AnggaranDana Koleksi Perpustakaan Visi dan Misi Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai

19. Wuri Tesa Malinda Staf Sumber : Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai

3.2.5. AnggaranDana

Salah satu syarat yang diperlukan dalam penyelenggaraan perpustakaan adalah tersedianya dana. Sejumlah dana harus dipersiapkan untuk menunjang perpustakaan agar mampu memenuhi kebutuhan penggunanya. Anggaran dana pada Perpustakaan Umum Permerintah Kota Binjai diperoleh dari anggaran pemerintah setempat yang diterima setiap tahunnya.

3.2.6. Koleksi Perpustakaan

Koleksi perpustakaan hendaknya dapat memenuhi kebutuhan pengguna dengan tepat guna. Ini juga yang dilakukan oleh Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai untuk menuju SDM yang siap pakai. Dalam hal ini pustakawan harus benar-benar mengetahui bahan pustaka apa yang cocok bagi masyarakat Kota Binjai. Koleksi yang terdapat pada Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai adalah sebagai berikut: 1. Buku ketersediaan buku di perpustakaan lebih banyak dibandingkan dengan bahan koleksi lainnya. Sampai saat ini jumlah buku yang terdapat di perpustakaan adalah 6.902 judul dengan 1.0214 eksemplar, 295 judul untuk koleksi Referensi, dan 397 judul untuk koleksi anak. Adapun jumlah koleksi buku di Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai dapat dilihat pada tabel-3. Universitas Sumatera Utara Tabel-3 Koleksi Buku yang terdapat di Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai No Nomor kelas Jumlah Judul Buku 1. 000- Generalkarya umum 430 2. 100- Philosophy and psicologyfilsafat dan psikologi 83 3. 200- Regionagama 1.166 4. 300- Social scienceilmu social 1.055 5. 400- Languagebahasa 998 6. 500- Natural scienceilmu murni 202 7. 600- Technologyapplied scienceteknologiilmu terapan 1.337 8. 700- The artsportseniolahraga 420 9. 800- Literaturekesusastraan 457 10 900- Geography and historygeorafi dan sejarah 754 Sumber : Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai 2. Surat kabar Perpustakaan berlangganan secara rutin beberapa surat kabar terbitan daerah dan kota. Adapun jenis surat kabar yang terdapat di Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai dapat dilihat pada tabel- 4 Tabel-4 Jenis koleksi Surat kabar yang terdapat di Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai No Judul 1. Tribun Medan Universitas Sumatera Utara 2. KPK Pos 3. Perjuangan 3. Peta Peta yang terdapat di Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai adalah Peta Dunia dan Peta Indonesia yang bejumlah 2 dua eksemplar. 4. Foto Foto yang terdapat diperpustakaan sebanyak 20 dua puluh buah. Adapun jenis- jenis foto yang dikoleksi adalah foto-foto walikota Binjai sejak tahun 1947sampai dengan sekarang yaitu sebanyak 14buah. Selain itu juga terdapat foto-foto kunjungan studi banding pustakawan ke Perpustakaan daerah-daerah. 5. Kaset Video Kaset vidio terdapat diperpustakaan sebanyak 50 lima puluh buah. Adapun jenis-jenis kaset vidio yang terdapat pada Perpustakaan Umum Pemeritah Kota Binjai adalah kaset video anak-anak belajar. 6. Koleksi Referensi Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai juga memiliki beberapa koleksi referensi yang dapat dimanfaatkan oleh pengguna. Berikut ini adalah koleksi referensi yang dimiliki oleh Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai a. Kamus b. Peraturan perundang-undangan c. Ensiklopedi d. Atlas 7. Koleksi Anak Perpustakaan Umum Pemerintah Kota Binjai memiliki ruang baca yang nyaman untuk anak dan koleksi untuk anak. Dan beberapa kaset video belajar untuk anak. Dari keseluruhan koleksi yang ada diperpustakaan dapat dimanfaatkan dan digunakan oleh para pengguna.

3.2.8. Sistem Pelayanan Perpustakaan