Brand dan Nama perusahaan Jenis Kemasan dan Berat Bruto

dipegang oleh merk Ansung Tangmyun yang diproduksi oleh Nong Shim. Penjualannya sedikit mengalami penurunan di tahun 2009 yaitu dari 13,4 di tahun 2005 menjadi 12,9 di tahun 2009. Sedangkan penjualan ketiga terbesar mi instan di Korea dipegang oleh Samyang yang diproduksi oleh Sam Yang Foods dengan persentase 8,8 di tahun 2005 menjadi 8 di tahun 2009. C2. New launch mi Instan di Korea Data new launch mi instan di Korea diambil dari GNPD Mintel. Sumber pencarian data berdasarkan mi instan yang dipublikasikan di Korea dari bulan Januari 2010 hingga Mei 2011.

a. Brand dan Nama perusahaan

Tabel 16 Brand dan nama perusahaan new launch di Korea 2010-2011 Perusahaan Merk Total varian Chil Kab Farm Products Chilkab 1 Daesang Chungjungwon Misoga 2 Dongwon FB Dongwon Strong Cook 1 GS Retail GS25 GongWhaChun 1 Korea Woorimil Nonghyup Nonghyup 1 Korea Yakult Big Lid on a Pan 1 Paldo 3 Paldo Lunch Box 1 Lotte WiseLect 1 Lotte Samkang Lotte 1 Lotte Chefood 3 Nong Shim Nong Shim 7 Vegetarianism Sun 1 Ottogi Ottogi 2 Ottogi A Bowl 1 Pulmuone Pulmuone 2 Pulmuone Sanggaduck 1 Sajodaerim Daerim Sun 5 Samsung Tesco Home Plus 1 Home Plus Domestic Wheat 2 Samyang Foods Samyang 4 Samyang Foods 1 Sempio Sempio 5 Shinsaege E-Mart E-Mart 1 Shinsegae E-Mart E-Mart 2 Well Rich Well Rich 1 TOTAL 52 Sumber : GNPD 2011 Created with Print2PDF. To remove this line, buy a license at: http:www.software602.com Pada Tabel 16 dapat dilihat perusahaan Nong Shim paling banyak mengeluarkan mi instan baru di tahun 2010-2011 dengan jumlah 8 varian. Perusahaan mi instan kedua terbanyak new launch adalah Samyang Foods, Sempio, Korea Yakult dan Sajodaerim dengan jumlah masing-masing 5 varian.

b. Jenis Kemasan dan Berat Bruto

Pada Tabel 17 dapat dilihat jenis kemasan mi instan yang dilaunch di Korea 2010-2011 beserta material kemasannya. Terdapat lima jenis kemasan yang di launch di Korea yaitu : tub, fleksibel, tray, bag dan fleksibel sachet. Tabel 17 Kemasan mi instan yangdi launch 2010-2011 di Korea Tipe kemasan Material Kemasan Total varian Bag Multi laminate 5 Flexible Metallised Film 23 Plastik lain-lain 3 Tidak terspesifikasi 4 Flexible Total 30 Flexible sachet Metallised Film 1 Plastik lain-lain 1 Flexible sachet Total 2 Tray Plastic PET 1 Plastic PP 2 Plastic PS 3 Tray Total 6 Tub Board plastic lined 7 Plastik lain-lain 1 Plastic PS 1 Tub Total 9 Total 52 Sumber : GNPD 2011 Dari Tabel 17 dapat dilihat bahwa kemasan fleksibel dengan material kemasan metallised film merupakan kemasan yang paling banyak digunakan di Korea. Sedangkan kemasan Tub dengan material kemasan board plastic lined merupakan kemasan kedua terbanyak digunakan di mi instan Korea. Dari Gambar 11 dapat dilihat bahwa mi instan dengan kemasan fleksibel memiliki berat rata-rata 200 g, karena ada beberapa mi instan beratnya mencapai 400g, bahkan 600 g. Sedangkan mi instan dengan kemasan tub memiliki berat rata-rata 123 gr. Created with Print2PDF. To remove this line, buy a license at: http:www.software602.com Gambar 11.Variasi berat mi instan launch 2010-2011 di Korea GNPD 2011 Dari Gambar 11 dapat dilihat bahwa mi instan dengan kemasan fleksibel memiliki berat rata-rata 200 g, karena ada beberapa mi instan beratnya mencapai 400 g, bahkan 600 g. Sedangkan mi instan dengan kemasan tub memiliki berat rata-rata 123 g.

c. Flavor