. USU e-Repository © 2008 terhadap pengambilan keputusan pemberian kredit pada Perbankan di Propinsi Kalimantan 3. Suroso 2003 Pengaruh Informasi Akuntansi Terhadap Pengambilan Keputusan Kredit Pada PT. Bank Mandiri Tbk Cabang Medan Imam Bonjol - Informasi Akuntansi X1, - Informasi Non Akuntansi X2, - Keputusan Pemberian kredit Y - Informasi akuntansi secara parsial memiliki pengaruh didalam pengambilan keputusan pemberian kredit pada PT. Bank Mandiri Persero Tbk Cabang Medan Imam Bonjol. - Informasi non akuntansi secara parsial memiliki pengaruh didalam pengambilan keputusan pemberian kredit pada PT. Bank Mandiri Persero Tbk Cabang Medan Imam Bonjol. - Informasi akuntansi dan Informasi non Akuntansi secara Simultan memiliki pengaruh didalam pengambilan keputusan Nursiti Arbaian: Pengaruh Informasi Akuntansi Terhadap Pengambilan Keputusan Pembiayaan Mudharabah Dan Murabahah Pada PT. Bank Negara Indonesia Persero Tbk Cabang Syariah Medan, 2008. USU e-Repository © 2008 pemberian kredit pada PT. Bank Mandiri Persero Tbk Cabang Medan Imam Bonjol. 4 Hasibu an Takiyu din 2003 Pengaruh Informasi Akuntansi Terhadap Keputusan Pemberian Fasilitas Kredit Modal Kerja Pada Bank Bumi Putera Cabang Medan - Informasi Akuntansi X1 - Informasi Non Akuntansi X2 - Kredit Modal KerjaY - Informasi akuntansi dan non akuntan secara simultan tidak berpengaruh terhadap pengambilan keputusan pemberian fasilitas kredit modal kerja pada Ban Bumi Putera Cabang Medan. - Secara parsial Informasi yang berpengaruh terhadap tingkat kolektibilitas kredit modal kerja adalah likuiditas, struktkur modal dan skala usaha, sedangkan yang tidak berpengaruh adalah kelayakan usaha, perputaran piutang dan perputaran persediaan. - Nursiti Arbaian: Pengaruh Informasi Akuntansi Terhadap Pengambilan Keputusan Pembiayaan Mudharabah Dan Murabahah Pada PT. Bank Negara Indonesia Persero Tbk Cabang Syariah Medan, 2008. USU e-Repository © 2008

2.3. Kerangka Konseptual