Populasi Sampel Populasi dan Sampel

4. Menjadi Institusi bagi kepentingan publik. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara sangat potensial sebagai institusi pendidikan yang membawa misi di atas dengan melihat pengalaman-pengalaman yang telah dilalui oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara sendiri. http:fisip.usu.ac.idcontentindex4id_cnt_visi

3.2 Metode Penelitian

Penelitian adalah suatu proses mencari sesuatu secara sistematik dalam waktu yang lama dengan menggunakan metode ilmiah serta aturan-aturan yang berlaku Nazir, 2005: 86. Metode pada dasarnya adalah untuk mencapai tujuan. Menurut Nawawi 1995: 75 tujuan penelitian ini sebenarnya adalah untuk memecahkan masalah, maka langkah-langkah yang di tempuh harus relevan dengan masalah yang telah dirumuskan. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan studi korelasional. Dimana peneliti akan mencari hubungan antara variabel x blog dan variabel y keterbukaan diri. Tujuan penelitian korelasional adalah untuk mendeteksi sejauh mana variasi-variasi pada suatu faktor berkaitan dengan variasi-variasa pada satu atau lebih faktor lain berdasarkan pada koefisien korelasi Suryabrata, 1998: 24. Metode penelitian berhubungan erat dengan produser, alat, serta desain penelitian yang digunakan Nazir, 2005: 44

3.3 Populasi dan Sampel

3.3.1 Populasi

Populasi berasal dari bahasa inggris population, yang berarti jumlah penduduk. Populasi penelitian merupakan keseluruhan universum dari objek penelitian yang dapat berupa manusia, hewan, tumbuh-tumbuhan, udara, gejala, nilai, peristiwa, sikap hidup, dan sebagainya. Populasi terbagi atas dua, yaitu: Populasi terbatas dan populasi tak terhingga. Populasi terbatas, yaitu populasi yang memiliki sumber data yang jelas batas-batasnya secara Universitas Sumatera utara kuantitatif. Populasi tak terhingga, yaitu populasi yang memiliki sumber data yang tidak dapat ditentukan batas-batasnya secara kuantitatif Bungin, 2011: 109. Populasi masih mempunyai konsep asbtrak, dengan diartikan semua manusia. Kita harus mempunyai target populasi, agar dapat menentukan populasi Eriyanto, 1999: 87. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa Universitas Sumatera Utara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Departemen Ilmu Komunikasi 2013. Pemilihan populasi kiranya karena memandang umur dari mahasiswa stambuk 2013 yang masih termasuk remaja akhir, dengan perkiraan usia 17 sampai 19 tahun. Jumlah populasi ialah 165 orang.

3.3.2 Sampel

Sampel adalah sebagian atau wakil populasi yang diteliti. Jika kita hanya meneliti sebagian dari populasi, maka dinamakan penelitian sampel. Penelitian sampel ialah apabila kita bermaksud untuk menggeneralisasikan hasil penelitian sampel, yang dimaksud dengan menggeneralisasikan adalah mengangkat kesimpulan penelitian sebagai suatu yang berlaku bagi populasi Arikunto, 2006: 131. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan rumus perhitungan besaran sampel, dikarenakan populasi memiliki ciri tak terhingga yang menggunakan perhitungan secara pasti jumlah besaran sampel untuk populasi tertentu Bungin, 2011: 115. Rumus besaran sampel yang digunakan ialah rumus Slovin dengan presisi 5 atau sig. 0,05 dan tingkat kepercayaan 95 yakni, sebagai berikut: Rumus perhitungan besaran sampel : � = � �+��² Keterangan : n = Jumlah sampel Universitas Sumatera utara N = Jumlah populasi d = Nilai presisi sampling error digunakan 5 atau 0,5 Berdasarkan jumlah populasi yang ada maka jumlah sampel yang ditentukan adalah sebagai berikut: Jumlah Sampel: � = � �+��² � = 169 1 + 1690.1² � = �� Jadi sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 63 Mahasiswa.

3.4 Teknik Penarikan Sampel

Dokumen yang terkait

Twitter Dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional tentang Fasilitas Twitter di Internet Terhadap Tingkat Keterbukaan Diri pada Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara)

1 45 125

Blog dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional Tentang Penggunaan Media Sosial Terhadap Intensitas Interaksi Remaja Dengan Orangtua Di Kecamatan Medan Selayang)

0 0 16

Blog dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional Tentang Penggunaan Media Sosial Terhadap Intensitas Interaksi Remaja Dengan Orangtua Di Kecamatan Medan Selayang)

0 0 1

Blog dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional Tentang Penggunaan Media Sosial Terhadap Intensitas Interaksi Remaja Dengan Orangtua Di Kecamatan Medan Selayang)

0 0 6

Blog dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional Tentang Penggunaan Media Sosial Terhadap Intensitas Interaksi Remaja Dengan Orangtua Di Kecamatan Medan Selayang)

0 1 23

Blog dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional Tentang Penggunaan Media Sosial Terhadap Intensitas Interaksi Remaja Dengan Orangtua Di Kecamatan Medan Selayang)

0 0 3

Blog Dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional Tentang Fasilitas Blog Di Internet Terhadap Tingkat Keterbukaan Diri Pada Mahasiswa Ilmu Komunikasi 2013 Fisip Universitas Sumatera Utara)

0 0 14

BAB II URAIAN TEORITIS 2.1 Kerangka Teori - Blog Dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional Tentang Fasilitas Blog Di Internet Terhadap Tingkat Keterbukaan Diri Pada Mahasiswa Ilmu Komunikasi 2013 Fisip Universitas Sumatera Utara)

0 0 24

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Blog Dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional Tentang Fasilitas Blog Di Internet Terhadap Tingkat Keterbukaan Diri Pada Mahasiswa Ilmu Komunikasi 2013 Fisip Universitas Sumatera Utara)

0 0 7

Blog Dan Tingkat Keterbukaan Diri (Studi Korelasional Tentang Fasilitas Blog Di Internet Terhadap Tingkat Keterbukaan Diri Pada Mahasiswa Ilmu Komunikasi 2013 Fisip Universitas Sumatera Utara)

0 0 16