Earning Before Taxes and Provisions Return On Equity Skala Pengukuran Variabel

35 mengelola pembiayaan yang bermasalah yang ada dapat dipenuhi dengan Aset produktif yang dimiliki oleh suatu bank. Semakin tinggi NPF Non Performing Financing yang dimiliki bank, maka bank akan lebih berhati-hati dengan mengurangi pembiayaan.

c. Earning Before Taxes and Provisions

Profitabilitas diukur dengan menggunakan EBTP earning before taxes and provisions. EBTP digunakan untuk melihat insentif yang dilakukan bank syariah untuk melakukan perataan laba dengan mekanisme PPAP. Ketika bank syariah menerima pendapatan yang tinggi, maka bank akan cenderung meningkatkan jumlah cadangannya, demikian juga sebaliknya.

d. Return On Equity

Return on Equity ROE merupakan bagian dari keuntungan return dalam berinvestasi. Hanafi 2009 menyebutkan bahwa Returnon Equity ROE digunakan untuk mengukur kemampuan perusahaan menghasilkan laba berdasarkan modal saham tertentu. Ukuran 43 profitabilitas dari sudut pandang pemegang saham ini diduga dapat mempengaruhi tindakan perataan laba.

3.4.2 Variabel Dependen

Variabel dependen yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penyisihan Penghapusan Aset Produktif PPAP ,cadangan yang harus dibentuk sebesar persentase tertentu dari Universitas Sumatera Utara 36 jumlah kredit berdasarkan penggolongan kualitas aset produktif sebagaimana ditetapkan dalam Peraturan Bank Indonesia.

1.4 Skala Pengukuran Variabel

Skala pengukuran variable dalam penelitian ini dapat dilihat pada table berikut ini : Tabel 3.1 Definisi Operasional Dan Skala Pengukuran Variabel No Variabel Definisi Rumus Skala 1 Independen 1 Total pembiayaan digunakan dengan tujuan agar dapat menunjukkan adanya implementasi dinamic provisioning yang dilakukan oleh bank syariah TF = Total Piutang Syariah + Total Pembiayaan Syariah Nominal 2 Independen 2 Non Performing Financing adalah: “Rasio yang digunakan untuk mengukur kemampuan manajemen bank dalam mengelola pembiayaan yang bermasalah yang ada dapat dipenuhi dengan Aset produktif yang dimiliki oleh suatu bank. Semakin tinggi NPF Non Performing Financing yang dimiliki bank NPF = Pembiayaan bermasalah Total pembiayaan x 100 Rasio 3 Independen 3 Profitabilitas diukur dengan menggunakan EBTP earning before taxes and provisions. EBTP digunakan untuk melihat insentif yang Jumlah laba sebelum pajak + Jumlah Zakat yang dikeluarkan oleh Bank + Jumlah cadangan PPAP Nominal Universitas Sumatera Utara 37

3.5 Populasi dan Sampel Penelitian

Dokumen yang terkait

Aspek Hukum Terhadap Upaya Penyelesaian Pembiayaan Bermasalah (Non Performing Financing) Dalam Setiap Pemberian Pembiayaan Oleh Bank Syariah (Studi Pada PT. Bank Sumut Syariah Capem Kota Baru, Marelan)

0 31 78

Pengaruh Debt Financing,Equity Financing dan Non Performing Financing Terhadap Profitabilitas Perbankan syariah (Studi Kasus Pada Perbankan Syariah di Indonesia Periode 2010-2015)

0 10 139

Pengaruh non performing financing,financing to deposit ratio, dan retrun on assets terhada pertumbuhan aset bank syariah (analisis pada bank umum syariah di Indonesia periode 2011-2014)

0 9 105

Pengaruh CAR, NPF, FDR dan BOPO Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah (Periode 2011-2015)

1 9 152

PengaruhTotal Financing, Non Performing Financing, Earning Before Taxes and Provisions, dan Return on Equity Terhadap Perataan Laba pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode 2010-2014

0 0 12

PengaruhTotal Financing, Non Performing Financing, Earning Before Taxes and Provisions, dan Return on Equity Terhadap Perataan Laba pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode 2010-2014

0 0 2

PengaruhTotal Financing, Non Performing Financing, Earning Before Taxes and Provisions, dan Return on Equity Terhadap Perataan Laba pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode 2010-2014

0 0 8

PengaruhTotal Financing, Non Performing Financing, Earning Before Taxes and Provisions, dan Return on Equity Terhadap Perataan Laba pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode 2010-2014

0 0 24

PengaruhTotal Financing, Non Performing Financing, Earning Before Taxes and Provisions, dan Return on Equity Terhadap Perataan Laba pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode 2010-2014

0 0 2

PengaruhTotal Financing, Non Performing Financing, Earning Before Taxes and Provisions, dan Return on Equity Terhadap Perataan Laba pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode 2010-2014

0 0 9