Bidang Pembinaan Usaha Perdagangan dan Perlindungan Konsumen Unit Pelaksana Unit Dinas UPTD Tata Kerja

b. Analisis iklim usaha dan peningkatan kerja sama dengan dunia usaha c. Pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan teknis d. Pelaksanaan pengelolaan pendaftaran perizinan dan pedoman pembinaan kegiatan usaha industri. Bidang pembinaan industri terdiri dari: a. Seksi industri sandang, pangan dan kerajinan mempunyai tugas melaksanakan penerapan, pemberian bimbingan teknis, pelaksanaan kebijakan pembinaan, pengembangan usaha, sarana produksi, penyiapan dan pengawasan, pendaftaran dan perizinan industri sandang, pangan dan kerajinan. b. Seksi industri bahan bangunan dan perbengkelan mempunyai tugas melaksanakan penerapan, pemberian bimbingan teknis, pelaksanaan kebijakan pembinaan, pengembangan usaha, sarana produksi, penyiapan dan pengawasan, pendaftaran dan perizinan industri bahan bangunan dan industri.

5. Bidang Pembinaan Usaha Perdagangan dan Perlindungan Konsumen

Bidang ini mempunyai tugas menyelenggarakan penyiapan pemberian bimbingan teknis, pelaksanaan pembinaan, pengembangan usaha, pemberian izin, promosi, pemasaran, pengawasan dan perlindungan konsumen. Bidang ini melaksanakan fungsi: a. Penyiapan bahan bimbingan teknis, pembinaan sarana Promosi, pemasaran dan kerja sama dengan dunia usaha, baik dalam maupun luar negeri Universitas Sumatera Utara b. Penyiapan bahan bimbingan teknis, pembinaan sarana koperasi dan perlindungan konsumen c. Pembinaan dan pengembangan usaha perdagangan analisis iklim usaha d. Pelaksanaan pengelolaan pendaftaran, perizinan pembinaan kegiatan usaha perdagangan, pengawasan barang beredar dan perlindungan konsumen e. Pengelolaan data dan informasi dibidang perdagangan Bidang pembinaan usaha perdagangan dan perlindungan konsumen terdiri dari: a. Seksi pengawasan dan perlindungan konsumen yang mempunyai tugas melaksanakan pengawasan dan bimbingan teknis, pembinaan, pemberian perizinan dan perlindungan konsumen. b. Seksi promosi, pemasaran mempunyai tugas melaksanakan penyiapan pemilihan teknis, pembinaan dan pengembangan, permodalan, promosi, didalam dan diluar negeri.

6. Unit Pelaksana Unit Dinas UPTD

a. Unit pelaksana teknis dinas melaksanakan sebagian tugas dinas diwilayah kerjanya. b. UPTD koperasi, perindustrian dan perdagangan, dipimpin oleh seorang kepala UPTD yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada kepala dinas, sedangkan secara operasional dikoordinasikan oleh Camat. Universitas Sumatera Utara c. UPTD koperasi, perindustrian dan perdagangan mempunyai kedudukan dan wilayah kerja dalam 1 atau beberapa kecamatan yang diatur lebih lanjut oleh Bupati

7. Tata Kerja

Dalam melaksanakan tugasnya, Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan, wajib menerapkan prinsip koordinasi, integrasi baik dalam lingkungan masing-masing maupun antar satuan organisasi sesuai dengan tugasnya. a. Kepala Dinas Koperindag melaksanakan tugasnya berdasarkan kewenangan yang dimilikinya dan kebijakan yang ditetapkan oleh Bupati b. Kepala Dinas Koperindag wajib memberi petunjuk, membina, membimbing, dan mengawasi pekerjaan unsur-unsur pembantu dan pelaksana yang berada dalam lingkungan dinasnya. Universitas Sumatera Utara

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

A. Deskriptif Permodalan Dan Volume usaha 1.

Permodalan X1 Tabel 1.3 Permodalan X1 Koperasi Pegawai Negeri di Kabupaten Solok pada tahun 2008 Modal Rp No Nama Koperasi Pegawai Negeri KPN 2008 1 KPN Guru SD Pantai Cermin 655,170,000 2 KPN Guru SD Lembah Gumanti 75,387,400 3 KPN SMU Alahan Panjang 4,000,530 4 KPN SMP Koto Anau 142,623,530 5 KPN Guru Kec. Payung Sekaki 501,877,663 6 KPN Cemara KLK Lubuk Selasih 200,830,314 7 KPN Balitan Sukarami 381,976,304 8 KPN SMU Gn. Talang 441,210,073 9 KPN Guru SD Gn. Talang 1,369,450,337 10 KPN Kantor Bupati 4,939,304,390 11 KPN Kandep Agama 994,913,021 12 KPN Kadepdikbud 466,329,244 13 KPN Kandep Penerangan 539,763,332 14 KPN Kantor Statistik 108,542,012 15 KPN Pengayoman 209,929,179 16 KPN Kantor Pertahanan 26,453,321 17 KPN Kencana BKKBN 100,945,239 18 KPN Guru Solok Selatan 3,577,694,791 19 KPN Dinas Kesehatan 4,128,766,168 20 KPN Dinas Pertanian Tan. Pangan 679,466,241 21 KPN Dinas Perikanan 912,212,111 22 KPN SMP Koto Baru 399,218,314 Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Partisipasi Anggota Koperasi Terhadap Sisa Hasil Usaha di Koperasi Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 14 202

PENGARUH VOLUME USAHA, MODAL PINJAMAN DAN MODAL SENDIRI TERHADAP SISA HASIL USAHA KOPERASI DI SELURUH KABUPATEN/KOTA PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT PERIODE 2009-2014

0 7 16

PENGARUH VOLUME USAHA, MODAL PINJAMAN DAN MODAL SENDIRI TERHADAP SISA HASIL USAHA KOPERASI DI SELURUH KABUPATEN/KOTA PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT PERIODE 2009-2014

5 15 112

PENGARUH MODAL SENDIRI, MODAL PINJAMAN DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA Pengaruh Modal Sendiri, Modal Pinjaman Dan Volume Usaha Terhadap Sisa Hasil Usaha (Studi Kasus Pada Koperasi Di Kabupaten Sukoharjo Tahun 2012).

0 2 16

PENGARUH MODAL SENDIRI, MODAL PINJAMAN DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA Pengaruh Modal Sendiri, Modal Pinjaman Dan Volume Usaha Terhadap Sisa Hasil Usaha (Studi Kasus Pada Koperasi Di Kabupaten Sukoharjo Tahun 2012).

0 2 17

PENGARUH MODAL, JUMLAH ANGGOTA DAN PROMOSI TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI PENGARUH MODAL, JUMLAH ANGGOTA DAN PROMOSI TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI PEGAWAI NEGERI HARAPAN KENDAL.

0 1 14

PENGARUH PARTISIPASI ANGGOTA DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI PEGAWAI GARNISUN TETAP III SURABAYA.

0 1 65

(ABSTRAK) PENGARUH MODAL SENDIRI, MODAL ASING, DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI UNIT DESA (KUD) KABUPATEN KEBUMEN.

0 0 2

PENGARUH MODAL SENDIRI, MODAL ASING, DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI UNIT DESA (KUD) KABUPATEN KEBUMEN.

4 17 89

PENGARUH PARTISIPASI ANGGOTA DAN VOLUME USAHA TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI PEGAWAI GARNISUN TETAP III SURABAYA

0 0 15