Bidang Pembinaan Permodalan dan Pengawasan KUKM Bidang Pembinaan Industri

Perdagangan dibidang Pembinaan Kelembagaan dan usaha Koperasi, Usaha kecil dan Menengah. Bidang Kelembagaan dan Usaha KUKM melaksanakan fungsi: a. Pelaksanaan Pembinaan Kelembagaan Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah. b. Menyusun petunjuk teknis dan melaksanakan pengelolaan, pendaftaran, perizinan dan pedoman pembinaan kegiatan usaha koperasi, usaha kecil dan menengah. c. Pelaksanaan bimbingan dan pembinaan usaha Koperasi, usaha kecil dan menengah.

3. Bidang Pembinaan Permodalan dan Pengawasan KUKM

Bidang Pembinaan dan Permodalan dan Pengawasan KUKM mempunyai tugas menyelenggarakan tugas Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan dibidang Pembinaan permodalan dan pengawasan Koperasi, usaha kecil dan menengah. Bidang Pembinaan Permodalan dan Pengawasan KUKM melaksanakan fungsi : a. Penyusunan, perumusan dan penjabaran pelaksanaan teknis pemberian bimbingan dan pembinaan dibidang permodalan dan pengawasan koperasi, usaha kecil dan menengah b. Pelaksanaan teknis, pemberian bimbingan kepada koperasi, pengusaha kecil dan menengah serta menfasilitasi permodalan atau pembiayaan dan simpa pinjam. Universitas Sumatera Utara c. Pelaksanaan pembinaan dan pengawasan terhadap koperasi dan menengah. d. Pengelolaan data dan informasi koperasi, usaha kecil dan menengah di bidang permodalan dan KUKM. Bidang pembinaan permodalan pengawasan KUKM terdiri dari : a. Seksi permodalan KUKM simpan pinjam Mempunyai tugas melaksanakan pembinaan, kebijakan teknis, pemberian bimbingan permodalan KUKM dan simpan pinjam b. Seksi pembinaan dan pengawasan KUKM Mempunyai tugas melaksanakan pembinaan, kebijakan teknis dan pengawasan kepada koperasi, usaha kecil dan menengah

4. Bidang Pembinaan Industri

Bidang Pembinaan Industri mempunyai tugas melaksanakan penyiapan, pemberian bimbingan teknis, pelaksanaan pembinaan pengembangan sarana usaha, pengawasan, pendaftaran dan perizinan industri sandang, pangan, kerajinan dan industri, bahan bangunan perbengkelan. Untuk melaksanakan tugas tersebut, bidang pelaksanaan industri melaksanakan fungsi: a. Perumusan, penyusunan petunjuk teknis, pembinaan kegiatan usaha industri sandang, pangan dan kerajinan, industri bangunan dan perbengkelan. Universitas Sumatera Utara b. Analisis iklim usaha dan peningkatan kerja sama dengan dunia usaha c. Pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan teknis d. Pelaksanaan pengelolaan pendaftaran perizinan dan pedoman pembinaan kegiatan usaha industri. Bidang pembinaan industri terdiri dari: a. Seksi industri sandang, pangan dan kerajinan mempunyai tugas melaksanakan penerapan, pemberian bimbingan teknis, pelaksanaan kebijakan pembinaan, pengembangan usaha, sarana produksi, penyiapan dan pengawasan, pendaftaran dan perizinan industri sandang, pangan dan kerajinan. b. Seksi industri bahan bangunan dan perbengkelan mempunyai tugas melaksanakan penerapan, pemberian bimbingan teknis, pelaksanaan kebijakan pembinaan, pengembangan usaha, sarana produksi, penyiapan dan pengawasan, pendaftaran dan perizinan industri bahan bangunan dan industri.

5. Bidang Pembinaan Usaha Perdagangan dan Perlindungan Konsumen

Dokumen yang terkait

Pengaruh Partisipasi Anggota Koperasi Terhadap Sisa Hasil Usaha di Koperasi Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 14 202

PENGARUH VOLUME USAHA, MODAL PINJAMAN DAN MODAL SENDIRI TERHADAP SISA HASIL USAHA KOPERASI DI SELURUH KABUPATEN/KOTA PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT PERIODE 2009-2014

0 7 16

PENGARUH VOLUME USAHA, MODAL PINJAMAN DAN MODAL SENDIRI TERHADAP SISA HASIL USAHA KOPERASI DI SELURUH KABUPATEN/KOTA PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT PERIODE 2009-2014

5 15 112

PENGARUH MODAL SENDIRI, MODAL PINJAMAN DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA Pengaruh Modal Sendiri, Modal Pinjaman Dan Volume Usaha Terhadap Sisa Hasil Usaha (Studi Kasus Pada Koperasi Di Kabupaten Sukoharjo Tahun 2012).

0 2 16

PENGARUH MODAL SENDIRI, MODAL PINJAMAN DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA Pengaruh Modal Sendiri, Modal Pinjaman Dan Volume Usaha Terhadap Sisa Hasil Usaha (Studi Kasus Pada Koperasi Di Kabupaten Sukoharjo Tahun 2012).

0 2 17

PENGARUH MODAL, JUMLAH ANGGOTA DAN PROMOSI TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI PENGARUH MODAL, JUMLAH ANGGOTA DAN PROMOSI TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI PEGAWAI NEGERI HARAPAN KENDAL.

0 1 14

PENGARUH PARTISIPASI ANGGOTA DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI PEGAWAI GARNISUN TETAP III SURABAYA.

0 1 65

(ABSTRAK) PENGARUH MODAL SENDIRI, MODAL ASING, DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI UNIT DESA (KUD) KABUPATEN KEBUMEN.

0 0 2

PENGARUH MODAL SENDIRI, MODAL ASING, DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI UNIT DESA (KUD) KABUPATEN KEBUMEN.

4 17 89

PENGARUH PARTISIPASI ANGGOTA DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI PEGAWAI GARNISUN TETAP III SURABAYA

0 0 15