Teknik Analisis Data Uji Linieritas

Laurents Sadina, 2015 Pengaruh Perilaku Kepemimpinan Terhadap Motivasi Kerja Karyawan Pada Bagian Produksi Pt. Victori Garmentex Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 13. Menentukan kriteria pengukuran: Jika nilai uji F nilai tabel F, maka distribusi berpola linier. 14. Mencari nilai F tabel = F 1- αdb TC, db E dimana db TC = k – 2 dan db E = n – k 15. Membandingkan nilai uji F dengan nilai tabel F kemudian membuat kesimpulan.

3.2.6. Teknik Analisis Data

Teknik analisis data adalah cara untuk melaksanakan analisis terhadap data. Tujuan dari teknik analisis data ini adalah untuk mengolah data menjadi informasi, sehingga karakteristik data dapat dipahami dan bermanfaat untuk menjawab masalah-masalah yang berkaitan dengan kegiatan penelitian. Menurut Sambas Ali Muhidin 2010:158-159, terdapat dua tujuan dilakukannya analisis data, yaitu: 1. Mendeskripsikan data, biasanya dalam bentuk frekuensi, ukuran tendensi sentral maupun ukuran dispersi, sehingga dapat dipahami karakteristik datanya. 2. Membuat induksi atau menarik kesimpulan tentang karakteristik populasi, atau karakteristik populasi berdasarkan data yang diperoleh dari sampel statistik. Kesimpulan yang diambil ini biasanya dibuat berdasarkan pendugaan estimasi dan pengujian hipotesis. Dalam statistika, kegiatan membuat induksi atau menarik Laurents Sadina, 2015 Pengaruh Perilaku Kepemimpinan Terhadap Motivasi Kerja Karyawan Pada Bagian Produksi Pt. Victori Garmentex Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu kesimpulan tentang karakteristik populasi atau sampel ini dibahas pada statistika inferensial. Untuk mencapai tujuan analisis data tersebut maka langkah-langkah yang dapat dilakukan menurut Sambas Ali Muhidin 2010:159 adalah sebagai berikut: 1. Tahap pengumpulan data, dilakukan melalui instrumen pengumpulan data. 2. Tahap editing, yaitu memeriksa kejelasan dan kelengkapan pengisian instrumen pengumpulan data. 3. Tahap koding pemberian kode, yaitu proses mengidentifikasi dan mengklasifikasi setiap pertanyaan yang terdapat dalam instrumen pengumpulan data menurut variabel-variabel yang diteliti. 4. Tahap tabulasi data, yaitu mencatat atau entri data ke dalam tabel induk penelitian. 5. Tahap pengujian kualitas data, yaitu menguji validitas dan reliabilitas instrumen pengumpulan data. 6. Tahap mendeskripsikan data, yaitu tabel frekuensi dan atau diagram, serta berbagai ukuran tendensi sentral, maupun ukuran dispersi. Tujuannya memahami karakteristik data sampel penelitian. 7. Tahap pengujian hipotesis, yaitu tahap pengujian terhadap proposisi- proposisi yang dibuat apakah proposisi tersebut ditolak atau diterima, serta bermakna atau tidak. Atas dasar pengujian hipotesis inilah selanjutnya keputusan dibuat. Laurents Sadina, 2015 Pengaruh Perilaku Kepemimpinan Terhadap Motivasi Kerja Karyawan Pada Bagian Produksi Pt. Victori Garmentex Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Teknik analisis data dalam penelitian kuantitatif menggunakan dua macam teknik, yaitu teknik analisis data deskriptif dan teknik analisis data inferensial.

3.2.6.1. Teknik Analisis Data Deskriptif