Hasil Penelitian 1 Gambaran jumlah kunjungan antenatal care 2 Gambaran faktor-faktor yang mempengaruhi pelaksanaan antenatal care

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

1. Hasil Penelitian

Hasil penelitian akan menjabarkan gambaran jumlah kunjungan dan faktor-faktor yang mempengaruhi pelaksanaan antenatal care di Klinik Dahlia Kecamatan Binjai Langkat.

1. 1 Gambaran jumlah kunjungan antenatal care

Dari 38 responden ibu hamil yang diteliti mayoritas responden n=24; 63,2 melakukan kunjungan ≥4 kali. Tabel 5.1 Tabel 5.1 Gambaran jumlah kunjungan antenatal care di Klinik Dahlia Kecamatan Binjai Langkat pada bulan Agustus sampai September 2012 N=38 Jumlah kunjungan Frekuensi n Persentase - 4 kali - ≥4 kali Total 14 24 38 36,8 63,2 100,0

1. 2 Gambaran faktor-faktor yang mempengaruhi pelaksanaan antenatal care

Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas responden yang melakukan antenatal 4 kali kunjungan pada paritas multigravida n=12; 85,7 usia 20-35 tahun n=12; 85,7. Pendidikan SMP n=7; 50,0. Pengetahuan buruk n=13; 92,9. Bekerja n=8; 57,1. Ekonomi mendukung n=9; 64,3. Kualitas pelayanan baik n=10; 71,4. Sosial budaya mendukung n=8; 57,1. Jarak pelayanan dekat n=10; 71,4. Tabel 5.2 Universitas Sumatera Utara Tabel 5.2 Faktor-faktor yang mempengaruhi dalam pelaksanaan antenatal care 4 kali kunjungan di Klinik Dahlia Kecamatan Binjai Langkat bulan Agustus sampai September 2012 N=14 Faktor Frekuensi n Persentase Paritas - Primigravida - Multigravida Usia - 20 tahun - 20-35 tahun - 35 tahun Pendidikan - SD - SMP - SMA - PT Pengetahuan - Buruk - Baik Pekerjaan - Bekerja - Tidak Bekerja Sosial Ekonomi - Mendukung - Tidak mendukung Kualitas pelayanan - Buruk - Baik Sosial budaya - Mendukung - Tidak mendukung Jarak pelayanan - Jauh - dekat 2 12 1 12 1 1 7 6 - 13 1 8 6 9 5 4 10 8 6 4 10 14,3 85,7 7,1 85,7 7,1 7,1 50,0 42,9 - 92,9 7,1 57,1 42,9 64,3 35,7 28,6 71,4 57,1 42,9 28,6 71,4 Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas responden yang melakukan antenatal ≥4 kali kunjungan pada paritas primigravida n=21; 87,5 usia 20-35 tahun n=20; 83,3. Pendidikan SMA n=16; 66,7. Pengetahuan buruk n=15; 62,5. Tidak bekerja n=13; 54,2. Ekonomi mendukung n=19; 79,2. Kualitas pelayanan baik n=19; 79,2. Sosial budaya mendukung n=14; 58,3. Jarak pelayanan dekat n=15; 62,5. Tabel 5.3 Universitas Sumatera Utara Tabel 5.3 Faktor-faktor yang mempengaruhi dalam pelaksanaan antenatal care ≥4 kali kunjungan di Klinik Dahlia Kecamatan Binjai Langkat bulan Agustus sampai September 2012 N=24 Faktor Frekuensi n Persentase Paritas - Primigravida - Multigravida Usia - 20 tahun - 20-35 tahun - 35 tahun Pendidikan - SD - SMP - SMA - PT Pengetahuan - Buruk - Baik Pekerjaan - Bekerja - Tidak Bekerja Sosial Ekonomi - Mendukung - Tidak mendukung Kualitas pelayanan - Buruk - Baik Sosial budaya - Mendukung - Tidak mendukung Jarak pelayanan - Jauh - dekat 21 3 2 20 2 - 5 16 3 15 9 11 13 19 5 5 19 14 10 9 15 87,5 12,5 8,3 83,3 8,3 - 20,8 66,7 12,5 62,5 37,5 45,8 54,2 79,2 20,8 20,8 79,2 58,3 41,7 37,5 62,5 2. Pembahasan 2.1 Gambaran faktor-faktor yang mempengaruhi pelaksanaan antenatal