Variabel Independen Variabel Dependen

38

3.4 Metode Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah metode studi pustaka, yaitu dengan cara mengumpulkan data-data yang relevan dengan analisis yang akan digunakan dari berbagai macam literature, sedangkan data skunder yang di analisis dalam penelitian ini adalah data harga saham yang terdapat dalam laporan harga saham yang dipublikasikan oleh Bursa Efek Indonesia serta literature lainnya yang dapat melengkapi.

3.5 Definisi Operasionalisasi Variabel dan Pengukurannya

Peneltian ini menggunakan 4 variabel yang dibagi dalam 3 variabel bebas independen variables dan varaibel terikat dependent variabel. Guna keperluan pengujian variabel-variabel tersebut dijabarkan sebagai berikut:

3.5.1 Variabel Independen

a. Profitabiltias Profitabilitas atau disebut dengan rentabilitas adalah kemampuan suatu perusahaan untuk menghasilkan laba selama periode tertentu. Menurut Sartono 2001 menyebutkan profitabilitas adalah kemampuan perusahaan memperoleh laba dalam hubungannya dengan penjualan, total aktiva maupun modal sendiri. Profitabilitas diukur dengan ROA Return On Asset dan ROE Return On Equity. Dalam Penelitian ini, hanya digunakan ROA dengan rumus sebagai berikut: Laba Bersih Return on Assets = x 100 Total Aset Universitas Sumatera Utara 39 b. Struktur Aset Dengan hasil perbandingan antara aset tetap dan total aset akan menghasilkan struktur aset artinya semakin banyak jaminan yang dikeluarkan maka perusahaan akan semakin mudah untuk mendapatkan hutang Weston dan Copeland, 2004. Aset Tetap FA Strukutr Aset FAR = Total Aset TA c. Current Ratio Kasmir 2008 : 134 menyebutkan bahwa current ratio merupkan ratio yang mengukur kemampuan perusahaan dalam memenuhi kewajiban utang jangka pendek yang segera jatuh tempo dengan menggunakan aktiva lancarnya. Current Ratio merupakan ukuran fundamental likuiditas perusahaan dan sering juga disebut sebagai rasio modal kerja working capital . Current Ratio dapat pula dikatakan sebagai bentuk untuk mengukur tingkat keamanan margin of safety suatu perusahaan. Aset Lancar Current Ratio = x 100 Liabilitas Lancar

3.5.2 Variabel Dependen

Variabel terikat adalah variabel yang dipengaruhi oleh variabel bebas. Dalam penelitian ini yang menjadi variabel terikat adalah struktur Universitas Sumatera Utara 40 modal. Menurut Atmaja dalam Murwatiningsih,2004, struktur modal merupakan perbandingan antara modal sendiri modal hutang perusahaan biasanya hutang jangka panjang, hal ini dapat ditulis persamaan : Hutang jangka panjang Struktur modal = Modal sendiri Dari variabel di atas, maka disajikan operasional variabel sebagaimana pada tabel berikut ini: Tabel 3.3. Operasionalisasi Variabel Variabel Sumber Defenisi Indikator Skala Pengukuran Variabel Dependen Struktur Modal Y Murwatiningsih, 2004 Struktur modal merupakan perbandingan antara modal sendiri modal hutang perusahaan biasanya hutang jangka panjang. - Hutang Jangka Panjang - Modal Sendiri Rasio Variabel Independen Profitabilitas X 1 Sartono, 2001 Profotabilitas adalah kemampuan perusahaan memperoleh laba dalam hubungannya dengan penjualan, total aset maupun modal sendiri. ROA - Laba Bersih - Total Aset Rasio Universitas Sumatera Utara 41 Struktur Aset X 2 Weston dan Copeland, 2004. Current Ratio X 3 Kasmir, 2008 Struktur aset adalah perbandingan antara aset tetap dan total aset artinya semakin banyak jaminan yang dikeluarkan maka perusahaan akan semakin mudah untuk mendapatkan hutang. Current Ratio merupkan ratio yang mengukur kemampuan perusahaan dalam memenuhi kewajiban utang jangka pendek yang segera jatuh tempo dengan menggunakan aset lancarnya. FAR - Aset Tetap - Total Aset CR - Aset Lancar - Liabilitas Lancar Rasio Rasio Sumber: Murwatiningsih, Sartono, Weston dan Copeland, Kasmir.

3.6 Analisis Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepemilikan Institusional, Struktur Aset, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Utang pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 75 76

Analisis Pengaruh Struktur Aset, Ukuran Perusahaan, Likuiditas dan Profitabilitas terhadap Struktur Modal pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI

1 40 80

Pengaruh Struktur Modal Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009 -2012

1 42 106

Analisis pengaruh ukuran perusahaan, struktur aktiva dan profitabilitas terhadap struktur model pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa efek Indonesia

0 49 109

Pengaruh struktur aktiva dan profitabilitas terhadap struktur modal pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2007-2011

0 2 1

Pengaruh Struktur Aktiva Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 12 140

KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 89

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Struktur Aktiva, dan Profitabilitas terhadap Struktur Modal pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta (BEJ).

0 0 2

KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 17

PENGARUH STRUKTUR MODAL TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) - POLSRI REPOSITORY

0 0 6