Penilaian Tingkat Keragaman Spesies Pohon Penilaian Fungsi Ekologis Individu Pohon

Tabel 3. Jenis-Jenis Pohon Langka Jakarta Lanjutan No Nama Lokal Nama Latin 21 Mundu Garcinta dulcis 22 Nam Nam Cynometro cauliflora 23 Rukem Falcourtia rukam 24 Salak Condet Salacca edulis cainato 25 Sawo Kecik Manilkara kauki 26 Srikaya Annona squamosa Sumber: SK Gubernur DKI Jakarta Nomor 23591987 tentang Tanaman yang Dilindungi

3.3.3 Analisis

Analisis pada penelitian ini dilakukan dengan memberikan penilaian terhadap tingkat keragaman spesies dan fungsi ekologis pohon. Metode analisis yang digunakan yaitu analisis kuantitatif-deskriptif.

3.3.3.1 Penilaian Tingkat Keragaman Spesies Pohon

Pada tahap ini, penilaian dilakukan untuk menghitung indeks keragaman jenis pohon pada lanskap Setu Babakan. Menurut Odum 1998, metode yang digunakan di dalam perhitungan tersebut dapat digambarkan melalui penggunaan metode Shannon-Wiener, yaitu : H’ = 3.322 �log � − � ��log �� � � Keterangan : H’ : Tingkat keragaman N : Total individu dari seluruh spesies N i : Total individu setiap spesies 3.322 : Faktor konversi Nilai perhitungan index keragaman H’ menunjukkan bahwa : H’3 : Keragaman spesies tinggi 1H’3 : Keragaman spesies sedang H’1 : Keragaman spesies rendah Penilaian terhadap tingkat keragaman spesies pohon dilakukan pada dua jenis tapak, yaitu area lingkar Setu Babakan dan sepuluh contoh pekarangan warga.

3.3.3.2 Penilaian Fungsi Ekologis Individu Pohon

Tahapan ini dilakukan untuk mengetahui nilai secara kuantitatif dan deskriptif keberadaan vegetasi pohon, sehingga diperoleh tingkat kenyamanan bagi pengguna berdasarkan fungsi ekologis pohon sebagai pemodifikasi suhu, pengontrol kelembaban udara, peredam kebisingan, penahan angin, serta habitat bagi kehadiran satwa burung. Berdasarkan Hidayat 2008, teknik penilaian fungsi ekologis dilakukan berdasarkan komponen fungsi ekologis vegetasi pohon pada tapak. Rumus yang digunakan untuk dapat menentukan kriteria tersebut adalah sebagai berikut : KPI = �����ℎ ������−������ �������� ��������� �����ℎ ����� ����� ��������������−������ �������� KPI : Key Performance Index Terdapat empat kategori penilaian sangat baik, baik, kurang baik, dan buruk yang diberikan pada masing-masing spesies melalui kriteria fungsi yang diberikan, dalam penelitian ini yaitu sebanyak tiga kriteria dari ciri morfologis terbaik pohon yang sesuai dengan fungsinya. Menurut Hidayat 2008, nilai atau skor yang paling sempurna adalah sebesar 100 apabila masing-masing kriteria fungsi memenuhi penilaian paling sempurna dari akumulasi. Apabila skor kurang dari 40, maka suatu spesies pada fungsi ekologis pohon tertentu akan tergolong ke dalam kategori rendah. Presentase pembobotan dengan tujuan untuk menaikkan kriteria adalah sebagai berikut : 4 : Sangat baik bila pemenuhan kriteria ≥ 81 3 : Baik bila pemenuhan kriteria 61-80 2 : Kurang baik bila pemenuhan kriteria 41-60 1 : Buruk bila pemenuhan kriteria ≤ 40 Hidayat 2008 Pengelompokan fungsi vegetasi dilakukan dengan menggunakan standar dan dasar penilaian berupa kriteria seperti pada Tabel 4. Tabel 4. Variabel Fungsi Ekologis dan Kriteria Penilaian Variabel Kriteria Penilaian Modifikasi Suhu sebagai Penaung Percabangan 2 meter di atas tanah Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor: 05PRTM2008 Berkanopi besar dan lebar Booth dan Hiss 2005 Variabel Kriteria Penilaian Bermassa daun padat Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor: 05PRTM2008 Kontrol Kelembabana Udara Pola percabangan horizontal Grey dan Deneke 1978 Berdaun jarum Grey dan Deneke 1978 Kerapatan daun rendah Bianpoen et al. 1989 Peredam Kebisingan Tajuk rapat dan massa daun rapat Dirjen Binamarga 1996 Struktur cabang dan batang besar Grey dan Deneke 1978 Daun tebal dan tajuk rindang Grey dan Deneke 1978 Penahan Angin Tajuk massif dan rindang YAI dan BAPPEDA DKI 2001 Dahan yang kuat tapi cukup lentur Dahlan 1992 Vegetasi tinggi Carpenter 1975 Kehadiran Satwa Burung Memiliki nektar dan bunga Hernowo dan Prasetyo 1989 Jenis pohon berbuah Hernowo dan Prasetyo 1989 Memiliki bentuk batang yang menarik Hernowo dan Prasetyo 1989

3.3.4 Rekomendasi