Persepsi Pengguna terhadap Aplikasi SIPuspa sebagai Sarana Temu

terhadap aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi di perpustakaan Badan Pemeriksa Keuangan RI. Pada bagian ini penulis melakukan pengumpulan data-data dengan menyebarkan kuisioner kepada responden. Penyebaran kuisioner ini dilakukan selama satu minggu terhitung sejak tanggal 2-8 April 2014. Pada penelitian ini yang menjadi responden adalah pegawai Badan Pemeriksa Keuangan RI, sebanyak 40 responden terdiri dari 20 responden dari jenis kelamin laki-laki dan 20 responden lainnya dari jenis kelamin perempuan. a. Teknik Pengumpulan Data Data-data yang diterima melalui kuisioner kemudian diolah dengan menggunakan teknik perhitungan, yaitu dengan rumus : P = F N x 100 Keterangan : P : Angka Prosentase untuk setiap kategori F : Frekuensi Jawaban Responden N : Jumlah Responden b. Analisa Data Analisa data yang dilakukan oleh penulis pada bagian ini merupakan penjabaran berupa pertanyaan yang hasilnya disajikan dalam bentuk tabel dengan penjelasan sebagai berikut : 1 Identitas Responden Tabel 2.3 Jenis Kelamin Responden Jenis Kelamin Frekuensi Prosentase Laki-laki 20 50 Perempuan 20 50 Jumlah 40 100 Berdasarkan data jenis kelamin responden diatas, responden perempuan 50 dengan jumlah responden sebanyak 20 orang, sedangkan responden laki-laki 50 dengan jumlah responden sebanyak 20 orang. Jumlah total keseluruhan responden sebanyak 40 orang. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa mayoritas pengunjung yang datang ke perpustakaan pada saat penulis menyebarkan kuisioner adalah seimbang. 2 Seputar Kunjungan ke perpustakaan BPK RI Tabel 2.4 Kunjungan Perpustakaan Jawaban Responden Frekuensi Prosentase A. Sering 17 42,5 B. Kadang-kadang 20 50 C. Tidak Pernah 3 7,5 Jumlah 40 100 Dari tabel diatas menunjukan kunjungan dari responden ke perpustakaan BPK RI. dari data tersebut disimpulkan bahwa hampir setengahnya 42,5 dengan jumlah responden 17 pegawai BPK RI, setengahnya 50 dengan jumlah responden 20 pegawai BPK RI, sebagian kecil 7,5 dengan jumlah responden 3 pegawai BPK RI berkunjung ke Perpustakaan BPK RI. dari data diatas dapat disimpulkan bahwa setengahnya dari responden 50 dengan jumlah responden 20 orang, kadang-kadang datang ke perpustakaan BPK RI. 3 Waktu dalam setiap kunjungan ke perpustakaan BPK RI Tabel 2.5 Waktu kunjungan ke perpustakaan BPK RI Jawaban Responden Frekuensi Prosentase A. 1-2 Jam 34 85 B. 2-3 Jam 2 5 C. ≥ 3 jam 4 8 Jumlah 40 100 Dari tabel diatas menunjukan waktu yang digunakan oleh pengguna dalam setiap kunjungan ke perpustakaan BPK RI, dari data tersebut disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 85 dengan jumlah responden 34 pegawai BPK RI, sebagian kecil 5 dengan jumlah responden 2 pegawai BPK RI yang menggunakan waktunya dalam setiap kunjungan ke perpustakaan BPK RI. dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 85 dari jumlah responden 34 pegawai BPK RI menggunakan waktunya dalam setiap kunjungan ke perpustakaan BPK RI sekitar 1-2 jam setiap kali kunjungan. 4 Alasan datang ke perpustakaan BPK RI Tabel 2.6 Alasan datang ke perpustakaan BPK RI Jawaban Responden Frekuensi Prosentase A. Mencari informasi terbaru 23 57.,5 B. Meningkatkan minat baca 7 17,5 C. Lainnya 10 25 Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan alasan dari responden yang berkunjung ke perpustkaan BPK RI. dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 57,5 dengan jumlah responden 23 pegawai BPK RI, sebagian kecil 17,5 dengan jumlah responden 7 pegawai BPK RI, sebagian kecil 25 dengan jumlah responden 10 pegawai BPK RI memilih alasan tersebut untuk datang ke perpustakaan BPK RI. dari data diatas dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 57,5 dengan jumlah responden 23 pegawai, mempunyai alasan datang ke perpustakaan BPK RI untuk mencari informasi terbaru yang ada di perpustakaan BPK RI. 5 Jumlah koleksi perpustakaan BPK RI Tabel 2.7 Jumlah koleksi perpustakaan BPK RI Jawaban Responden Frekuensi Prosentase A. Sangat banyak 2 5 B. Banyak 32 80 C. Sedikit 6 15 Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan responden terhadap jumlah koleksi yang ada di perpustakaan BPK RI. dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 80 dengan jumlah responden 32 orang, sebagian kecil 5 dengan jumlah responden 2 orang, sebagian kecil 15 dengan jumlah responden 15 orang memberikan tanggapan terhadap jumlah koleksi yang dimiliki oleh perpustakaan BPK RI. dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 80 dengan jumlah responden 32 orang memberikan jawaban bahwa koleksi yang dimiliki perpustakaan BPK RI adalah banyak. 6 Pelayanan di perpustakaan BPK RI Tabel 2.8 Pelayanan di perpustakaan BPK RI Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Sangat baik 10 25 B. Baik 29 72,5 C. Belum baik 1 2,5 Jumlah 40 100 Dari tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna terhadap pelayanan di perpustakaan BPK RI. dari data diatas dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 72,5 dengan jumlah responden 29 orang, sebagian kecil 25 dengan jumlah responden 10 orang, sebagian kecil 2,5 dengan jumlah responden 1 orang memberikan tanggapan terhadap pelayanan di perpustakaan BPK RI. dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 72,5 dengn responden 29 orang memberikan jawaban terhadap pelayanan di perpustakaan BPK RI adalah baik. 7 Aplikasi SIPuspa. Tabel 2.9 Pengetahuan tentang aplikasi SIPuspa Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Sangat Tahu 1 2,5 B. Tahu 35 87,5 C. Tidak Tahu 4 8 D. Sangat Tidak Tahu Jumlah 40 100 Dari tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna tentang pengetahuan tentang aplikasi SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 87,5 dengan jumlah responden 35orang, sebagian kecil 8 dengan jumlah responden 4 orang, sebagian kecil 2,5 dengan jumlah responden 1 orang, tidak ada satupun 0 dengan jumlah responden 0 memberikan tanggapan tentang aplikasi SIPuspa. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 87,5 dengan jumlah responden 35 orang memberikan jawaban mengetahui tentang aplikasi SIPuspa. 8 Kegunaan Aplikasi SIPuspa Tabel 3.0 Kegunaan Aplikasi SIPuspa Jawaban Responden Frekuensi Prosentase A. Sangat Tahu B. Tahu 30 75 C. Tidak Tahu 10 25 D. Sangat Tidak Tahu Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna tentang kegunaan aplikasi SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 75 dengan jumlah responden 30 orang, sebagian kecil 25 dengan jumlah responden 10 orang, tidak ada satupun 0 dengan jumlah responden 0 memberikan tanggapan tentang kegunaan aplikasi SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 75 dengan jumlah responden 30 orang memberikan jawaban mengetahui tentang kegunaan aplikasi SIPuspa. 9 Sarana temu kembali informasi Tabel 3.1 Sarana temu kembali informasi Jawaban Responden Frekuensi Prosentase A. Sarana menelusur informasi 19 47,5 B. Sarana mencari informasi 12 30 C. Sarana tentang informasi 2 5 D. Tidak tahu sama sekali 5 12,5 E. Lainnya 2 5 Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna terhadap pengetahuan tentang sarana temu kembali informasi. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir setengahnya 47,5 dengan jumlah responden 19 orang, hampir setengahnya 30 dengan jumlah responden 12 orang, sebagian kecil 5 dengan jumlah responden 2 orang memberikan tanggapan tentang sarana temu kembali informasi. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir setengahnya 47,5 dengan jumlah responden 19 orang dari pegawai BPK RI memberikan jawaban bahwa sarana temu kembali informasi adalah sarana menelusur informasi. 10 Penelusuran informasi menggunakan aplikasi SIPuspa Tabel 3.2 Penelusuran informasi menggunakan aplikasi SIPuspa Jawaban Responden Frekuensi Prosentase A. Sangat Sering 1 2,5 B. Sering 2 5 C. Kadang- kadang 25 62,5 D. Tidak pernah 12 30 Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna dalam menelusur informasi menggunakan aplikasi SIPuspa. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 62,5 dengan jumlah responden 25 orang, hampir setengahnya 30 dengan jumlah responden 12 orang, sebagian kecil 5 dengan jumlah responden 2 orang memberikan tanggapan tentang penelusuran informasi melalui aplikasi SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 62,5 dengan jumlah responden 25 orang pegawai BPK RI memberikan jawaban bahwa kadang-kadang menelusur informasi menggunakan aplikasi SIPuspa. 11 Pencarian informasi dengan bantuan pegawai perpustakaan BPK RI Tabel 3.3 Pencarian informasi dengan bantuan pegawai perpustakaan BPK RI Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Sangat sering B. Sering 8 20 C. Kadang-kadang 25 62,5 D. Tidak pernah 7 17,5 Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tentang tanggapan pengguna terhadap penelusuran informasi dengan bantuan pegawai perpustakaan. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 62,5 dengan jumlah responden 25 orang, sebagian kecil 20 dengan jumlah responden 8 orang, tidak satupun 0 dengan jumlah responden 0 memberikan tanggapan terhadap penelusuran informasi melalui pegawai perpustakaan. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 62,5 dengan jumlah responden 25 orang pegawai BPK RI memberikan jawaban kadang-kadang meminta bantuan kepada pegawai BPK RI untuk mencarikan informasi di rak koleksi. 12 Tampilan OPAC aplikasi SIPuspa Tabel 3.4 Tampilan OPAC aplikasi SIPuspa Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Sangat menarik 1 2,5 B. Menarik 35 87,5 C. Tidak menarik 4 8 D. Sangat tidak menraik Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna terhadap tampilan OPAC aplikasi SIPuspa. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 87,5 dengan jumlah responden 35 orang, sebagian kecil 8 dengan jumlah responden 4 orang, tidak satupun 0 dengan jumlah responden 0 memberikan tanggapan tentang tampilan aplikasi SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 87,5 dengan jumlah responden 35 orang pegawai BPK RI memberikan jawaban bahwa tampilam OPAC aplikasi SIPuspa menarik. 13 Kesulitan menelusur melalui OPAC aplikasi SIPuspa Tabel 3.5 Kesulitan menelusur melalui OPAC aplikasi SIPuspa Jumlah responden Frekuensi Prosentase A. Pernah 4 10 B. Sering 2 5 C. Kadang-kadang 22 55 D. Tidak pernah 12 30 Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tentang tanggapan pengguna terhadap kesulitan dalam menelusur informasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 55 dengan jumlah responden 22 orang, hampir setengahnya 30 dengan jumlah responden 12, sebagian kecil 10 dengan jumlah responden 4 orang memberikan tanggapan tentang kesulitan dalam menelusur informasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 55 dengan jumlah responden 22 orang pegawai BPK RI memberikan jawaban kadang-kadang kesulitan dalam menelusur infromasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa. 14 Koleksi yang sering ditelusur melalui OPAC aplikasi SIPuspa Tabel 3.6 Koleksi yang sering ditelusur melalui OPAC aplikasi SIPuspa Jawaban Responden Frekuensi Prosentase A. Majalah 13 32,5 B. E-book 9 22,5 C. Terbitan BPK RI 8 20 D. Lainnya 10 25 Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna terhadap koleksi yang sering ditelusur melalui OPAC aplikasi SIPuspa. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir setengahnya 32,5 dengan jumlah responden 13 orang, sebagian kecil 25 dengan jumlah responden 12 orang memberikan tanggapan pengguna terhadap koleksi yang sering ditelusur melalui OPAC aplikasi SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir setengahnya 32,5 dengan jumlah responden 13 orang memberikan jawaban majalah adalah koleksi yang sering ditelusur melalui OPAC aplikasi SIPuspa. 15 Kepuasan aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi Tabel 3.7 Kepuasan aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Sangat memusakan 3 7,5 B. Puas 33 82,5 C. Tidak puas 4 10 D. Sangat tidak puas Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tentang tanggapan pengguna terhadap kepuasan OPAC aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi. Data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 82,5 dengan jumlah responden 33 orang, sebagian kecil 10 dengan jumlah responden 4 orang memberikan tanggapan tentang tanggapan pengguna terhadap kepuasan OPAC aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 82,5 dengan jumlah responden 33 orang memberikan jawaban puas terhadap aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi di BPK RI. 16 Kendala penelusuran informasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa Tabel 3.8 Kendala penelusuran informasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Tampilan kurang menarik 5 12,5 B. Tidak bisa menggunakan 3 7,5 C. Kurang Friendly dengan pengguna 7 17,5 D. Jaringan terlalu lama 15 37,5 E. Lainnya 10 25 Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tentang tanggapan pengguna terhadap kendala dalam menelusur informasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa. Data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir setengahnya 37,5 dengan jumlah responden 15 orang, sebagian kecil 25 dengan jumlah responden 10 orang memberikan tanggapan tentang kendala dalam menelusur informasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa. Data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir setengahnya 37,5 dengan jumlah responden 15 orang memberikan jawaban jaringan terlalu lama adalah alasan kendala ketika menelusur informasi melalui OPAC SIPuspa. 17 Kesesuain aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi Tabel 3.9 Kesesuain aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi Jawaban responden frekuensi Prosentase A. Sangat sesuai 1 2,5 B. Sesuai 29 72,5 C. Tidak sesuai 10 25 D. Sangat tidak sesuai Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna terhadap kesesuain aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 72,5 dengan jumlah responden 29 orang, sebagian kecil 25 dengan jumlah responden 10 orang memberikan tangapan terhadap kesesuain aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 72,5 dengan jumlah responden 29 orang memberikan jawaban bahwa aplikasi SIPuspa sesuai sebagai sarana temu kembali informasi di perpustakaan BPK RI. 18 Cara menelusur informasi SIPuspa melalui OPAC aplikasi SIPuspa Tabel 4.0 Cara menelusur informasi SIPuspa melalui OPAC aplikasi SIPuspa Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Sangat tahu 4 10 B. Tahu 34 85 C. Tidak tahu 2 5 D. Sangat tidak tahu Jumlah 100 Tabel diatas menunjukan tentang tanggapan pengguna terhadap cara menelusur informasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 85 dengan jumlah responden 34 orang, sebagian kecil 10 dengan jumlah responden 4 orang memberikan tanggapan terhadap cara menelusur informasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 85 dengan jumlah responden 34 orang memberikan jawaban tahu bagaimana cara menelusur informasi melalui OPAC aplikasi SIPuspa. 19 Fungsi aplikasi SIPuspa dalam menemukan dokumen yang diinginkan oleh pengguna Tabel 4.1 Fungsi aplikasi SIPuspa Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Sangat membantu 3 7,5 B. Membantu 35 87,5 C. Tidak membantu 2 5 D. Sangat tidak membantu Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna apakah aplikasi SIPuspa membantu dalam menemukan dokumen yang diinginkan. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 87,5 dengan jumlah responden 35 orang, sebagian kecil 7,5 dengan jumlah responden 3 orang memberikan tanggapan apakah aplikasi SIPuspa membantu dalam menemukan dokumen yang diinginkan. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir seluruhnya 87,5 dengan jumlah responden 35 orang memberikan jawaban aplikasi SIPuspa membantu dalam menemukan dokumen yang diinginkan. 20 Apakah koleksi di perpustakaan BPK RI mudah ditemukan dengan mesin pencari OPAC SIPuspa Tabel 4.2 Kemudahan dalam mencari koleksi dengan mesin mencari OPAC SIPuspa Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Sangat Mudah 2 5 B. Mudah 15 37,5 C. Kadang-kadang 23 57,5 D. Tidak Mudah Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan pengguna terhadap kemudahan OPAC SIPuspa dalam menemukan infromasi yang dibutuhkan oleh pengguna. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 57,5 dengan jumlah responden 23 orang, hampir setengahnya 37,5 denga jumlah responden 15 orang memberikan tanggapan apakah koleksi perpustakaan BPK RI mudah ditemukan dengan menggunakan OPAC aplikasi SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 57,5 dengan jumlah responden 23 orang memberikan jawaban kadang-kadang koleksi bisa ditemukan dengan OPAC SIPuspa 21 Peran staf perpustakaan dalam membimbing pengguna menelusur informasi menggunkan OPAC SIPuspa. Tabel 4.3 Apakah staf perpustakaan membimbing pengguna dalam menelusur informasi melalui OPAC SIPuspa Jawaban responden Frekuensi Prosentase A. Sangat sering 6 15 B. Sering 9 22,5 C. Kadang-kadang 14 35 D. Tidak pernah 11 27,5 Jumlah 40 100 Tabel diatas menunjukan tanggapan responden tentang peran staf perpustakaan BPK RI dalam membimbing pengguna menelusur informasi menggunkan OPAC SIPuspa. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hampir setengahnya 35 dengan jumlah responden 14 orang, sebagian kecil 22,5 dengan jumlah responden 9 orang memberikan tanggapan tentang peran staf perpustakaan BPK RI dalam membimbing pengguna menelusur informasi menggunkan OPAC SIPuspa. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir setengahnya 35 dengan jumlah responden 14 orang memberikan jawaban kadang-kadang staf perpustakaan membimbing pengguna dalam menelusur informasi menggunakan OPAC aplikasi SIPuspa.

2. Hasil Rekapitulasi Persepsi Pengguna terhadap Aplikasi SIPuspa sebagai

Sarana Temu Kembali Informasi di Perpustakaan Badan Pemeriksa Keuangan RI. No Pertanyaan Persepsi terhadap aplikasi SIPuspa Prosentase 1 Identitas Responden 50 2 Kunjungan Perpustakaan 42,5 3 Waktu Kunjungan Perpustakaan 85 4 Alasan ke Perpustakaan 57,5 5 Koleksi Perpustakaan 80 6 Pelayanan Perpustakaan 72,5 7 SIPuspa 87,5 8 Kegunaan SIPuspa 75 9 Sarana Temu Kembali Informasi 47,5 10 Menelusur dengan SIPuspa 62,5 11 Mencari Informasi dengan Bantuan Pegawai 62,5 12 Tampilan OPAC SIPuspa 87,5 13 Kesulitan Menelusur dengan OPAC 55 14 Koleksi yang sering ditelusur 32,5 15 Kepuasan Aplikasi SIPuspa 82,5 16 Kendala menelusur dengan OPAC 37,5 17 Kesesuaian Aplikasi SIPuspa 72,5 18 Cara menelusur dengan OPAC 85 19 Fungsi SIPuspa 87,5 20 Kemudahan Mencari Koleksi dengan OPAC 57,5 21 Peran Staff 35 TOTAL RATA-RATA PROSENTASE 64,5 Dari hasil rekapitulasi diatas, dapat disimpulkan bahwa sebagian besar 64,5 pengguna Perpustakaan Badan Pemeriksa Keuangan RI, memberikan persepsi terhadap Aplikasi SIPuspa sebagai sarana temu kembali informasi adalah baik.