Desain dan Prosedur Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian

30

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain dan Prosedur Penelitian

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen. Penelitian eksperimen yang digunakan adalah Quasi Exsperiment yang merupakan suatu penelitian yang digunakan untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh atau akibat dari suatu perlakuan yang diberikan pada subyek penelitian. Jenis penelitian ini mempunyai dua kelompok yaitu kelompok kontrol dan kelompok eksperimen akan tetapi kelompok kontrol tidak dapat mengontrol sepenuhnya variable-variabel luar yang dapat mempengaruhi pelaksanaan eksperimen. Pada penelitian Quasi Exsperiment yang digunakan mempunyai dua kelompok, yaitu kelompok kontrol dan kelompok eksperimen. Kelas kontrol menggunakan media pembelajaran konvensional dan pada kelas eksperimen menggunakan media pembelajaran dengan sotfware Automation Studio 5.2. Pada penelitian ini antara kelompok eksperimen dan kelompok kontrol diberikan perlakuan yang berbeda. Untuk kelas eksperimen mendapat perlakuan dengan menggunakan media pembelajaran Automation Studio 5.2 sedangkan untuk kelompok kontrol tidak diberikan perlakuan apapun. Berikut merupakan desain penelitian yang digunakan ditunjukkan pada Tabel 1. Tabel 1. Rancangan Quasi Eksperiment Kelompok Kelas Pretest Perlakuan Posttest Eksperimen XII TITL 1 1 X 2 Kontrol XII TITL 2 3 - 4 Keterangan : O 1 = Hasil tes awal pretest pada kelas eksperimen O 2 = Hasil tes akhir posttest pada kelas eksperimen 31 O 3 = Hasil test awal pretest pada kelas kontrol O 4 = Hasil test akhir posttest pada kelas kontrol X = perlakuan terhadap kelas eksperimen yaitu dengan memberikan perangkat lunak Automation Studio 5.2

B. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di SMK Boedi Oetomo 3 Maos yang beralamat di Jl. Raya Panisihan No.300, Maos, Cilacap. Kegiatan penelitian ini akan dilaksanakan selama 4 minggu dimulai dari tanggal 1 Oktober 2015 sampai dengan 31 Oktober 2015 menyesuaikan dengan jam pelajaran yang telah ditentukan.

C. Subyek Penelitian

Dokumen yang terkait

PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA DALAM PEMBELAJARAN PEMASANGAN INSTALASI TENAGA LISTRIK SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL.

0 0 231

PENINGKATAN PENCAPAIAN KOMPETENSI PERENCANAAN RANGKAIAN KENDALI ELEKTRONIK SEDERHANA MELALUI METODE PEMBELAJARAN INKUIRI PADA SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TITL SMK N 2 KLATEN.

0 1 208

PENINGKATAN KOMPETENSI SISWA KELAS XII KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK N 1 SEDAYU PADA MATA PELAJARAN SISTEM PENGENDALI ELEKTRONIK MELALUI METODE KOOPERATIF STAD.

0 1 248

PENGARUH SELF-EFFICACY DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 0 144

PENGARUH EFIKASI DIRI, PENGETAHUAN TENTANG KEWIRAUSAHAAN DAN PRESTASI BELAJAR TERHADAP MINAT BERTECHNOPRENEURSHIP SISWA KELAS X SMK BOEDI OETOMO 3 MAOS.

0 0 169

EFEKTIVITAS PENDEKATAN PROBLEM POSING UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR INSTALASI MOTOR LISTRIK PADA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK COKROAMINOTO 2 BANJARNEGARA.

0 0 208

EFEKTIVITAS PENDEKATAN PROBLEM POSING UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR INSTALASI MOTOR LISTRIK PADA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK COKROAMINOTO 2 BANJARNEGARA.

0 0 186

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING UNTUK PENINGKATAN KOMPETENSI PENGUKURAN KOMPONEN ELEKTRONIK SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 1 PLERET.

0 0 194

PENINGKATAN KOMPETENSI SISWA KELAS XII KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK N 1 SEDAYU PADA MATA PELAJARAN SISTEM PENGENDALI ELEKTRONIK MELALUI METODE KOOPERATIF STAD.

0 0 82

PENGARUH PEMBIAYAAN PENDIDIKAN SEKOLAH TERHADAP KOMPETENSI SISWA KELAS XII PADA KELOMPOK MATA PELAJARAN PRODUKTIF PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK (TITL) DI SMK 1 SEDAYU.

0 0 144