Aktivitas Pembelajaran LatihanKasusTugas Umpan Balik dan Tindak Lanjut

45 Kegiatan Pembelajaran 2 Membandingkan dua pecahan lebih dari, sama dengan, kurang dari berikut representasinya dalam bentuk gambar

A. Tujuan

1. Guru mampu membandingkan dua pecahan lebih dari dan kurang dari serta representasinya dalam bentuk gambar 2. Guru mampu membandingkan dua pecahan sama dengan dan representasinya dalam bentuk gambar

B. Indikator Pencapaian Kompetensi

Membandingkan dua pecahan lebih dari, sama dengan, kurang dari berikut representasinya dalam bentuk gambar.

C. Uraian Materi

Dalam kehidupan sehari-hari, kemampuan membandingkan pecahan sangat diperlukan. 1. Membandingkan Pecahan Biasa Berikut beberapa contoh membandingkan pecahan menggunakan gambar. Contoh 1. Panjang pita Mira 5 3 meter, sedangkan panjang pita Rani 6 4 meter . Pita siapakah yang lebih panjang? Perhatikan gambar berikut Pita Mira Pita Rani Topik III 46 Dari gambar di atas tampak bahwa pita Rani lebih panjang dari pita Mira, dapat ditulis sebagai 5 3 6 4  dibaca empat perenam lebih dari tiga perlima atau 6 4 5 3  dibaca tiga perlima kurang dari empat perenam. Contoh 2 Manakah yang lebih besar, pecahan 3 2 atau 11 8 ? Perhatikan daerah yang diarsir pada masing-masing gambar berikut. Dari gambar tampak bahwa 11 8 lebih besar dari pada 3 2 , dapat dinyatakan sebagai 11 8 3 2 atau 3 2 11 8 Modul Pelatihan SD Kelas Awal 47 Contoh 3. Membandingkan nilai dua pecahan tersebut dapat pula menggunakan garis bilangan, seperti pada gambar berikut. Dari gambar di atas tampak bahwa berada di sebelah kiri , ini berarti atau terletak di kanan , ini berarti atau Contoh 4. Untuk membandingkan antar pecahan satuan, kita dapat menggunakan batang pecahan. Batang pecahan ini dapat digunakan untuk menjelaskan konsep pecahan sebagai bagian dari satu yang utuh yaitu yang ditunjukkan oleh batang pertama warna biru. Gambar Batang Pecahan Contoh 5. Pecahan senilai Topik III 48 a Menunjukkan pecahan senilai dengan benda konkrit. Dari gambar tampak bahwa senilai dengan atau b Menunjukkan pecahan senilai dengan kertas dilipat Gb. 1 Gb.2 Gb.3 Luas daerah yang berwarna pada gambar 1, 2, dan 3 terbukti sama. Ini berarti senilai dengan dan senilai pula dengan atau = = 1 8